Warga Protes Rekrutmen Kepling, Komisi I DPRD Medan Minta Dilakukan Secara Transparan

Komisi I DPRD Kota Medan menyoroti proses perekrutan kepala lingkungan (kepling) di Kelurahan Titi Papan, Kecamatan Medan Deli

topmetro.news, Medan – Komisi I DPRD Kota Medan menyoroti proses perekrutan kepala lingkungan (kepling) di Kelurahan Titi Papan, Kecamatan Medan Deli, setelah menerima keluhan dari warga Lingkungan 13 dan 14. Warga menilai seleksi Kepling dilakukan secara tertutup dan tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Ketua Komisi I DPRD Medan Reza Pahlevi Lubis, menegaskan bahwa pihaknya akan mengawal persoalan ini agar…

Read More