Kalibrasi Desak Bobby Nasution Batalkan Penunjukan Hendra Dermawan Siregar Sebagai Plt Kadis PUPR Sumut

topmetro.news, Medan – Gubernur Sumut, Bobby Nasution, didesak membatalkan keputusannya menunjuk Sekretaris Badan Kesbangpol Sumut, Hendra Dermawan Siregar, sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sumut. Alasan desakan pembatalan tersebut karena Hendra Dermawan Siregar seorang pejabat eselon III, sangat prematur dan pejabat yang belum berpengalaman. Sehingga tidak diyakini mampu mengorganisasi kepemimpinan di dinas fisik sebesar…

Read More

Pejabatnya Baru Belajar ,Wagub Sumut Terus Dorong Bapenda Optimalkan Penerimaan Pajak dan Retribusi Daerah

topmetro.news, Medan – Wakil Gubernur (Wagub) Sumatera Utara (Sumut) Surya mengingatkan seluruh jajaran Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) agar mengedepankan prinsip loyalitas dalam mengoptimalisasi pendapatan dari sektor pajak kendaraan dan retribusi daerah. Hal itu disampaikannya saat memimpin rapat evaluasi penerimaan pajak kendaraan bermotor dan bea balik nama kendaraan bermotor (PKB/BBNKB). “Saya ingatkan agar kita tetap menjaga prestasi, dedikasi dan loyalitas. Apapun…

Read More

KPK Geledah Rumah Pribadi Topan Ginting

topmetro.news, Medan – Setelah melakukan penggeledahan di dua tempat berbeda yakni kantor Dinas PUPR Sumut, di Jalan Sakti Lubis, dan Rumah Dinas di Jalan Busi Medan, petugas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali melakukan penggeledahan di rumah pribadi Topan Ginting di Komplek Royal Sumatera, Cluster Topas No. 212 C, Medan, Rabu (2/7/2025). Penggeledehan yang dilakukan petugas KPK dirumah pribadi Topan Ginting…

Read More

Di HUT ke-79 Bhayangkara, Polda Sumut Terus Tingkatkan Pelayanan ke Masyarakat

topmetro.news, Medan – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Muhammad Bobby Afif Nasution mendukung Kepolisian Daerah (Polda) Sumut terus meningkatkan pelayanannya kepada masyarakat. Sesuai dengan tema Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Bhayangkara, ‘Polri untuk Masyarakat’. Tema tersebut, menurut Bobby Nasution, memiliki makna yang mendalam, mendorong Polri memberikan pelayanan yang maksimal. Untuk mencapai pelayanan maksimal, menurutnya butuh kolaborasi dengan berbagai pihak. “Kita perlu…

Read More

Pengamat Anggaran : KPK Punya Alat Sadap, Telusuri Aliran Dana Topan Ginting Dari Pemko Medan

topmetro.news, Medan, – Pengamat Anggaran Sumut Elfenda Ananda, mengatakan jika kasus Operasi Tangkap Tangan (OTT) yang terjadi pada Kadis PUPR Sumut, Topan Obaja Putra Ginting, berpotensi melibatkan orang-orang yang ada disekitaran tersangka, atau ada perintah yang dilakukan untuknya. “Jika Topan bisa menerima aliran dana itu, berarti ada perintah atasan disitu, itu yang harus dikejar, kan tidak mungkin dia berani tanpa…

Read More

DPRD Minta Pemerintah Untuk Cepat Mengevakuasi Warga Sumut dari Iran

topmetro.news,Medan – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumut Kementerian Luar Negeri RI untuk segera mengevakuasi Warga Negara Indonesia (WNI) secara keseluruhan, khususnya warga Sumut yang saat ini masih berada di Iran. Hal itu dikatakan Anggota Komisi A DPRD Sumut, Zeira Salim Ritonga, ketika memberikan keterangannya, Kamis (26/6/2025). Ia mengatakan, suasana konflik perang yang sedang memanas antara Iran dengan Israel menimbulkan…

Read More

Diduga Akibat Proses Tender, Kabag BPJB Madina Dibebastugaskan Dan Diriksus

topmetro.news, Mandailing Natal – Diduga akibat proses tender, Kepala Bagian Pengadaan Barang dan Jasa (BPJB) Pemkab Mandailing Natal (Madina) Zainal Sitepu dibebastugaskan dari jabatannya oleh Bupati Saipullah Nasution, Jum’at (20/06/2025) lalu. Pembebastugasan Zainal Sitepu ini pun menjadi bahan perbincangan hangat dikalangan pejabat pemkab madina karena mendadak. Dari informasi yang dihimpun wartawan, kabar pembebastugasan Zainal ini diduga kuat berkaitan dengan proses…

Read More

Kecewa dengan Agustinus, Driver Ojol : Kadishub Sumut Kalah dengan Aplikator

topmetro.news, Medan – Para driver ojek online (Ojol) tergabung dalam Aksi Solidaritas Driver Medan (ASDM), mengungkapkan rasa kekecewaan terhadap Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Sumut, Agustinus Panjaitan. Kekecewaan terhadap Agustinus Panjaitan disampaikan oleh Ketua ASDM, Timbul Siahaan, kepada wartawan disela-sela unjuk rasa di depan Kantor Gubernur Sumut, di Jalan Diponegoro, Kota Medan, Senin siang, 23 Juni 2025. “Kadishub Sumut kalah dengan…

Read More

Operasi Cepat Sat Narkoba Sergai, Jaringan Sabu Dibongkar Lewat Control Delivery

Topmetro.news,Sergai— Sat Narkoba Polres Serdang Bedagai (Sergai) berhasil mengamankan tiga orang tersangka pengedar narkotika jenis sabu melalui metode control delivery. Selasa 10 Juni sekitar pukul 12.00 WIB. Penangkapan ini dilakukan di dua lokasi berbeda, yakni di sebuah warung bakso di Jalan Puskesmas Kelurahan Simpang Tiga Pekan, Kecamatan Perbaungan, dan di SPBU Desa Celawan, Kecamatan Pantai Cermin. Ketiga tersangka masing-masing berinisial…

Read More

Tak Sampai 1×24 Jam, Polsek Dolok Masihul Ringkus Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Serbajadi

Topmetro.news, Sergai — Aksi cepat jajaran Polsek Dolok Masihul, Polres Serdang Bedagai (Sergai) patut diapresiasi. Dalam waktu kurang dari 24 jam, petugas berhasil membekuk seorang pria yang diduga sebagai dalang pembongkaran rumah dan pencurian satu unit sepeda motor milik warga di Dusun II, Desa Kelapa Bajohom, Kecamatan Serbajadi, Sergai. Kapolsek Dolok Masihul AKP HD Simanjuntak, SH melalui Kanit Reskrim IPTU…

Read More