Pembatas Jalan di Marelan Diapit Pakai Bambu Kering, Anggota Legislatif Dapil Medan Utara Mendadak “bisu”

Medan Utara

topmetro.news – Megahnya pembangunan inti kota Medan amat membanggakan, namun daerah sekitar 18 KM dari Kantor Walikota Medan terlihat pemandangan miris yang jauh dari kemegahan. Jika melintas di Jalan Marelan Raya simpang Jalan Marelan Pasar 1 Rel, terlihat pembatas jalan yang diapit bambu kering. Terlihat miris yang berbanding terbalik sebagaimana di Jalan Karya Wisata Medan Johor dan titik jalan lainnya.…

Read More

Tokoh Masyarakat Medan Labuhan Dukung Tindakan Tegas Polisi ke Bandar Narkoba

Bandar narkoba

topmetro.news – Tokoh masyarakat di Kecamatan Medan Labuhan Saharudin menyampaikan dukungannya atas tindakan tegas Polres Pelabuhan Belawan dalam menindak terduga bandar narkoba. “Saya Saharudin salah satu masyarakat Medan Labuhan mendukung polisi menindak tegas bandar-bandar dan peredaran narkoba yang berakibat dampak kejahatan lain diantaranya Begal, Tawuran, pencurian dan lainnya,” kata Ketua Umum Komunitas Sedekah Jumat (KSJ) ini, Kamis (17/11/2022) di Medan.…

Read More

Walikota Diharapkan Mampu Atasi Banjir Rob di Medan Utara

Walikota Diharapkan Mampu Atasi Banjir Rob di Medan Utara

topmetro.news – Walikota Medan, Bobby A Nasution diharapkan mampu menuntaskan persoalan banjir pasang air laut (rob) yang setiap tahun dirasakan warga Medan Utara, khususnya yang bermukim di sepanjang pinggir pantai. Ketua Fraksi Hanura-PSI-PPP (HPP) DPRD Medan, Renville Napitupulu mengatakan hal itu menyikapi peristiwa banjir rob di Medan Utara. “Kita mendorong Pemko Medan segera menuntaskan masalah banjir Rob di Belawan yang…

Read More

F-PKS Singgung Dampak Pandemi dan Perubahan Medan Utara pada RPJMD 2021-2026

F-PKS Singgung Dampak Pandemi dan Perubahan Medan Utara pada RPJMD 2021-2026

topmetro.news – Kota Medan segera memiliki Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Medan Tahun 2021-2026. Sejumlah persoalan bakal dibahas pada pembahasan RPJMD yang segera memasuki tahap pembahasan di Panitia Khusus (Pansus). Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (F-PKS) DPRD Kota Medan melalui juru bicaranya, Syaiful Ramadhan, saat membacakan pemandangan umum fraksinya terhadap Rancangan Peraturan Daerah Kota Medan Tentang Rencana Pembangunan Jangka…

Read More

Medan Utara Butuh Perbaikan Infrastruktur dan LPJU

Medan Utara Butuh Perbaikan Infrastruktur dan LPJU

Topmetro.news – Juru Bicara Daerah Pemilihan (Dapil) II DPRD Medan, Haris Kelana Damanik menerangkan masyarakat daerah pemilihan II yang meliputi Medan Deli, Labuhan, Belawan dan Marelan masih membutuhkan perbaikan dan pembangunan infrastruktur, lampu penerangan jalan umum (LPJU), BPJS BPI, administrasi kependudukan, masalah kemiskinan dan sulitnya mendapatkan air. Hal itu dikatakan Haris mewakili anggota DPRD Medan dapil II. Yakni, Surianto, Siti…

Read More

Gubsu Sampaikan Rencana Pembangunan Medan Utara

pembangunan Medan utara

Topmetro.news – Rencana pembangunan Medan Utara disampaikan Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi. Katanya wilayah itu menjadi daerah prioritas terutama di masa pandemi Covid-19 dengan masalah perekonomian masyarakat. Pembangunan Medan Utara Jadi Prioritas “Masalah pandemi Covid-19 memang membuat perekonomian kita terpuruk, bukan hanya kita dan Indonesia, tetapi hampir seluruh dunia. Karena itu kita perlu merencanakan pembangunan di berbagai sektor, mulai…

Read More

Anggota DPRD Medan Prihatin Banjir di Medan Utara tak Kunjung Teratasi

banjir di Medan Utara

topmetro.news – Anggota DPRD Medan Siti Suciati mengaku prihatin terhadap banjir yang kerap terjadi di kawasan Medan Utara. Khususnya di Kecamatan Marelan. Menurutnya, banjir yang terjadi disebabkan saluran air tumpat dan tidak mengalir optimal ke Parit Karmila yang membelah di Jalan Marelan Raya. “Ada beberapa penyebab banjir, dan ini butuh keseriusan Pemko Medan untuk membenahi. Pertama, saluran drainase ditutup oleh…

Read More

DPRD Medan dan Polresta Belawan Sepakat Dorong Pemko Sejahterahkan Warga Medan Utara

warga Medan Utara

topmetro.news – Komisi I DPRD Medan mengaku sepakat mendorong pemko untuk upaya peningkatan kesejahteraan warga Medan Utara. Peningkatan ekonomi rakyat dipastikan mengurangi kejahatan. Kesepakatan itu digagas saat Komisi I DPRD Medan melakukan silaturahmi dan diskusi ke Polres Pelabuhan Belawan terkait memaksimalkan pengamanan, Senin (27/1/2020). Saat diskusi terungkap, tindak kejahatan merajalela karena ekonomi masyarakat Belawan banyak susah. Kunjungan dipimpin Ketua Komisi…

Read More

Rencana CBD Polonia Dijadikan Pusat Pelayanan Kota, Fraksi PDIP DPRD Medan: Perlu Disiasati

kesiapan Pemko Medan

topmetro.news – Sekretaris Fraksi PDIP DPRD Medan Drs Daniel Pinem mempertanyakan kesiapan Pemko Medan terkait pengembangan Kompleks CBD Polonia menjadi pusat pelayanan kota. Dikuatirkan bila hal itu dilakukan, akan menambah kemacetan lalu lintas di Kota Medan. Pemko Medan pun diingatkan untuk mensiasatinya dan perlu memperhatikan ketersediaan RTH (ruang terbuka hijau), guna menjaga pemanasan global dan ketersediaan resapan air ke depannya.…

Read More

Perda RTRW Belum Sepenuhnya Respon Pembangunan di Medan Bagian Utara

pembangunan di Medan Bagian Utara

topmetro.news – Juru Bicara Fraksi Partai Golkar DPRD Medan M Rizky Nugraha SE menyoroti kondisi pembangunan di Medan Bagian Utara. Menurutnya pembangunan itu terkesan tidak adil, bila dibandingkan dengan situasi di pusat Kota Medan. “Sama kita ketahui selama ini pembangunan Kota Medan mengacu kepada Perda RTRW No 13 tahun 2011. Yang dalam perjalanannya selama kurun waktu lima tahun ini kondisinya…

Read More