Wali Kota Medan Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi Massal di Polresta Pelabuhan Belawan

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan Bobby Nasution meninjau pelaksanaan Vaksinasi massal di Polresta Pelabuhan Belawan, Senin (5/7). Kegiatan yang digelar dalam mendukung program Pemerintah ini diharapkan dapat menekan angka penyebaran Virus Covid-19, sekaligus mempercepat kekebalan massal (herd Immunity) masyarakat Kota Medan. Saat tiba di Mapolresta Pelabuhan Belawan, Wali Kota Medan disambut Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Muhammad Dayan dan Jeffry dari…

Read More

Wali Kota Medan Apresiasi Tanoto Foundation Bantu Penanganan Covid-19

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan, Bobby Nasution memberikan apresiasi kepada Tanoto Foundation atas program penanganan covid-19 berupa vaksinasi kepada masyarakat. Program ini tentu membantu Pemerintah dalam upaya penanganan covid-19 di kota Medan. Apresiasi ini disampaikan Bobby Nasution saat menerima audiensi dari Tanoto Foundation di Rumah Dinas Wali Kota Medan, Sabtu (19/6). Dalam audiensi tersebut, Jeffrey Jeo selaku Initiative Program Manager…

Read More

Wali Kota Medan Menerima Kunjungan Wali Kota Pariaman

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan, Bobby Nasution menerima kunjungan Wali Kota Pariaman, H. Genius Umar di Kantor Wali Kota Medan, Kamis (17/6). Dalam kunjungan tersebut Bobby Nasution menyematkan tengkuluk kepada Genius Umar sebagai bentuk penghormatan dan ucapan selamat datang di Kota Medan. Selanjutnya Bobby Nasution mengucapkan selamat datang di Kota Medan sekaligus berharap pertemuan ini dapat membawa kebaikan bagi kedua…

Read More

Pengelolaan Sampah Salah Satu Program Wali Kota Medan yang Diapresiasi Masyarakat

Wali Kota Medan

topmetro.news – Penanganan kebersihan merupakan salah satu dari lima program prioritas Wali Kota Medan, Muhammad Bobby Afif Nasution, S.E., M.M. Kebijakan strategis untuk lebih mendekatkan dan menyegerakan pelayanan kebersihan pada masyarakat juga telah ditetapkan, yakni melimpahkan sebagian kewenangan pengelolaan persampahan dari Dinas Kebersihan dan Pertamanan Medan kepada Kecamatan. Kebijakan yang tertuang dalam Perwal Nomor 18 Tahun 2021 tentang Pelimpahan Sebagian…

Read More

Terima Kunjungan Bupati Aceh Timur, Wali Kota Medan Berbagi Informasi Pengembangan Wisata Kuliner

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan, Muhammad Bobby Afif Nasution,SE.,MM menerima kunjungan dari Bupati Aceh Timur, H. Hasballah Bin H.M Thaib,SH di Kantor Wali Kota Medan, Rabu (9/6). Kunjungan ini selain untuk bersilaturahmi, juga untuk berbagi informasi tentang potensi dari masing-masing daerah sehingga dapat dilakukan kerjasama antar kedua daerah. Mengawali kunjungan tersebut Bupati Aceh Timur, H. Hasballah Bin H.M Thaib,SH menjelaskan…

Read More

Peringati Hari Lingkungan Hidup, Bobby Ajak Kahiyang Terobos Hujan Kunjungi Hutan Kota

Bobby Nasution

topmetro.news – Di tengah hujan yang cukup deras, Wali Kota Medan Bobby Nasution ajak Ketua TP PKK Kota Medan Kahiyang Ayu mengunjungi Hutan Kota Kanal Jalan Eka Sama, Medan Johor, Jumat (4/6) dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup (HLH) Sedunia 5 Juni 2021. Dalam kunjungan tersebut, Bobby dan Kahiyang menerobos derasnya hujan demi melakukan penanaman bibit pohon dan penaburan benih…

Read More

Wali Kota Medan Launching Layanan 5 G Di Kota Medan

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution SE MM melaunching Layangan 5G Telkomsel bagi Kota Medan, di Gedung Graha Merah Putih, Jalan Balai Kota, Kamis(3/5). Kota Medan merupakan salah satu kota pertama yang dapat mengakses layanan 5G setelah di luncurkan di Indonesia. Diharapkan dengan adanya layanan 5G ini akan semakin meningkatkan perekonomian Kota Medan di bidang Teknologi. Launching…

Read More

Wali Kota Medan Harap Forum CSR Kesejahteraan Sosial Berkontribusi Maksimal

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution SE MM berharap Forum Corporate Social Responsibility (CSR) Kesejahteraan Sosial Provinsi Sumut yang telah dilantik dapat memfasiltasi pelaku usaha yang ada di Kota Medan dalam melaksanakan tanggung jawab sosial dan mengarahkannya pada penanganan masalah kesejahteraan sosial yang ada di Kota Medan. “Pemko Medan berharap kepengurusan Forum CSR Kesejahteraan Sosial yang dilantik…

Read More

Camat Amplas Selesaikan 3 Hari Ultimatum Bobby Nasution Soal Kasus Kepling Pungli

Camat Amplas

topmetro.news – Ultimatum Wali Kota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution SE MM kepada Camat Medan Amplas Edi Mulia Matondang dan Lurah Harjosari II Siska Ayu untuk segera menuntaskan kasus pungutan liar yang dilakukan Kepling 17 Eka Septian akhirnya diselesaikan. Bahkan, penyelesaiannya langsung dilakukan dalam tiga hari dari target seminggu yang diberikan orang nomor satu di Pemko Medan tersebut. Ada pun…

Read More

Wali Kota Medan Lantik 77 Administrator dan Pengawas di Lingkungan Pemko Medan

Wali Kota Medan

topmetro.news – Wali Kota Medan, Muhammad Bobby Afif Nasution,SE.,MM melantik 77 orang Pejabat Administrator dan Pengawas di lingkungan Pemko Medan, Rabu (19/5) dihalaman tengah Kantor Wali Kota Medan. Prosesi pelantikan yang berlangsung khidmat dan tetap menerapkan protokol kesehatan ini diawali dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia raya. Kemudian dilanjutkan dengan pembacaan Surat Keputusan Wali Kota Medan dan pembacaan fakta integritas oleh…

Read More