Pemprov Sumut Sidak Kilang Padi, Terungkap Penyebab Harga Beras Naik

Pemprov Sumut terus mencari penyebab kenaikan harga beras dalam beberapa bulan terakhir. Setelah sebelumnya mengecek langsung ke pasar, kini Pemprov Sumut bersama lembaga terkait meninjau langsung ke kilang-kilang padi.

topmetro.news – Pemprov Sumut terus mencari penyebab kenaikan harga beras dalam beberapa bulan terakhir. Setelah sebelumnya mengecek langsung ke pasar, kini Pemprov Sumut bersama lembaga terkait meninjau langsung ke kilang-kilang padi. Pemprov Sumut, Bank Indonesia, Satgas Pangan, dan Bulog turun mengecek penyebab kenaikan harga beras. Pada kesempatan ini, tim mengecek dua kilang padi yang terletak di Kabupaten Deliserdang. Ternyata memang…

Read More

Harga Beras ‘Mencekik Leher’ Pasokan Beras Lokal Kurang

Harga Beras 'Mencekik Leher' Pasokan Beras Lokal Kurang

topmetro.news – Dinas Perindustrian, Perdagangan, Energi dan Sumber Daya Mineral (Disperindag ESDM) Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) melakukan inspeksi mendadak (Sidak) harga bahan pangan ke Pasar Sukaramai, Medan. Salah satu yang menjadi fokusnya adalah harga dan ketersediaan beras di pasar ini. Berdasarkan pantauan tim sidak pasar, harga tertinggi untuk beras medium rata-rata Rp15.000/kg. Padahal harga acuan penjualan beras medium…

Read More

Antisipasi Kenaikan Harga Beras, Pemprovsu Intervensi Produksi, Distribusi dan Konsumsi

Antisipasi Kenaikan Harga Beras, Pemprovsu Intervensi Produksi, Distribusi dan Konsumsi (1)

topmetro.news – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sumatera Utara (Sumut) mengambil langkah cepat mengantisipasi kenaikan harga beras. Pemprov Sumut akan melakukan intervensi di produksi, distribusi dan konsumsi. Harga beras di pasaran pada September 2023 menurut data Dinas Perindustrian, Perdagangan, Energi dan Sumber Daya Mineral Pemprov Sumut sebesar Rp12.757, naik 1,82% dari Agustus (Rp12.529). Bahkan untuk beras premium di September rata-rata Rp14.533, meningkat…

Read More