Bupati Sergai Sampaikan Nota Pengantar Ranperda P-APBD TA 2020

Bupati Sergai

topmetro.news – Bupati Sergai (Serdang Bedagai) Sumatera Utara H. Soekirman menghadiri Rapat Paripurna DPRD dengan agenda penyampaian nota pengantar Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) Tentang Perubahan APBD Sergai tahun anggaran 2020. Juga Ranperda Tentang Retribusi Pelayanan Persampahan dan Kebersihan, di ruang rapat Paripurna DPRD, di Sei Rampah, Senin 7 September 2020. “Penyusunan Rencana Perubahan Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (R-APBD) 2020 sangat…

Read More