Mappilu- PWI: Polri Tak Akan Keluarkan Ijin Keramaian Pilkada Serentak 9 Desember 2020

pilkada serentak

topmetro.news – Kepolisian Republik Indonesia tidak akan mengeluarkan ijin keramaian saat pilkada serentak 9 Desember 2020. Demikian diungkapkan Irjen Pol Imam Sugianto saat menjadi salah satu nara sumber dalam diskusi daring (Webinar) yang diselenggarakan oleh Masyarakat dan Pers Pemantau Pemilu (Mappilu PWI) dengan tema “Menimbang Pilkada 2020 : Tetap 9 Desember 2020 atau Ditunda Demi Keselamatan Bersama” pada Kamis (24/9/2020)…

Read More

Maruarar Sirait: Dana Pilkada untuk Kesehatan Rakyat Saja

penundaan Pilkada Serentak

topmetro.news – Ketua Dewan Pembina KSDI (Kelompok Studi Demokrasi Indonesia) Maruarar Sirait menyuarakan penundaan Pilkada Serentak. Ada beberapa alasannya terkait wacana penundaan Pilkada Serentak itu. Antara lain, bahwa untuk Indonesia, data orang terkonfirmasi positif Covid-19 sudah mencapai 203.342. Indonesia pun masuk dalam daftar negara yang grafik kenaikannya paling tinggi saat ini. Bahkan, 59 negara sudah melarang WNI masuk ke wilayahnya.…

Read More

3.824 Personel Poldasu Amankan Pilkada Serentak di Sumut

Kabid Propam Polda

topmetro.news – Sebanyak 3.824 personal Polda Sumut disiagakan untuk pengamanan pelaksanaan pilkada serentak tahun 2020 di Provinsi Sumatera Utara. “Ada ribuan personel disiagakan untuk pengamanan,” kata Kasubbid Penmas Polda Sumut, AKBP MP Nainggolan, Rabu (9/9/2020). Menurutnya, para personel yang diturunkan dalam pengamanan pilkada serentak terdiri dari Polda Sumut, Dit Samapta Polda Sumut, Brimobdasu, serta Polres se-jajaran yang melaksanakan pilkada serentak.…

Read More

HMI Ambon Gelar Webinar Bertema ‘Pilkada & Nasib Sumber Daya Alam di Maluku’

HMI Ambon

topmetro.news – HMI Ambon menggelar webinar bertema ‘Pilkada & Nasib Sumber Daya Alam di Maluku’. Diskusi tersebut melibatkan KPU Provinsi, Bawaslu Provinsi, Dinas Lingkungan Hidup Provinsi Maluku, akademisi IAIN, dan akademisi IAKN (penulis buku: Kajian koflik Sumber Daya Alam di Maluku Barat Daya) dan dimoderatori oleh Kabid PAO HMI Cabang Ambon. “Diskusi ini sebagai respons terhadap pelaksanaan Pilkada Serentak yang…

Read More

Persiapan Pilkada Serentak 2020 dan Penataan Daerah, Tema Utama Kunker Komite I DPD RI di Sulbar

Komite I DPD RI

topmetro.news – Wakil Ketua Komite I DPD RI Jafar Alkatiri beserta anggota lainnya melanjutkan rangkaian kunjungan kerjanya pada hari kedua di Mamuju, Sulawesi Barat dengan mengadakan dialog bersama Wakil Gubernur Sulawesi Barat dan segenap jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkompida) Provinsi Sulbar serta pimpinan KPU provinsi, KPU kabupaten, Bawaslu provinsi, dan Bawaslu kabupaten yang akan menyelenggarakan kontestasi Pilkada Serentak 2020.…

Read More

Gibran Rakabuming Raka: Saya Bisa Minta Jadi Menteri

Gibran Rakabuming Raka

topmetro.news – Gibran Rakabuming Raka menepis isu keikutsertaannya dalam dunia politik adalah bagian dari pewarisan dinasti politik. Putra Presiden RI itu mengatakan, jika ada niatan ikut politik untuk membentuk dinasti politik, maka tak susah baginya untuk meminta jatah menteri kepada Jokowi. Ia mengatakan bahwa dirinya terjun ke dunia politik ibarat mengikuti sebuah perlombaan yang memiliki kemungkinan untuk tidak dipilih sekalipun.…

Read More

PDIP Sebut Pilkada Langsung Mereduksi Demokrasi

pilkada langsung perlu dievaluasi

topmetro.news – Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) setuju dengan Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian yang menyebut pilkada langsung perlu dievaluasi. PDIP menyebut pilkada langsung memiliki banyak kerugian dan kekurangan yang akhirnya mereduksi demokrasi. Sekretaris Jenderal PDIP Hasto Kristiyanto membeberkan sejumlah kerugian dan kekurangan dalam pilkada secara langsung yang telah dimulai sejak 2005. Mulai dari biaya yang mahal hingga pemenang…

Read More

Mendagri Pastikan Pilkada Tahun 2020 Disiapkan Dengan Baik

penyelenggaraan Pilkada

topmetro.news – Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo memastikan, pemerintah telah menyiapkan penyelenggaraan Pilkada Tahun 2020 dengan baik dan detail. Hal itu diungkapkannya usai Rapat Kabinet Paripurna di Istana Negara, Jakarta, Kamis (3/10/2019). “Secara prinsip, pemerintah melalui Kemendagri sudah menyiapkan dengan baik dan detail penganggaran di 270 daerah yang akan Pilkada di Tahun 2020. Termasuk anggaran keamanan, advokasi hukum, dan lain…

Read More

Tak Ada Anggaran, Sejumlah Daerah Terancam tak Ikut Pilkada

Ketersediaan anggaran

topmetro.news – Sebanyak 23 kabupaten/kota di Sumatera Utara akan menggelar Pilkada Serentak pada 23 September 2020. Ketersediaan anggaran menjadi salah satu faktor penentu keberhasilan pesta demokrasi tersebut. Untuk itu, KPU Sumut dan KPU kabupaten/kota yang menyelenggarakan Pilkada Serentak 2020, diminta mengkaji ulang penyusunan anggaran secara mendalam. Diharapkan, kajian ulang bisa menekan dan menyesuaikan ketersediaan anggaran dengan kemampuan pemerintah kabupaten/kota. Hal…

Read More

Pilkada Aman, Eramas Unggul Sementara di Sumut

menko polhumkam

topmetro.news – Menko Polhukam Wiranto mengatakan proses pemungutan suara dalam Pilkada Serentak 2018 berlangsung aman dan terkendali di berbagai daerah. Hal itu dikatakan Wiranto saat meninjau proses pencoblosan di Kota Bogor, Rabu (27/6/2018). Ia mengatakan tepat hari pencoblosan sengaja berkeliling ke TPS-TPS untuk mengecek kesiapan dalam proses pemungutan suara. “Saya dilaporkan di beberapa daerah terkait pilkada gubernur, bupati/walikota. Semuanya berjalan…

Read More