Dekranasda Sumut Gelar Pelatihan Pembuatan Souvenir di Pantai Barat

Dekranasda Sumut Gelar Pelatihan Pembuatan Souvenir di Pantai Barat

topmetro.news – Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Sumatera Utara (Sumut) menyelenggarakan pelatihan pembuatan souvenir untuk zona pantai barat. Ketua Dekranasda Sumut Nawal Lubis mengharapkan pelatihan tersebut dapat meningkatkan perekonomian daerah. Nawal Lubis menyampaikan hal itu saat membuka pelatihan pembuatan souvenir tersebut di Sentra Industri Kecil Tenun Manik-manik dan Keramik, Sipirok, Tapanuli Selatan (Tapsel), Selasa (14/6/2022). “Diharapkan pelatihan ini dapat memberikan…

Read More

Noken Papua Ciri khas Tas Tradisional Bumi Cenderawasih

Noken Papua

Topmetro.News – Noken Papua merupakan ciri khas tas tradisional Papua dan menjadi warisan dunia diakui UNESCO yang dibuat mama asli Papua kemudian dijual untuk dapatkan uang memenuhi kebutuhan sehari mereka. Ini salah satu ciri khas kerajinan Bumi Cenderawasih. Salah satunya mama Bunay, Jumat (16/7/2021) saat ditemui sedang berjualan di Jalan Sosial Sentani Kabupaten Jayapura memamerkan hasil kreatifitas supaya dibeli peminat…

Read More

Inacraft Jadi Promosi Kerajinan Tangan Khas Sumut, Transaksi Capai Rp 139.700.500.000

promosi kerajinan tangann

Topmetro.news – Promosi kerajinan tangan di ajang Inacraft mendapat apresiasi dari Wakil Gubernur Sumatera Utara (Wagubsu) Dr Nurhajizah Marpaung SH MH. Orang nomor dua di Sumut ini mengapresiasi International Handicraft Trade Fair (Inacraft) 2018 sebagai ajang promosi kerajinan tangan khas Sumatera Utara (Sumut). Sehingga, kerajinan tangan Sumut yang beragam itu bisa dikenal masyarakat luas dan meningkatkan pertumbuhan ekonomi daerah ini.…

Read More