Ini Tampang Pria Penganiaya Pengelola Parkir di Medan

Unit Reskrim Polsek Medan Kota menangkap Ibrahim Maryabaya (47), anggota ormas yang memukul petugas parkir, Surya Yudistira (36), di halaman Hotel Grand Antares Jalan SM Raja Medan, Selasa (27/2/2024) lalu.

topmetro.news – Unit Reskrim Polsek Medan Kota menangkap Ibrahim Maryabaya (47), anggota ormas yang memukul petugas parkir, Surya Yudistira (36), di halaman Hotel Grand Antares Jalan SM Raja Medan, Selasa (27/2/2024) lalu. Warga Jalan Brigjen Zein Hamid Medan itu ditetapkan sebagai tersangka penganiayaan secara bersama-sama dan ditahan telah ditangkap, Jumat (8/3/2024). Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi mengatakan,…

Read More

Buron Setahun Lebih, Pembacok Polisi di Belawsan Ditangkap

Setahun melarikan diri, pelaku penganiayaan terhadap anggota Polri berhasil ditangkap polisi. Pria itu bernama Agi (23) warga Kelurahan Sicanang, Kecamatan Medan Belawan, Kota Medan, ditangkap aparat Polsek Belawan, Jumat (8/3/2024).

topmetro.news – Setahun melarikan diri, pelaku penganiayaan terhadap anggota Polri berhasil ditangkap polisi. Pria itu bernama Agi (23) warga Kelurahan Sicanang, Kecamatan Medan Belawan, Kota Medan, ditangkap aparat Polsek Belawan, Jumat (8/3/2024). Kapolsek Belawan Kompol Henman Limbong mengatakan, penganiayaan itu terjadi pada 9 Agustus 2022. “Polsek Belawan menangkap pelaku penganiayaan terhadap Aiptu Kiki setelah lebih dari satu tahun melarikan diri,”…

Read More

Kesbangpol Toba Gelar Sosialisasi Pembinaan Ormas Dalam Mendukung Pemilu 2024

Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Toba menggelar sosialisasi pembinaan bagi organisasi kemasyarakatan (ormas).

topmetro.news – Kantor Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Toba menggelar sosialisasi pembinaan bagi organisasi kemasyarakatan (ormas). Ada pun tema sosialisasi adalah ‘Peran Organisasi Kemasyarakatan Dalam Pelaksanaan Pemilu dan Pemilihan Kepala Daerah 2024 yang Berkualitas, Aman dan Damai di Kabupaten Toba’. Kegiatan sosialisasi terlaksana di Aula SMIK (Sekolah Menengah Ilmu Kejuruan) Laguboti, Kabupaten Toba, Sumut, Jumat (10/11/2023). Dalam sambutannya di…

Read More

Buntut Tewasnya Satria, Mobil dan Kantor PTPN II Rayon Sawit Sebrang Dirusak Kelompok Ormas?

topmetro.news – Tewasnya Satria Aritonang (35) warga Afdeling V Kwala Sawit Desa Sei Serdang Kecamatan Batang Serangan yang ditemukan warga di sekitar pinggiran Sungai Batang Serangan pada Rabu (11/10/2023) kemarin, berujung pengrusakan aset Kantor PTPN II Rayon Kwala Sawit. Informasi yang berkembang di tengah-tengah masyarakat menyebutkan jika korban merupakan anggota salah satu ormas kepemudaan di Kabupaten Langkat. Sejumlah pihak yang…

Read More

Silaturahmi Dit Intelkam Polda Metro Jaya dengan Ormas Betawi Harga Mati untuk Ciptakan Kamtibmas Kondusif

Direktorat Intelkam Polda Metro Jaya yang diwakili anggota Subdit 5 Kamneg, melakukan silaturahmi dengan Ormas Betawi Harga Mati (BHM).

topmetro.news – Direktorat Intelkam Polda Metro Jaya yang diwakili anggota Subdit 5 Kamneg, melakukan silaturahmi dengan Ormas Betawi Harga Mati (BHM). Silaturahmi itu berlangsung di Markas Betawi Harga Mati Jalan Bangka II Mampang Prapatan Jakarta Selatan, Minggu (17/9/2023). Taufik Hidayat sebagai Ketua Umum Betawi Harga Mati dalam sambutanya menyampaikan ucapan terima kasih kepada perwakilan Subdit 5 Direktorat Intelkam Polda Metro…

