topmetro.news – Hingga hari ketiga pelaksanaan pertandingan Cabang Olahraga (Cabor) Sambo di GOR Stabat Kabupaten Langkat, Rabu (18/9/2024), kontingen Jawa Barat masih memimpin perolehan medali. Sekadar diketahui, di PON XXI Aceh-Sumut 2024, ada 148 atlit cabor Sambo dari 20 Pengurus Provinsi (Pengprov) Sambo se-Indonesia dengan 18 kelas nomor putra dan putri yang bertarung di Gedung Serba Guna/GOR Langkat ini. Para…
Read MoreTag: pon 2024
Pertandingan Sambo Women Combat 50 Kg, Ema Ramadinah Menang KO Atas Atlit Lampung
topmetro.news – Pertandingan Cabor Sambo yang berlangsung di GOR Stabat Kabupaten Langkat di hari ketiga, Rabu (18/9/2024), berlangsung sangat meriah. Warga dan pelajar semakin banyak yang hadir untuk menyaksikan tayangan pertandingan cabang olahraga Sambo secara langsung. Apalagi, momen seperti PON XXI Aceh-Sumut 2024 ini merupakan momen langka bagi masyarakat Langkat. Di hari ketiga pagelaran pertandingan Cabor Sambo ini menampilkan 4…
Read MoreHari Ketiga Pertandingan Sambo di GOR Stabat Diwarnai Keributan, Wasit Dinilai Pelatih tidak Cermat
topmetro.news – Pertandingan Cabor Sambo kelas nomor Women Sport 54 Kg mempertandingkan atlit Kontingen Jawa Timur Iin W dan Fiqih A Kontingen DKI Jakarta diwarnai keributan. Keributan tersebut bermula saat Iin melakukan kuncian kepada lawannya Fiqih A. Ternyata dewan juri melihat adanya gerakan tangan berulang yang dilakukan atlit DKI Jakarta itu pertanda menyerah dan minta pertandingan dihentikan. Sehingga, Dewan Juri…
Read MoreAtlet PON XXI 2024 Wilayah Sumut Akui Pelayanan Konsumsi Sudah Sangat Baik
topmetro.news – Persoalan konsumsi para atlet dan official dalam Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh Sumut 2024 di wilayah Sumut sudah mulai mendapat perbaikan setelah sebelumnya dinilai kurang layak dan sempat viral di media sosial. Sebagaimana diutarakan para atlet dan ofisial yang berlaga disejumlah cabang olahraga (cabor) di wilayah Sumut. Kini, konsumsi yang di sediakan Pengurus Besar (PB) PON XXI…
Read More30 Ribu Tamu Diprediksi Padati SUSU pada Penutupan PON, Sejumlah Ruas Jalan Akan Ditutup
topmetro.news – Wakapolda Sumut Brigjen Pol Ronny Samtana mengklaim akan ada sekitar 30 ribu tamu yang hadir dalam kegiatan penutupan PON XXI Aceh-Sumut di Stadion Utama Sumatera Utara (SUSU), yang akan digelar, Jumat (20/9/2024) mendatang. Rencananya, Presiden Jokowi akan hadir menutup perhelatan olahraga nasional itu. Untuk itu, Ronny menuturkan akan ada rekayasa lalu lintas saat hari H penutupan. Sejumlah ruas…
Read MorePj Bupati dan Kapolres Langkat Kalungkan Medali kepada Juara Cabor Sambo
topmetro.news – Pj Bupati Langkat HM Faisal Hasrimy AP MAP bersama Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo SH SIK MSi mengalungkan medali kepada para atlet juara Cabang Olahraga Sambo yang berlangsung di Gedung Olahraga Manunggal Langkat Berseri, Stabat, Senin (17/9/2024). Turut mendampingi dalam acara tersebut Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Langkat Ngaturken PA MPd, serta Analis Kebijakan Ahli Utama dr…
Read MoreAtlet Sumut Berhasil Raih 3 Emas Cabor Sambo di Hari Kedua
topmetro.news – Pelaksanaan pertandinganpertandingan Cabang Olahraga Sambo di Venue GOR Langkat Stabat hari kedua, Selasa (17/9/2024) atlit Sambo Kontingen Sumatera Utara berhasil meraih 3 Medali Emas dari berbagai kelas nomor pertandingan. Pada kelas nomor Men Sport 64 Kg, atlit Sumatera Utara berhasil raih medali emas atas nama Reymon AD Simanjuntak. Hasil lengkapnya yakni : 1. Reymon AD Simanjuntak (Sumut) 2.…
Read MoreAtlit Humbahas Tiara Ayu Lestari Pasaribu Raih Perak
topmetro.news – Tiara Ayu Lestari Pasaribu, atlet cabang olahraga ‘sport dance’ asal Kabupaten Humbang Hasundutan berhasil meraih medali perak dalam PON (Pekan Olahraga Nasional) XXI Aceh Sumut 2024 di Hotel Santika Dyandra Sumut, Selasa (10/9/2024). Kadis Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Humbahas Jakkon H Marbun SE mengucapkan terima kasih atas prestasi yang diraih Tiara Ayu Lestari Pasaribu sehingga memperoleh Medali…
Read MoreCabor Berkuda PON XXI Masih Berlangsung di Sergai, DKI Jakarta Kembali Raih Emas
topmetro.news – Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh Sumut 2024 menghadirkan tontonan menarik, khususnya di cabang olahraga berkuda yang menjadikan Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) sebagai salah satu venue. Ajang final untuk kelas 100 cm dan 120 cm, yang berlangsung di Jerico Stabel, Sei Rampah, Senin (16/9/2024), berhasil menyedot perhatian para pecinta olahraga berkuda dan masyarakat setempat. Hadir dalam acara tersebut,…
Read MorePj Bupati Langkat Buka Pertandingan Cabor Sambo Perdana PON 2024 di GOR Stabat
topmetro.news – Pj Bupati Langkat Faisal Hasrimy, diwakili Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Drs H Mulyono MSi, membuka pertandingan Cabang Olahraga (Cabor) Sambo perdana PON XXI Aceh-Sumut 2024 di Gedung Olahraga Manunggal Langkat Berseri, Stabat, Senin (16/9/2024). Sebanyak 141 atlet Sambo dari seluruh provinsi di Indonesia siap berkompetisi di berbagai kelas dalam upaya meraih gelar juara di ajang olahraga nasional…
Read More