Tips Agar Mobil Tetap Aman Saat Kembali dari Mudik

cek mobil anda

topmetro.news – Ada banyak hal yang harus benar-benar diperhatikan bila Anda ingin pulang dari mudik dengan mengendarai mobil. Selain mempersiapkan kesehatan tubuh, pastikan Anda telah mengecek kondisi mobil Anda. Mudik dengan mobil kesayangan bisa semakin menyenangkan jika tidak mengalami kendala di jalan. Nah, bila ingin perjalanan mudik lebih aman dan nyaman, lakukanlah tips berikut ini. Ingat, jangan disepelekan! 1. Cek…

Read More

Usai Pantau Hilal, Gubsu Ucapkan Selamat Idulfitri

topmetro.news – Gubsu Dr Ir HT Erry Nuradi MSi menyampaikan Selamat Hari Raya Idulfitri kepada Umat Muslim. Hal itu disampaikannya usai melakukan pengamatan atau rukyatul hilal, Kamis malam (14/6/2018). Sebagaimana diketahui, meskipun pantauan hilal di Kota Medan tertutup awan tebal, namun berdasarkan perhitungan dan hasil pengamatan di daerah lain di Indonesia Timur, 1 Syawal 1439 Hijriah telah ditetapkan mulai Kamis…

Read More

Perlu Kerendahan Hati Akui Hasil Kerja Jokowi di Mudik Tahun Ini

jalur mudik lancar

topmetro.news – Ketua Departemen Pengawasan Pembangunan Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar M Misbakhun menilai keputusan Pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) menggenjot infrastruktur telah memberikan efek luar biasa. Salah satu manfaat yang langsung dirasakan adalah jalur mudik di Pulau Jawa. Misbakhun mengatakan, proses mudik Lebaran 2018 relatif sangat lancar dan minim kendala serius. Hal yang tak pernah terjadi sebelumnya adalah…

Read More

Toleransi di Halaman Gereja Katedral

gereja kathedral

topmetro.news – Toleransi antarumat beragama terpancar di halaman Gereja Katedral, seberang Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat. Halaman gereja disediakan sebagai tempat parkir sepeda motor jemaah Salat Idul Fitri. Terlihat ratusan sepeda motor jemaah Salat Idul Fitri Masjid Istiqlal terparkir dengan rapi di halaman gereja ini, Jumat (15/6/2018). “Sejak jam 04.00 WIB, sudah pada parkir di sini,” kata petugas sekuriti Gereja Katedral,…

Read More

Ketua DPR tak Mau Kekhusyukan Idulfitri Dirusak Provokasi

suasana idulfitri

topmetro.news – Ketua DPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengharapkan semua kalangan bisa menjaga suasana kondusif jelang Pilkada Serentak 2018 dan Pemilu 2019. Hal yang tak kalah penting adalah menjaga suasana Idulfitri tetap aman dan jauh dari provokasi sehingga pelaksanaan pilkada di 171 daerah tetap kondusif. “Sebagai pimpinan DPR saya mengimbau seluruh komponen masyarakat untuk terus menjaga suasana politik tetap kondusif. Dan…

Read More

Kenakan Sarung Merah, Jokowi Salat Idulfitri di Bogor

joko widodo

topmetro.news – Presiden Joko Widodo dan ibu negara Iriana Joko Widodo melaksanakan Salat Idulfitri 1439 H di Lapangan Astrid, Kebun Raya Bogor pada Jumat (15/6/2018). Guru besar UIN Syarif Hidayatullah Prof Didin Saefuddin Buchori bertindak sebagai imam dan khatib, sementara Kiki Herdiansyah menjadi muazin. Presiden tiba di lokasi sekitar pukul 06.40 WIB dengan mengenakan sarung merah keunguan, kemeja putih, jas…

Read More

Muhammadiyah: Khotbah Salat Id Dilarang Berisi Politik Praktis

khotbah shalat id

topmetro.news – Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah meminta agar saat Khotbah Shalat Id, seluruh khatib menyampaikan pesan ke-Islaman dengan kedamaian, rasa persaudaraan, dan berkemajuan, serta mencerahkan. Dalam keterangan tertulisnya, Ketua Umum PP Muhammadiyah Dr Haedar Nashir menyatakan, para khatib dan mubalig hendaknya menyampaikan khotbah dan ceramah Salat Idulfitri 1439H, berisi ajakan agar umat Islam senantiasa berusaha melanjutkan amal saleh selama bulan…

Read More

Kapoldasu Monitoring Pos Pengamanan Lebaran di Perbatasan Langkat

Topmetro.News – Irjen Pol Paulus Waterpauw, Kapolda Sumatera Utara mengunjungi pos pengamanan Lebaran di perbatasan antara Kabupaten Langkat dengan Kabupaten Aceh Tamiang, Kamis (14/6/2018). Kunjungan pos pengamanan Lebaran itu untuk mengecek kesiapan petugas gabungan untuk pos pengamanan Lebaran tahun ini. Dalam kunjungan pengamanan Lebaran itu, Kapolda Sumut didampingi Dirpam Obvit Kombes Pol Herry S, Dirlantas Kombes Pol Agus Susanto, Dirshabara…

Read More