Bupati Humbahas Tinjau Pembangunan Jalan di Doloksanggul dan Parlilitan

Bupati Humbahas Dosmar Banjarnahor SE bersama Plt Kadis Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Anggiat Simanullang ST MT melaksanakan kunjungan lapangan ke lokasi pembangunan ruas Jalan

topmetro.news – Bupati Humbahas Dosmar Banjarnahor SE bersama Plt Kadis Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Anggiat Simanullang ST MT melaksanakan kunjungan lapangan ke lokasi pembangunan ruas Jalan Sihite – SMA Kecamatan Doloksanggul dan ruas Jalan Pangungkitan – Pusuk Kecamatan Parlilitan. Kunjungan berlangsung, Sabtu (29/7/2023). Kedua ruas jalan tersebut menggunakan anggaran dari Dana Alokasi Khusus Tahun Anggaran 2023. Penanganan ruas Jalan…

Read More

Bupati Humbahas Tinjau Pembangunan Jalan Pangungkitan-Pusuk Kecamatan Parlilitan

Bupati Humbahas Dosmar Banjarnahor SE meninjau pembangunan Jalan Pangungkitan-Pusuk I di Kecamatan Parlilitan, Jumat (7/7/2023).

topmetro.news – Bupati Humbahas Dosmar Banjarnahor SE bersama Inspektur Drs BP Siahaan, Kadis Pertanian dan Ketapang Ir Junter Marbun, Kadis Perumahan dan Kawasan Permukiman Anggiat Manullang, Kadis Kominfo Batara Franz Siregar, Seketaris PUTR Reinward Marpaung, dan lainnya meninjau pembangunan Jalan Pangungkitan-Pusuk I di Kecamatan Parlilitan, Jumat (7/7/2023). Pembangunan jalan ini akan segera dikerjakan. Maka kepada semua pihak elemen masyarakat untuk…

Read More

Bupati Humbahas Tinjau Proyek Pembangunan Jalan Parbotihan-Pulo Godang-Temba

Bupati Humbahas Dosmar Banjarnahor SE bersama Asisten Pemerintahan dan Kesra Makden Sihombing SSos, Kadis Kominfo Batara Franz Siregar, Sekretaris PUTR Reinward Marpaung dan lainnya meninjau proyek pembangunan Jalan

topmetro.news – Bupati Humbahas Dosmar Banjarnahor SE bersama Asisten Pemerintahan dan Kesra Makden Sihombing SSos, Kadis Kominfo Batara Franz Siregar, Sekretaris PUTR Reinward Marpaung dan lainnya meninjau proyek pembangunan Jalan Parbotihan (Kecamatan Onanganjang)-Pulo Godang-Temba (Kecamatan Pakkat), Rabu (5/7/2023). Proyek pembangunan jalan hotmix ini akan tuntas tahun 2023 ini. Reinward Marpaung menjelaskan, item pekerjaan kontrak DAK ‘Penanganan Long Segment Parbotihan –…

Read More

TMMD Kodim 0207/Sml Tahun 2023 Buka Jalan Penghubung dari Kecamatan Panei ke Sidamanik

TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) Kodim 0207/Sml Tahun 2023 membuka jalan penghubung dari Nagori Mekar Sari Kecamatan Panei menuju Nagori Manik Maraja Kecamatan Sidamanik.

topmetro.news – TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) Kodim 0207/Sml Tahun 2023 membuka jalan penghubung dari Nagori Mekar Sari Kecamatan Panei menuju Nagori Manik Maraja Kecamatan Sidamanik. Sebelum kegiatan TMMD, Bupati Simalungun Radiapoh Hasiholan Sinaga bersama Ketua DPRD Timbul Jaya Sibarani dan Dandim 0207/Sml Letkol Inf Hadrianus Yossy melakukan peninjauan sasaran TMMD, Simalungun, Sumut, Senin (12/6/2023). Di hadapan masyarakat, Bupati menyampaikan…

Read More

Dinas PUPR Sumut: Kontrak Waskita Karya tak Diputus, Komit Sanggup Kerjakan Proyek Rp2,7 T

PT Waskita Karya (Persero) bersama KSO PT SMJ dan PT Fajar Utama, tetap mengerjakan proyek jalan dan jembatan strategis Sumut atau yang lebih dikenal proyek multiyears Rp2,7 triliun.

topmetro.news – PT Waskita Karya (Persero) bersama KSO PT SMJ dan PT Fajar Utama, tetap mengerjakan proyek jalan dan jembatan strategis Sumut atau yang lebih dikenal proyek multiyears Rp2,7 triliun. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sumut Bambang Pardede, melalui Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) proyek Rp2,7 triliun, Marlindo Harahap, menegaskan hal itu kepada wartawan di Medan, Sabtu (6/5/2023).…

