topmetro.news – Dugaan pembalakan liar seperti disampaikan Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) Sumut dan LSM Kelompok Study dan Pengembangan Prakarsa Masyarakat (KSPPM) pada kawasan hutan seputaran Danau Toba, nampaknya benar adanya. Kerusakan hutan oleh para pembalak ini pun disebut-sebut menjadi salah satu penyebab banjir bandang melanda Kota Wisata Parapat, Kamis (13/5/2021) lalu. WALHI, melalui Roy (Deputy Bidang Advokasi), dalam keterangannya kepada…
Read MoreTag: pembalakan hutan
Kerusakan Hutan Parapat, WALHI Sumut: Ada Korporasi Besar dan Mafia Lokal
topmetro.news – Banjir bandang yang melanda Kota Parapat, Kabupaten Simalungun, pada Kamis (13/05/2021), lalu menjadi polemik di tengah-tengah masyarakat dan pemerhati lingkungan Sumatera Utara. Khususnya Kota Parapat dan sekitarnya. Meskipun tidak ada menelan korban jiwa, banjir bandang yang terjadi saat Perayaan Idul Fitri 1442 H itu, membawa air bah. Serta menerjang pemukiman warga dengan membawa material kayu, batu, dan lumpur.…
Read MoreBanjir Bandang di Parapat Diduga Akibat Pembalakan Hutan Sitahoan
topmetro.news – Rusaknya hutan di Kawasan Danau Toba (Sitahoan), diduga kuat menjadi pemicu terjadinya banjir bandang di kawasan Kota Wisata Parapat, Simalungun pada Kamis (13/5/2021) lalu. Hal ini berdasarkan hasil investigasi reporter pada Sabtu (15/5/2021) pukul 10.00WIB. Di mana, dalam investigasi tersebut dapat keterangan dari warga sekitar yang bermukim tak jauh dari kawasan Hutan Sitahoan tersebut. Salah satu warga berinisial…
Read MoreKejari Medan Masih Uber Terpidana Pembalakan Liar Adelin Lis
topmetro.news – Kepala Kejaksaan Negeri Medan Dwiharto SH menegaskan, sampai saat ini masih terus melakukan pencarian terhadap terpidana Adelin Lis, selaku Direktur Keuangan/Umum PT Keang Nam Development Indonesia. Adelin Lis adalah terpidana dakam kasus pembalakan liar (ilegal logging) di Kabupaten Mandailing Natal (Madina). “Kami masih terus mencari keberadaan terpidana itu dan belum diketahui di mana keberadaannya,” kata Dwiharto, dalam pertemuan…
Read More