Lantik 13 Kasek, Disdik Sumut Diduga Langgar Surat Edaran Mendagri

jalur zonasi

topmetro.news – Disdik Sumut Diduga Langgar Surat Edaran Mendagri. Meski Kementrian Dalam Negeri Republik Indonesia (Kemendagri) telah mengeluarkan surat edaran kepada Gubernur dan Bupati/Walikota di seluruh Indonesia. Perihal Penundaan sementara usulan pergantian pejabat di lingkungan pemerintah daerah dan usulan mutasi PNS antar daerah pada masa kedaruratan Kesehatan masyarakat Covid-19 dengan nomor surat: 800/1941/OTDA, namun masih ada pejabat daerah yang melanggar/mengabaikan…

Read More