Read More

Audiensi dengan Kementerian PUPR, Bupati Taput Sampaikan Usulan Pembangunan

Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan MSi melakukan audiensi dengan Staf Ahli Menteri PUPR Endra S Admawijadja. Tujuan ausiensi dalam rangka menyampaikan usulan pembangunan Kabupaten Tapanuli Utara.

topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan MSi melakukan audiensi dengan Staf Ahli Menteri PUPR Endra S Admawijadja. Tujuan ausiensi dalam rangka menyampaikan usulan pembangunan Kabupaten Tapanuli Utara. Audiensi berlangsung di Kantor Kementerian PUPR Jakarta, Rabu (8/3/2023). Turut hadir, Kepala Bappedalitbang Luhut Aritonang, Kadis PUTR Dalan Simanjuntak, Sekdis Perkim serta PPK PUTR Taput. Pada kesempatan itu, Bupati Nikson Nababan…

Read More

Wakil Ketua Komisi A DPRD Sergai Minta Perusahaan Ikut Jaga Ketahanan Jalan

Infrastruktur jalan yang telah dibangun Pemkab Serdang Bedagai (Sergai), Sumatera Utara, harus dijaga oleh semua pihak. baik masyarakat maupun pihak yang berkompeten.

topmetro.news – Infrastruktur jalan yang telah dibangun Pemkab Serdang Bedagai (Sergai), Sumatera Utara, harus dijaga oleh semua pihak. baik masyarakat maupun pihak yang berkompeten. termasuk juga para pengusaha yang menjalankan usahanya di ‘Tanah Bertuah Negeri Beradat’, yang kesehariannya menggunakan transportasi darat. Wakil Ketua Komisi A DPRD Sergai Suryadi, menyampaikan hal itu, Kamis (23/2/2023), kepada media via ponselnya. Kata Suryadi, jika…

Read More

Musrenbang Kecamatan Kota Kisaran Timur Proritaskan Infrastruktur Kuat

Musrenbang Kecamatan Kota Kisaran Timur Proritaskan Infrastruktur Kuat

topmetro.news – Musyawarah rencana pembangunan (Musrenbang) Kecamatan Kota Kisaran Timur yang berlangsung di halaman kantor camat setempat prioritaskan infrastruktur kuat, Rabu (15/2/2023). Musrenbang dibuka Asisten I Buwono Prawana SIP MSi didampingi Kaban Pendapatan Drs Sorimuda Siregar, Sekretaris Bapeda M Safiq SSos, Kabag Prekonomian Fahmi Almadani dan lainnya. Turut hadir Camat Kota Kisaran Timur, Danramil 06/Ks, Kapolsek Kota Kisaran, Sekcam, Kepala…

Read More

Fokus Implementasi ESG, Telkom Dukung Pembangunan Sarana Umum Berkelanjutan

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) sebagai BUMN penggerak ekonomi nasional berkomitmen tidak hanya dalam penguatan digital. Namun juga pemerataan pembangunan infrastruktur dan sarana umum.

topmetro.news – PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) sebagai BUMN penggerak ekonomi nasional berkomitmen tidak hanya dalam penguatan digital. Namun juga pemerataan pembangunan infrastruktur dan sarana umum. Hal ini merupakan langkah nyata Telkom untuk mendukung upaya pemerintah dalam meningkatkan kinerja pembangunan dalam negeri yang merata. Pembangunan infrastruktur dan sarana umum berlangsung melalui berbagai program berkelanjutan yang berfokus pada akses infrastruktur…

Read More

Wabup Samosir Hadiri Seminar Nasional Peningkatan Kualitas Konstruksi Jalan dan Jembatan

Wakil Bupati Samosir Drs Martua Sitanggang MM menghadiri Seminar Nasional Teknik Jalan 2023 dengan tema 'Peningkatan Kualitas Konstruksi Jalan dan Jembatan'. Berlangsung di Samosir Cottages, Tuktuk Siadong, Kecamatan Simanindo, Jumat (27/1/2023).

topmetro.news – Wakil Bupati Samosir Drs Martua Sitanggang MM menghadiri Seminar Nasional Teknik Jalan 2023 dengan tema ‘Peningkatan Kualitas Konstruksi Jalan dan Jembatan’. Berlangsung di Samosir Cottages, Tuktuk Siadong, Kecamatan Simanindo, Jumat (27/1/2023). Turut hadir mendampingi wabup, Kepala Bappeda Rajoki Simarmata, SAB Bidang TKP dan SDM Rudi Siahaan, SAB Bidang Ekonomi dan Pembangunan Hut Isasar Simbolon, dan Kabag Pembangunan Eris…

Read More