topmetro.news – Pada Oktober 2020 Toyota Avanza tak lagi menjadi mobil terlaris di Indonesia. Avanza harus puas pada posisi ke-5. Capaian buruk ini terus terulang selama pandemi Covid-19 menghantam Indonesia Maret 2020 lalu. Berdasarkan data wholesales (pendistribusian dari pabrik ke dealer) sebagaimana tercatat oleh Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), pada Oktober 2020, mobil terlaris untuk Indonesia adalah Honda Brio.…
Read More