Topmetro.news – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) menyerahkan bantuan untuk para korban erupsi Gunung Semeru di Kabupaten Lumajang, Provinsi Jawa Timur, kepada Pemprov Jawa Timur (Jatim). Bantuan kemanusiaan tersebut diserahkan langsung oleh Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Sumut Afifi Lubis kepada Sekdaprov Jatim Heru Tjahyono, di Kantor Gubernur Jatim, Jalan Pahlawan 110, Surabaya, Jumat (17/12). Dalam sambutannya, Afifi…
Read MoreTag: Pemprov Sumut
Terbaik Dalam Penyediaan Ragam Akses Keuangan, Pemprov Sumut Raih TPAKD Awards 2021
topmetro.news – Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov Sumut) berhasil meraih penghargaan Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Awards 2021. Penghargaan diberikan Otoritas Jasa Keuangan (OJK), lantaran Pemprov Sumut berperan yang secara otpimal membantu akses keuangan di daerah. Kategori penghargaan yang diterima Pemprov Sumut yakni provinsi terbaik dalam penyediaan ragam akses keuangan. Penghargaan tersebut diterima Gubernur Sumut Edy Rahmayadi yang diwakili…
Read MoreBupati Sergai Menerima DIPA dan TKDD TA 2022
topmetro.news – Wakil Bupati Sergai H Adlin Umar Yusri Tambunan ST MSP, Senin (13/12/2021), bertempat di Aula Tengku Rizal Nurdin, No. 41 Medan, menerima Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan Daftar Alokasi Transfer Kedaerah dan Dana Desa (TKDD) TA 2022 dari Gubsu Edy Rahmayadi. Usai menerima DIPA TA 2022, Wabup Sergai Adlin Tambunan menyebut jika DIPA dan TKDD sangat penting…
Read MoreGubsu Serahkan DIPA dan TKDD Tahun 2022 kepada Bupati/Walikota
topmetro.news – Hingga akhir tahun 2021, pertumbuhan ekonomi mengalami perbaikan sejak Pandemi Covid-19 awal tahun 2020. Karena itu, dibutuhkan kerja bersama Pemerintah Pusat hingga ke desa, dengan memanfaatkan anggaran total Rp59,77 triliun melalui penyerahan DIPA dan TKDD dari APBN. Demikian dikatakan Gubsu Edy Rahmayadi saat penyerahan DIPA dan TKDD dengan tema “pemulihan ekonomi dan reformasi struktural” di Aula Tengku Rizal…
Read MoreGubernur Sampaikan Target Bersama Saat Serahkan DIPA dan TKDD 2022 Provinsi Sumut
Topmetro.news – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) mencatat selama kurun hingga 2021, pertumbuhan ekonomi mengalami perbaikan sejak Pandemi Covid-19 melanda dunia pada awal 2020 lalu. Karena itu, dibutuhkan kerja bersama pemerintah pusat hingga ke desa, dengan memanfaatkan anggaran total Rp59,77 triliun melalui penyerahan Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) dan Transfer ke Daerah dan Dana Desa (TKDD) tahun 2022 dari APBN. Hal…
Read MoreGetol Perjuangkan DBH Perkebunan, Pemprov Sumut Tunggu Publikasi Dokumen UU HKPD
topmetro.news – Pemprov Sumut mengaku masih menunggu rilis atas pengesahan Undang-Undang Hubungan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah (HKPD), yang diharapkan ada mengatur pembagian dana bagi hasil (DBH) perkebunan atau sawit. “Ya, kita tunggu saja rilis UU yang baru. Sejauh ini saya belum berani komentar terlalu banyak,” kata Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Setdaprovsu, Ismael Parenus…
Read MorePercepat Pembangunan Daerah, Gubsu Harap Pers Kawal Pemprov Sumut
topmetro.news – Peran dan dukungan pers sangat dibutuhkan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) dalam upaya percepatan pembangunan daerah. Sehingga pembangunan daerah dapat berjalan dengan baik, tepat sasaran, serta mampu mewujudkan masyarakat yang sejahtera. Gubernur Sumut Edy Rahmayadi menyampaikan hal itu saat menerima audiensi pengurus baru Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut di Rumah Dinas Gubernur Sumut, Jalan Jenderal Sudirman Nomor…
Read MoreDuta Penerus Rempah 2021 Dinobatkan, Nawal Ajak Masyarakat Dukung Ekspo Rempah
topmetro.news – Ketua Dewan Rempah Indonesia Sumatera Utara Nawal Lubis mengajak masyarakat Sumut mendukung Forum Bisnis dan Ekspo Rempah Indonesia. Even yang juga bernama Indonesia Spices Bussiness Forum & Expo (ISBFE) 2021 akan berlangsung di Parapat, Simalungun, 10-12 Desember 2021. Nawal Lubis menyampaikan hal itu usai penobatan Duta Penerus Rempah 2021 di Museum Bahari, Jalan Pasar Ikan, Penjaringan, Jakarta Utara,…
Read MoreSerapan Anggaran Pemprov Sumut Naik ke Peringkat Delapan se-Indonesia
topmetro.news – Menjelang akhir tahun 2021, serapan anggaran Provinsi Sumatera Utara (Sumut) meningkat ke angka 72,9%. Angka ini berhasil dicapai usai Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut mendorong kabupaten/kota menggenjot serapan anggarannya. Menurut keterangan Gubernur Sumut Edy Rahmayadi saat acara Asistensi Pengelolaan Keuangan Terkait Percepatan Penyerapan Anggaran dan Evaluasi PPKM di Santika Premiere Dyandra Hotel, tahun lalu serapan anggaran Provinsi Sumut sekitar…
Read MorePemprov Sumut Jajaki Kerja Sama dengan Jepang di Bidang Pengolahan Sampah
topmetro.news – Sampah merupakan permasalahan yang dialami di Sumatera Utara (Sumut) khususnya kota-kota besar seperti Medan. Untuk mengatasinya, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumut menjajaki kerja sama dengan Jepang terkait pengolahan sampah tersebut. Gubernur Sumut Edy Rahmayadi menyampaikan hal tersebut saat menerima kunjungan Duta Besar Jepang untuk Indonesia Kanasugi Kenji di Rumah Dinas Gubernur, Jalan Jenderal Sudirman Nomor 41, Medan, Jumat (26/11).…
Read More