7 Rumah di Jalan Brigjen Katamso Medan Hangus Terbakar

Tujuh rumah warga di Jalan Brigjend Katamso, Gang Bakti, Medan Maimun, hangus terbakar. Penyebab kebakaran itu kuat dugaan akibat korsleting listrik.

topmetro.news – Tujuh rumah warga di Jalan Brigjend Katamso, Gang Bakti, Medan Maimun, hangus terbakar. Penyebab kebakaran itu kuat dugaan akibat korsleting listrik. “Pengakuan dari warga, ada anak-anak yang melaporkan bahwasanya ada korslet listrik di lantai 2 rumahnya. Jadi setelah itu mereka berteriak dan semua masyarakat keluar dan melaporkan ke damkar. Dan terus damkar datang melakukan penyiraman,” kata Kepling 7…

Read More

Infrastruktur Jalan dari Dana Kelurahan Mulai Dinikmati Warga Medan Maimun

infrastruktur jalan

topmetro.news – Pembenahan infrastruktur terutama jalan dan drainase merupakan salah satu program prioritas Wali Kota Medan Bobby Nasution. Tidak hanya menggunakan APBD Bobby Nasution juga meminta perbaikan infrastruktur dapat dilakukan dengan menggunakan Dana Kelurahan (Dankel). Oleh karenanya Bobby Nasution mendorong terus agar Kelurahan dapat memanfaatkan Dankel tersebut untuk melakukan sejumlah perbaikan infrastruktur diwilayahnya. Penggunaan Dankel ini selain dapat mempercepat perbaikan…

Read More

Korsleting Listrik, Gudang Ban di Medan Maimun Terbakar

korsleting listrik

topmetro.news – Gudang tempat penyimpanan ban di Jalan KH Samanhudi, Kelurahan Hamdan, Kecamatan Medan Maimun terbakar, pada Sabtu (2/6/2018) sore. Diduga penyebab kebakaran dari korsleting listrik. Peristiwa itu pertama kali diketahui oleh pemilik gudang, Linda yang melihat asap keluar dari dalam gudang. Linda spontan berteriak hingga mengundang warga datang dan sempat mencoba memadamkan api dengan peralatan seadanya. Tak berapa lama,…

Read More