Mesin Cetak 3D Percepat Pembangunan Rumah

topmetro.news – Dalam waktu hanya beberapa tahun, mencetak benda-benda tiga dimensi (3D) telah berkembang dari sekadar membuat mainan ukuran kecil sampai membuat rumah. Artinya, dengan mesin cetak 3D, kita sudah bisa membangun rumah. Mesin cetak 3D tersebut, menggunakan ‘tinta’ yang terbuat dari bahan plastik, logam dan beton. Sehingga proses ‘mencetak rumah’ menjadi semakin cepat. Ada pun bangunan pertama yang dibuat…

Read More