Topmetro.News – Penerimaan Pajak Penghasilan (PPh) non migas dan Pajak Pertambahan Nilai (PPN) mendorong perbaikan kinerja keuangan negara hingga Mei 2018. Dua sektor itu membuat realisasi penerimaan pajak sebagai pendapatan negara tumbuh lebih tinggi. Sebagaimana Kementerian Keuangan (Kemkeu RI), realisasi penerimaan negara hingga 31 Mei 2018 mencapai Rp 685,09 triliun. Angka ini setara dengan 36,16% target APBN 2018. Dibandingkan periode…
Read MoreTag: Pajak
Kenaikan Cukai Rokok Perlu Parameter Jelas
Topmetro.news – Pemerintah diharapkan tidak membebani industri dengan kenaikan cukai rokok yang tinggi di 2019 mendatang. Pasalnya kenaikan cukai rokok dimaksud pasti akan berdampak pada serapan hasil produksi petani tembakau, penyerapan tenaga kerja, juga penerimaan cukai dan pajak rokok. Hal itu dikatakan Wilgo Zainar, Anggota Komisi Keuangan DPR RI di Jakarta, kemarin. Menurut Wilgo, penerapan tarif cukai rokok seharusnya bisa menggunakan…
Read MoreEmpat Ribuan Lembaga Keuangan Siap Beri Data Nasabah
Topmetro.news – Kementerian Keuangan lewat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) mencatat kini sudah ada 3.719 lembaga keuangan yang mendaftarkan diri menyiapkan data nasabah untuk pertukaran informasi perpajakan internasional atau Automatic Exchange of Information (AEoI). Total lembaga keuangan yang terdaftar merupakan hasil self assessment atau mendaftarkan diri atas kehendak mereka sendiri. “Ada 3.642 lembaga keuangan pelapor dan 77 lembaga keuangan non pelapor,”…
Read MorePemerintah Perlu Atur Pajak Toko Online Asing
Topmetro.news – Pajak toko online asing perlu diatur lagi. Hal itu untuk melindungi kelangsungan usaha mikro, kecil dan menengah (UKMK) dalam negeri. Terlebih transaksi toko online asing sudah banyak di Indonesia. Pemerintah melalui kementerian terkait harus membuat kebijakan yang menerapkan pajak bagi toko “online” asing yang bertransaksi di Indonesia. Pemerintah harus melindungi keberadaan UMKM dari perdagangan ritel asing,” kata Ketua…
Read MoreSri Mulyani : Denyut Perekonomian Menunjukkan Ada Kenaikan
topmetro.news – Denyut perekonomian menunjukkan adanya kenaikan. Setidaknya itu ditandai dengan penerimaan pajak yang cukup menggairahkan hingga terus gencar mencari sumber potensi pajak baru untuk mendorong pemerintah merealisasikan pembangunan di sektor infrastruktur. Lewat berbagai kebijakan yang digelontorkan pertumbuhan penerimaan pajak ikut terkerek naik. Ada Perbaikan Kinerja Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati mengatakan, realisasi penerimaan perpajakan pada triwulan I-2018 yang mencapai…
Read MoreTax Holiday Cuma untuk Penanaman Modal Baru!
Topmetro.news – Tax holiday, aturan baru mengenai fasilitas pembebasan pajak penghasilan (PPh) badan hanya diperbolehkan untuk penanaman modal baru. Di aturan yang masih berlaku saat ini yang boleh mendapatkan fasilitas pembebasan PPh badan harus wajib pajak baru. “Tidak harus wajib pajak baru, sekarang itu definisinya penanaman modal baru. Sehingga perusahaan lama apabila ada ekspansi investasi baru juga bisa mengajukan (tax holiday),”…
Read MoreUtang Pemerintah Tembus Rp 4.000 Triliun, Harus Bijak Olah Anggaran!
Topmetro.news – Utang pemerintah mencapai Rp 4.000 triliun tahun ini. Pemerintah wajib mengangsur utang sebesar Rp 450 miliar per tahun. Pemerintah dituntut bijak mengelola anggaran. Scenaider Clasein H. Siahaan, Direktur Strategis dan Portofolio Utang Kemenkeu mengatakan, hitungan ini harus dipenuhi dengan catatan pemerintah harus bisa mengelola kebijakan anggaran. “Kapan lunas, tergantung political kalau bisa bikin budget kita surplus Rp 500…
Read MorePemerintah Turunkan Pajak UKM 0,5 Persen
Topmetro.news – Pemerintah turunkan pajak UKM. Penurunan pajak Atas Usaha Kecil Menengah (UKM) dari 1 persen menjadi 0,5 persen pada akhir Maret 2018 itu diakui Presiden Jokowi. “Saya kemarin sebetulnya menawarnya 0,25 persen, tetapi Menteri Keuangan bilang tidak bisa. Ini kalau turunnya sampai sejauh itu, ini akan mempengaruhi penerimaan, pendapatan pemerintahan,” kata Presiden Joko Widodo terkait penurunan pajak untuk UKM,…
Read MoreHarta Warisan Kena Pajak? Ini Kata Dirjen Pajak
Topmetro.news – Harta warisan kena pajak? Hal itu sempat hangat diperbincangkan masyarakat. Namun pemerintah lewat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan memastikan tidak akan memungut pajak atas harta warisan itu. Pemerintah praktis hanya memungut penghasilan yang berasal dari harta warisan itu. “Masyarakat tidak perlu khawatir karena DJP tidak akan mengenakan pajak atas warisan, melainkan hanya penghasilan yang berasal dari harta warisan.…
Read MoreUMKM Dituntut Kreatif Berdayakan e-Commerce
topmetro.news – UMKM dituntut kreatif memberdayakan e-commerce (perdagangan elektronik) dalam usaha yang dikelolanya. Dalam e-commerce, selain UMKM dituntut meningkatkan kreativitas dalam mengolah usahanya, kemandirian digital juga dibutuhkan untuk pengembangan usaha. Hal itu dikatakan Ketua Umum Indonesia E-Commerce Association (Idea) Aulia E Marinto, kemarin di Jakarta. Kata dia UMKM (usaha mikro, kecil dan menengah) cukup prospektif saat ini. Menurutnya, kemandirian digital dimaksud…
Read More