Wabup Simalungun Sidak Perumda Agromadear, Dorong Pembenahan dan Kepastian Investasi

topmetro.news, Simalungun – Wakil Bupati Simalungun Benny Gusman Sinaga melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Agromadear Jalan Medan, Kecamatan Tapian Dolok, Kabupaten Simalungun, Sumut, Senin (12/1/2026). Tujuan sidak ini adalah untuk melihat langsung kondisi dan kinerja perusahaan daerah tersebut secara mendalam. Selama kunjungan, Wakil Bupati melakukan pemeriksaan menyeluruh yang mencakup berbagai aspek, mulai dari kondisi fisik kantor,…

Read More