topmetro.news – Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Sumatera Utara, berkunjung ke Gedung Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut, Jalan Adinegoro Medan, Kamis (13/10/2022) sore. Rombongan pengurus dan Panitia Rangkaian Kegiatan Hari Pers Nasional (HPN) 2023 SMSI di Sumut, diterima langsung Ketua PWI Sumut Farianda Putra Sinik. Kepada Farianda Putra Sinik, Ketua SMSI Sumut Zulfikar Tanjung, didampingi Sekretaris Erris J Napitupulu,…
Read MoreTag: pwi sumut
Pentas Parodi Ala Wartawan PWI Sumut Sangat Menghibur
topmetro.news – Pentas Parodi ala Wartawan dalam bentuk stand up comedy yang digelar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut, Jumat (7/10), berlangsung sukses dan menghibur. Tiga peserta terbaik diraih oleh Idris Pasaribu (sioge.com), Halomoan Samosir (patrolinews), dan Sugiatmo (Digtara). Juara “Harapan Palsu” disandang Chairul Anwar, kategori “Penjilat” diraih Pujianto (TVRI), dan peserta “Sor Sendiri” diberikan kepada Edi Sahputra (Waspada). Para juara…
Read MorePentas Parodi Bakal Jadi Program Tahunan PWI Sumut, Sudah 25 Wartawan Mendaftar
topmetro.news – Gelaran pentas parodi yang dikemas dengan lomba stand up comedy mendapat sambutan antusias dari anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumatera Utara. Tak hanya anggota PWI, wartawan yang tergabung organisasi profesi lainnya pun berlomba-lomba mendaftar. Kegiatan mengusung tema ‘Wartawan dan Kesehariannya’ ini akan dilaksanakan di Kantor PWI Sumut, Jalan Adinegoro Medan, pada 6-7 Oktober 2022. Hingga Kamis (29/9), total…
Read MorePWI Sumut Kembali Gelar UKW Akhir Oktober
topmetro.news – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) kembali akan menggelar Uji Kompetensi Wartawan (UKW) Angkatan 44, pada akhir Oktober 2022. Ketua PWI Sumut, H. Farianda Putra Sinik, SE, kepada wartawan pada Selasa (27/9/22), menjelaskan, pelaksanaan UKW Angkatan 44 ini merupakan kerjasama kembali antara PWI Prov. Sumut dengan Serikat Perusahaan Pers (SPS) Cabang Sumut. “Setelah sebelumnya kita telah…
Read MoreKetua PWI Sumut Farianda Putra Sinik Serahkan SK Panitia Natal PWI Sumut
topmetro.news – Ketua PWI Sumut H Farianda Putra Sinik SE mengapresiasi terbentuknya Panitia Natal 2022 Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut. Hal itu disampaikan Ketua PWI Sumut Farianda Sinik sebelum menyerahkan surat keputusan (SK) Panitia Natal PWI Sumut secara simbolis kepada Ketua Panitia Natal PWI Sumut Drs Proklamasi Naibaho di Gedung PWI Sumut, Jalan Adinegoro, Medan, Kamis (22/9/2022). “Saya senang dan…
Read MorePWI Sumut Bentuk Panitia Natal 2022
topmetro.news – Perayaan Natal yang merupakan tradisi umat Kristiani di seluruh dunia dalam rangka memperingati Kelahiran Yesus Kristus Sang Juru Selamat Manusia. Menyikapi hal itu, wartawan beragama Kristen yang bergabung di dalam PWI Sumut (Persatuan Wartawan Indonesia Sumatera Utara Sumut), mengelar rapat dan membentuk Panitia Natal PWI Sumut 2022. Dalam rapat yang di pimpin pengurus PWI Sumut, Drs Maju Manalu…
Read MoreUKW Angkatan 43 Ditutup, 16 Peserta Dinyatakan Berkompeten, 7 Peserta Dinyatakan tidak Kompeten
topmetro.news – Uji Kompetensi Wartawan (UKW) Angkatan 43 yang digelar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Mandailing Natal (Madina) di Ballroom D’San Hotel Kelurahan Dalan Lidang Kecamatan Panyabungan telah ditutup, Minggu (4/9/2022). Kegiatan UKW Angkatan 43 yang diikuti 24 peserta dari berbagai media yang dilaksanakan selama dua hari ini, dinyatakan 7 orang tidak lulus. Demikian disampaikan perwakilan penguji, M Sahrir MIKom…
Read MoreKetua PWI Sumut: UKW Menguntungkan Semua Pihak
topmetro.news – Program Uji Kompetensi Wartawan (UKW) dapat menguntungkan semua pihak. Karena, dengan telah lulus UKW, semua wartawan akan dapat bekal ilmu dan pengetahuan yang dapat memberikan produk pemberitaan berkualitas. Demikian kata Ketua PWI Sumatera Utara (Sumut) H Farianda Putra Sinik dalam sambutannya dalam acara pembukaan UKW Angkatan 43 di D’San Hotel Kelurahan Dalan Lidang Kecamatan Panyabungan, Sabtu (3/9/2022). Selain…
Read MoreFutsal PWI Sumut Matangkan Persiapan Menuju Porwanas 2022
topmetro.news – Tim Futsal Persatuan Wartawan Indonesia Sumatera Utara (PWI Sumut) mematangkan persiapan di Forth Futsal, Jalan Krakatau Medan, Sabtu (20/8). Latihan ini digelar sebagai persiapan menghadapi Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) 2022 di Malang, 21-27 November mendatang. Latihan dihadiri sebanyak 22 pemain yang memperkuat tim U-40 dan +40 tahun berasal dari Medan, Binjai, Deliserdang, Langkat, dan sekitarnya. Kedua tim…
Read MoreSPS dan PWI Gelar Workshop Pra UKW Wartawan, ini Kata Ketua PWI Sumut Farianda
topmetro.news – Serikat Perusahaan Pers (SPS) dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumatera Utara menggelar Workshop Pra-UKW bagi wartawan se-Sumatera Utara, Rabu (27/7/2022). Acara di Ballroom Kartini, Le Polonia Hotel, Medan itu, bertujuan meningkatkan kompetensi wartawan yang profesional, beretika, dan bermartabat. Berlangsung menjelang pelaksanaan Uji Kompetensi Wartawan (UKW) 29-30 Juli 2022 mendatang. Ketua Panitia Drs Agus Salim Ujung mengatakan bahwa peserta…
Read More