Read More

Ingin Langkat Tetap Kodusif, Syah Afandin Ajak Semua Ormas/OKP Tandatangani Nota Kesepakatan

Ingin Langkat Tetap Kodusif, Syah Afandin Ajak Semua Ormas/OKP Tandatangani Nota Kesepakatan

topmetro.news – Buntut seringnya terjadi bentrok antar Ormas Kepudaan/OKP, membuat gerah seluruh masyarakat dan Forkopimda Langkat. Sehingga Plt Bupati Langkat H. Syah Afandin SH menyelenggarakan rapat dan penandatanganan Nota Kesepakatan Menjaga Stabilitas dan Kondusifitas Daerah Kabupaten Langkat di Ruang Pola Kantor Bupati Langkat, Selasa (18/7/2023). Sekda Kabupaten Langkat sekaligus Sekretaris Forkopimda Kabupaten Langkat H. Amril SSos MAP menyampaikan bahwa kegiatan…

Read More

Sukseskan Pemilu 2024, Kesbang Pol Asahan Gelar Gerakan Kemitraan bersama Ormas, Sipil dan PT

Sukseskan Pemilu 2024, Kesbang Pol Asahan Gelar Gerakan Kemitraan bersama Ormas, Sipil dan PT

topmetro.news – Untuk mensukseskan Pemilu serentak tahun 2024, Pemkab Asahan melalui Kesbang Pol menggelar gerakan kemitraan bersama Ormas, Sipil dan Perguruan Tinggi (PT). Turut hadir sekitar 65 orang dipusatkan diaula Kesbang Pol Asahan, Selasa (21/3/2023). Bupati Asahan dalam pidato tertulisnya yang dibacakan Sekretaris Kesbang Pol Asahan, Rahman Halim AP mengatakan Pemilu serentak akan berlangsung tanggal 14 Februari 2024. Pemilu tersebut…

Read More

Di Medan, Preman Lontong Ancam Bunuh Wartawan: ”Kutikam Kau Nanti”

Ancam bunuh wartawan

TOPMETRO.NEWS – Ancam bunuh wartawan. Begitulah prilaku oknum preman yang disebut-sebut bernama Rakes ini. Dia mengaku-ngaku anggota Ormas AMPI.  Pria itu pula menghalang-halangi sekaligus mengancam bakalan menghabisi nyawa wartawan. Pengancaman itu dilontarkannya saat ‘kuli tinta’ sedang meliput peristiwa pra rekonstruksi penganiayaan anggota dewan setempat. Tak pelak lagi, kasus pengancaman itu pun berujung dilaporkan ke Satreskrim Polrestabes Medan. Pria ‘sok paten’…

Read More

Pemkab Samosir Gelar Sosialisasi Ormas.

Pemkab Samosir melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) menggelar kegiatan Pelaksanaan Kebijakan Dibidang Pendaftaran Ormas, Pemberdayaan Ormas, Evaluasi, dan Ediasi Sengketa Ormas, Pengawasan Ormas dan Ormas Asing di Daerah.

topmetro.news – Pemkab Samosir melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) menggelar kegiatan Pelaksanaan Kebijakan di Bidang Pendaftaran Ormas, Pemberdayaan Ormas, Evaluasi, dan Ediasi Sengketa Ormas, Pengawasan Ormas dan Ormas Asing di Daerah. Kegiatan berlangsung di Aula AE Manihuruk Desa Lumban Suhisuhi Toruan, Selasa (24/5/2022), Bupati Samosir melalui Kepala Badan Kesbangpol Dumosch Pandiangan SSos dalam sambutannya mengatakan bahwa dinamika perkembangan…

Read More

Pemalak Sopir Pengangkut Bawang Viral Mengaku untuk Ormas

Pemalak Sopir Pengangkut Bawang Viral Mengaku untuk Ormas

topmetro.news – Pria pelaku pemalakan sopir pengangkut bawang yang viral di media sosial (Medsos), akhirnya ditangkap petugas Polsek Medan Timur di Jalan Bulan/Pasar Sambu Medan, pada Selasa (27/7/2021). Tersangka Gardan Sianturi (33) itu mengakui perbuatannya. Ia sengaja meminta uang kepada sopir yang sedang memuat bawang di Jalan Vetaran/Pasar Sambu Medan. “Saya minta uang Rp5 ribu untuk administrasi ormas (Organisasi Masyarakat),”…

Read More