Pastikan Pasokan Listrik Aman Jelang Pemilu 2024, PLN Siapkan Posko Siaga Kelistrikan di Sumatera Utara

Menjelang Pemilu 2024 yang tinggal hitungan hari, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara telah mempersiapkan personil dan sistem kelistrikan dalam kondisi aman. PLN juga menetapkan masa siaga Pemilu mulai dari tanggal 11 hingga 18 Februari 2024.

topmetro.news – Menjelang Pemilu 2024 yang tinggal hitungan hari, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara telah mempersiapkan personil dan sistem kelistrikan dalam kondisi aman. PLN juga menetapkan masa siaga Pemilu mulai dari tanggal 11 hingga 18 Februari 2024. PLN memproyeksikan beban puncak sistem Sumatera Utara pada pelaksanaan Pemilu tanggal 14 Februari 2024 mencapai 1.980 megawatt (MW). Sedangkan Daya Mampu…

Read More

Danau Toba Kembali Tuan Rumah Ajang Internasional F1H2O Tahun 2024, PLN Siap Hadirkan Kelistrikan Andal

Sumatera Utara sedang mempersiapkan diri menjadi tuan rumah pelaksanaan Kejuaraan Dunia F1 Powerboat (F1H2O) Tahun 2024. Kejuaraan tersebut akan berlangsung di Balige pada tanggal 23 hingga 25 Februari 2024 mendatang.

topmetro.news – Sumatera Utara sedang mempersiapkan diri menjadi tuan rumah pelaksanaan Kejuaraan Dunia F1 Powerboat (F1H2O) Tahun 2024. Kejuaraan tersebut akan berlangsung di Balige pada tanggal 23 hingga 25 Februari 2024 mendatang. Sebelumnya, Indonesia telah sukses menggelar Kejuaraan Dunia Balap Perahu Supercepat F1 Powerboat (F1H2O) pada tahun 2023. Pada F1 Powerboat (F1H2O) 2024 ini, sebanyak 20 pembalap dari 12 negara…

Read More

Dukung Infrastruktur Kendaraan Listrik, PLN dan Pemko Medan Resmikan ‘Charging Station’ di Le Polonia Hotel Medan

PLN UID Sumut bersama Pemko Medan meresmikan'charging station' yang pembangunannya secara swadaya oleh Hotel Le Polonia Medan.

topmetro.news – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumut terus melaksanakan komitmennya dalam pengembangan infrastruktur kendaraan listrik di Sumatera Utara. Kali ini, Selasa (30/1/2024), PLN UID Sumut bersama Pemko Medan meresmikan ‘charging station’ yang pembangunannya secara swadaya oleh Hotel Le Polonia Medan. Peresmian ‘sharging station’ ditandai dengan pengguntingan pita oleh Walikota Medan Muhammad Bobby Afif Nasution didampingi Senior Manager Perencanaan Moses…

Read More

Sepanjang Tahun 2023, Sebanyak 4.500 Keluarga Kurang Mampu Dapat Bantuan Pasang Baru Listrik Gratis PLN

PLN UID Sumatera Utara menyalurkan sambungan listrik gratis dari program Bantuan Pemasangan Baru Listrik (BPBL) kepada 4.500 keluarga tidak mampu sepanjang tahun 2023

topmetro.news – Untuk mewujudkan energi berkeadilan, pemerintah bersama DPR dan PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara bersinergi menyalurkan sambungan listrik gratis dari program Bantuan Pemasangan Baru Listrik (BPBL) kepada 4.500 keluarga tidak mampu sepanjang tahun 2023. General Manager PLN UID Sumatera Utara Awaluddin Hafid menjelaskan program BPBL merupakan upaya pemerintah untuk memberikan bantuan penerangan listrik kepada masyarakat yang tidak…

Read More

Kilas Balik Program Listrik Desa 2023, Sebanyak 3.344 Masyarakat di Sumatera Utara Kini Nikmati Kinerja PLN

PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara bersama pemerintah berhasil meningkatkan rasio desa berlistrik menjadi 99,05 persen sampai Desember 2023

topmetro.news – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara bersama pemerintah berhasil meningkatkan rasio desa berlistrik menjadi 99,05 persen sampai Desember 2023. Total jumlah masyarakat yang telah menikmati listrik sebanyak 3.344. Jumlah desa berlistrik ini terus mengalami peningkatan dari tahun sebelumnya. Pada tahun 2022 rasio desa berlistrik sebesar 98,92 persen dan pada Desember 2023 rasio desa berlistrik mencapai 99,05 persen.…

Read More

Kaleidoskop 2023, Dorong Pertumbuhan EV di Sumatera Utara, PLN UID Sumut Berhasil Bangun 14 SPKLU

Sepanjang 2023, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara berhasil membangun 3 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU)

topmetro.news – Sepanjang 2023, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara berhasil membangun 3 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU). Secara keseluruhan, PLN UID Sumut telah menghadirkan 14 SPKLU di Sumatera Utara. General Manager PLN UID Sumut Awaluddin mengatakan, PLN berkomitmen dalam mendukung perkembangan ekosistem kendaraan listrik dengan menyiapkan SPKLU di Sumatera Utara. Peningkatan jumlah SPKLU ini guna meyakinkan masyarakat…

Read More

Program BPBL TA 2023 Sukses, PLN UID Sumatera Utara Terima Piagam Penghargaan dari Dirjen Kelistrikan

PLN UID Sumatera Utara meraih perhargaan atas keberhasilan pelaksanaan program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) Tahun Anggaran 2023 dari Direktur Jenderal Ketenagalistrikan, beberapa waktu lalu.

topmetro.news – PLN UID Sumatera Utara meraih perhargaan terkait pelaksanaan Program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) Tahun Anggaran 2023 dari Direktur Jenderal Ketenagalistrikan, beberapa waktu lalu. Penghargaan tersebut adalah atas keberhasilan pelaksanaan Program BPBL Tahun Anggaran 2023. Piagam penghargaan dimaksud diterima langsung oleh Senior Manager Niaga dan Manajemen Pelanggan Donny Adriansyah D pada tanggal 18 Desember 2023 di Sorong Papua.…

Read More

Peduli Generasi Bangsa, Yayasan Baitul Maal PLN UID Sumatera Utara Gelar Khitanan Massal

Menyambut liburan sekolah akhir tahun, Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara menggelar khitanan massal terhadap 50 anak laki-laki. Kegiatan berlangsung di Balai Agung Astakona, Kamis (28/12/2023).

topmetro.news – Menyambut liburan sekolah akhir tahun, Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara menggelar khitanan massal terhadap 50 anak laki-laki. Kegiatan berlangsung di Balai Agung Astakona, Kamis (28/12/2023). Ada pun khitanan massal itu adalah sebagai komitmen tanggung jawab sosial kepada masyarakat sekitar Kantor PLN UID Sumut. Khitanan massal itu merupakan salah satu program inisiasi Yayasan…

Read More

Dorong Produktivitas Perempuan, PLN Peduli Resmikan Kelompok Terampil Menjahit

Kelompok terampil menjahit binaan PLN di Jalan Garuda No 39, Kelurahan Sei Kambing B, Kecamatan Medan Sunggal, Medan Sumut, diresmikan, Selasa (28/11/2023).

topmetro.news – Kelompok terampil menjahit binaan PLN di Jalan Garuda No 39, Kelurahan Sei Kambing B, Kecamatan Medan Sunggal, Medan Sumut, diresmikan, beberapa waktu lalu. Hal ini sebagai wujud realisasi Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) oleh PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara. Penyerahan secara simbolis langsung oleh Manager PLN Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Medan Ricki Yakob…

Read More

PLN UID Sumut Siagakan 3.207 Personil Menjaga Pasokan Listrik Peraaan Natal dan Tahun Baru 2024

Untuk memastikan kesiapan petugas dan peralatan dalam menjaga keandalan pasokan listrik selama Perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumut menggelar apel siaga, Rabu pagi (13/12/2023).

topmetro.news – Untuk memastikan kesiapan petugas dan peralatan dalam menjaga keandalan pasokan listrik selama Perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024, PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumut menggelar apel siaga, Rabu pagi (13/12/2023). Apel siaga berlangsung di halaman parkir Kantor PLN UID Sumatera Utara, dengan peserta dari Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Medan, Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Medan Utara,…

Read More