topmetro.news – Fakta mencengangkan kembali terungkap dalam sidang pemberian fasilitas kredit fiktif berujung tindak pidana korupsi Rp24,8 miliar dengan terdakwa Waziruddin selaku mantan Kepala Cabang (Kacab) PT BSM Jalan Gajah Mada Medan, Jumat (3/6/2022). Pencairan pinjaman Kopkar Pertamina UPms-I Medan secara bertahap. Permohonan akad kredit ke Bank BSM Jalan Gajah Mada Medan) diteken di Lembur Kuring (rumah makan-red) oleh pengurus…
Read MoreTag: BSM
Sempat Buron 6 Tahun Korupsi Kredit Fiktif Rp24,8 M, Mantan Kacab PT BSM Gajah Mada Diadili
topmetro.news – Sempat berstatus buronan kejaksaan selama 6 tahun dan tertunda pembacaan dakwaannya, pekan lalu, mantan Kepala Cabang (Kacab) PT Bank Syariah Mandiri (BSM) Jalan Gajah Mada Medan Waziruddin, akhirnya menjalani sidang perdana. Giliran Ketua Tim JPU dari Kejati Sumut Ingan Malem Purba didampingi Hopplen Sinaga dan Leo Sinaga membacakan dakwaan terhadap Waziruddin, Senin (28/3/2022) di Cakra 8 Pengadilan Tipikor…
Read MoreIni Alasan Penundaan Sidang Korupsi Rp24,8 M Mantan Kacab PT BSM Gajah Mada Medan
topmetro.news – Sidang perdana perkara korupsi Rp24,8 miliar mantan Kepala Cabang (Kacab) PT Bank Syariah Mandiri (BSM) Jalan Gajah Mada Medan Waziruddin, Senin (21/3/2022), sempat dibuka kemudian ditunda majelis hakim diketuai Immanuel Tarigan. “Izin Yang Mulia. Terdakwanya (Waziruddin) lagi sakit dan dirawat di Poliklinik Rutan (Rumah Tahanan Negara) Labuhandeli,” kata JPU dari Kejati Sumut Ingan Malem Purba di Cakra 8…
Read MoreMantan Kacab PT BSM Gajah Mada Medan Sempat Buron 6 Tahun, Lusa Sidang Korupsinya
topmetro.news – Sempat selama enam tahun jadi buronan, mantan Kepala Cabang (Kacab) PT Bank Syariah Mandiri (BSM) Jalan Gajah Mada Medan Waziruddin bakal menjalani sidang perdana terkait perkara dugaan korupsi Rp24,8 miliar. Data dihimpun dari penelusuran perkara secara online (SIPP) PN Medan, pembacaan surat dakwaan terhadap Waziruddin oleh JPU dari Kejati Sumut akan digelar, Senin depan (21/3/2022), di Pengadilan Tipikor…
Read MoreSepekan Diintai, Tim Tabur Kejati Sumut Amankan DPO Mantan Kacab BSM Gajah Mada dari Bandung
topmetro.news – Setelah sepekan dilakukan pengintaian, Tim Tangkap Buronan (Tabur) Intelijen Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejati Sumut) dikoordinir Asisten Intelijen (Asintel) Kejati Sumut Dr Dwi Setyo Budi Utomo, Minggu (30/1/2022), berhasil mengamankan Waziruddin, mantan Kepala Cabang (Kacab) Bank Syariah Mandiri (BSM) Jalan Gajah Mada Medan. Kajati Sumut IBN Wiswantanu melalui Asintel didampingi Kasi Penkum Yos A Tarigan mengatakan, tersangka yang…
Read MoreKorupsi Secara Bersama-sama Namun Terdakwa Lainnya Divonis Bebas, PT Medan Perberat Hukuman Mantan Pj Kacab Bank Syariah Perdagangan
topmetro.news – Hukuman Dhanny Surya Satrya, mantan Penjabat Kepala Cabang (Pj Kacab) PT Bank Syariah Mandiri (BSM) Perdagangan, Kabupaten Simalungun, Provinsi Sumatera Utara (Sumut) akhirnya diperberat dari pidana 11 tahun penjara menjadi 13 tahun. Hasil penelusuran riwayat perkara secara online (SIPP) PN Medan, Sabtu (29/1/2022), majelis hakim pada Pengadilan Tinggi (PT) Medan diketuai Linton Sirait tertanggal 30 Januari 2022 antara…
Read More