Pj Gubernur Agus Fatoni Apresiasi Paskibraka Sumut 2024 dan Harapkan Raih Kesuksesan

Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni mengapresiasi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Sumut 2024 yang telah sukses menjalankan tugas.

topmetro.news – Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni mengapresiasi Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Sumut 2024 yang telah sukses menjalankan tugas. Dirinya juga juga berharap agar para allumni Paskibraka Sumut terus meraih kesuksesan ke depannya. Menurutnya, paskibraka adalah orang-orang terpilih yang telah menjalani penggemblengan dan pelatihan selama di asrama. Hal tersebut merupakan modal dalam mendidik kedisiplinan untuk meraih…

Read More

Pj Gubsu Bangga, Prestasi Ibnu Aswan dan Violetha Agryka Sianturi Harumkan Sumut di Paskibraka Nasional 2024

Pj Gubsu Agus Fatoni menyampaikan rasa syukur dan bangganya terhadap dua putra-putri terbaik asal Sumut yang telah sukses mengemban tugas sebagai anggota Paskibraka Nasional pada Upacara HUT ke-79 Kemerdekaan RI di IKN

topmetro.news – Pj Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Agus Fatoni, menyampaikan rasa syukur dan bangganya terhadap dua putra-putri terbaik asal Sumut yang telah sukses mengemban tugas sebagai anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Nasional pada Upacara HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia di Ibu Kota Negara (IKN) pada 17 Agustus 2024. Kedua generasi muda tersebut adalah Ibnu Aswan (15) siswa SMA Negeri…

Read More

19.491 Narapidana Sumut Dapat Remis, Pj Gubernur Berharap Warga Binaan Terus Tingkatkan Ketakwaan

Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni berharap agar 19.491 narapidana dan anak binaan yang mendapatkan remisi (pengurangan masa pidana) tahun 2024, untuk terus meningkatkan ketakwaan.

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni berharap agar 19.491 narapidana dan anak binaan yang mendapatkan remisi (pengurangan masa pidana) tahun 2024, untuk terus meningkatkan ketakwaan. Hal ini disampaikannya saat menghadiri acara pemberian remisi umum dalam rangka peringatan HUT ke-79 Republik Indonesia (RI) di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Medan, Medan, Sumut, Sabtu (17/8/2024). “Saya ucapkan selamat dan saya ingatkan saudara…

Read More

Pj Gubernur Sumut Motivasi Paskibraka dan Berterima Kasih kepada Veteran di Kabupaten Batubara

topmetro.news – Pj Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni memberikan motivasi kepada Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Batubara dan berterima kasih kepada para veteran yang berjasa untuk Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Hal ini disampaikannya dalam kegiatan Gebyar Semarak PON XXI Aceh – Sumut Tahun 2024 dan Pengukuhan 20.000 Blue Volunteer PON XXI Aceh – Sumut untuk wilayah Batubara,…

Read More

Pj Gubernur Agus Fatoni Kukuhkan 72 Paskibraka Provinsi Sumut Tahun 2024

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni mengukuhkan 72 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Sumut Tahun 2024. Upacara pengukuhan berlangsung khidmat di Aula Tengku Rizal Nurdin, Medan, Sumut, Kamis (15/8/2024). “Anak-anakku semua telah membuktikan, telah berhasil melewati proses yang panjang, melewati seleksi tahapan-tahapan, dan juga pendidikan pelatihan. Oleh karena itu jalankan tugas dan tanggung jawab dengan sebaik-baiknya,” kata Fatoni.…

Read More

Rakorda dan Pelantikan JBMI Sumut Sukses, Pj Gubsu Ingin Gabung ke Forum Keberagaman

topmetro.news – Rakorda dan pelantikan pengurus DPW JBMI Sumut berjalan lancar dan sukses. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Inna Hotel Medan, dan Kantor Gubsu, selama 2 hari, Sabtu – Minggu 10 – 11 Agustus 2024, penuh keberagaman. Ketua DPW JBMI Sumut Aripay Tambunan dilantik bersama Sekretaris Taufik Siregar, Bendahara Zulkifli Siregar dan pengurus lainnya, oleh Ketua Umum DPP JBMI H Arif…

Read More

Hadiri Pembukaan Munas BKPRMI XIV, Fatoni Ajak Pemuda Remaja Masjid Dukung dan Sukseskan PON 2024

Topmetro.news – Penjabat (Pj) Gubenur Sumatera Utara (Sumut) Agus Fatoni mengajak para pemuda remaja masjid turut mendukung dan menyukseskan Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024. Hal itu disampaikannya pada pembukaan Musyawarah Nasional (Munas) Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia (BKPRMI) XIV di Hotel Shantika, Medan, Sumut, Kamis (8/8/2024). “Kami mohon dukungan dan bantuan penyelenggaraan PON di Sumut, agar PON…

Read More

Safari Dakwah ke Kabupaten/Kota, Pj Gubernur Sumut Ajak Masyarakat Doakan Sukses dan Semarakkan PON 2024

Topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni mengajak masyarakat yang ada di seluruh Kabupaten/Kota, ikut menyemarakkan Pekan Olahraga Nasional (PON) yang akan diselenggarakan di Sumut. Hal itu disampaikannya saat Safari Dakwah dan Doa Keselamatan dalam rangka menyambut PON XXI Aceh-Sumut di tiga Kabupaten/Kota, yaitu Medan, Binjai dan Langkat, Sumut, pada Selasa (6/8/2024). “Di media sosial ayo kita ramaikan kita semarakkan,…

Read More

Pj Gubernur Sumut Pastikan Seluruh Persiapan PON Selesai Pertengahan Agustus

Topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Agus Fatoni memastikan seluruh persiapan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2024 selesai pada pertengahan Agustus ini. Persiapan ini meliputi venue, akomodasi, transportasi, peralatan dan lainnya. “Persiapannya berjalan dengan baik dan pertengahan Agustus semuanya harus sudah selesai agar bisa diuji, dicek kembali apa yang kurang, sehingga pada hari H tidak ada kendala yang terjadi,” kata Fatoni usai…

Read More

Ajang Asia-Pacific Rally Championship Mampu Populerkan Sumut Lewat Olahraga

Topmetro.news – Penjabat (Pj) Gubernur Sumatera Utara (Sumut) membuka ajang Asia-Pasific Rally Championship (APRC). Dia berharap melalui event berskala internasional itu diharapkan mampu mempopulerkan Sumut melalui olahraga. “Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara mendukung pelaksanaan event-event, baik itu nasional maupun internasional. Kita harus bangga saat ini, Sumatera Utara menjadi perbincangan di tingkat nasional, khususnya menjadi tuan rumah, banyak kegiatan-kegiatan baik tingkat…

Read More