Pj Gubernur Sumut Ikuti Rakor Pengamanan Pasokan dan Harga Pangan Jelang Ramadan dan Idulfitri 2024

Pj Gubernur Sumut Hassanudin mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Pengamanan dan Harga Pangan Jelang Ramadan dan Hari Raya Idulfitri

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin mengikuti Rapat Koordinasi (Rakor) Pengamanan dan Harga Pangan Jelang Ramadan dan Hari Raya Idulfitri oleh Badan Pangan Nasional (Bapanas) secara virtual dari Lantai 6 Kantor Gubernur Sumut, Senin (4/3/2024). Pada rakor tersebut juga ikut lintas kementerian dan lembaga, serta pengusaha di bidang pangan. Tujuannya untuk mewujudkan pangan yang terjangkau bagi masyarakat, menjelang Hari Besar…

Read More

Tinjau Stan PB PON XXI di F1 Powerboat, Pj Gubernur Sumut Dorong Inovasi Strategi Sosialisasi

Pj Gubernur Sumut Hassanudin meninjau sejumlah stan pameran di area venue F1 Powerboat (F1H2O) 2024 di Balige, Toba. Termasuk stan Pemprov Sumut dan Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin meninjau sejumlah stan pameran di area venue F1 Powerboat (F1H2O) 2024 di Balige, Toba. Termasuk stan Pemprov Sumut dan Panitia Besar (PB) Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024, yang menyajikan informasi tentang PON XXI. Hassanudin pun mengapresiasi sosialisasi PON XXI yang memanfaatkan event internasional tersebut. Menurutnya, F1 Powerboat dan even-even besar lain mesti…

Read More

Serahkan Piala Juara 2024, Pj Gubernur Sumut Sebut F1 Powerboat Promosi Wisata Berkelanjutan

Pj Gubernur Sumut Hassanudin menyerahkan piala untuk juara F1 Powerboat (F1H2O) Danau Toba 2024. Hassanudin pun senang event internasional tersebut berjalan dengan lancar hingga akhir balapan, dan menjadi ajang promosi pariwisata berkelanjutan.

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin menyerahkan piala untuk juara F1 Powerboat (F1H2O) Danau Toba 2024. Hassanudin pun senang event internasional tersebut berjalan dengan lancar hingga akhir balapan, dan menjadi ajang promosi pariwisata berkelanjutan. “Lancarnya kegiatan ini akan memberikan kesan yang baik bagi pengunjung atau wisatawan yang datang, hal itu tentunya bisa menjadi promosi wisata Sumut berkelanjutan,” kata Pj Gubernu…

Read More

Kadis Dinas PUPR Sumut Mulyono ST MSi Komit Awasi Proyek Rp2,7 Triliun

Kadis Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sumut Mulyono memberikan komentarnya terkait tanggung jawabnya dalam mengemban tugas di bidang infrastruktur

topmetro.news – Kadis Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Sumut Mulyono memberikan komentarnya terkait tanggung jawabnya dalam mengemban tugas di bidang infrastruktur. Ia mengatakan siap mengawal dan mengerjakan proyek Rp2,7 triliun. Ia menegaskan komitmennya untuk melaksanakan tugas-tugas di lingkup Dinas PUPR secara maksimal. “Ya, tentu kita akan berusaha secara maksimal dalam melaksanakan tugas-tugas yang ada di PUPR,” ungkap Mulyono, usai…

Read More

Pj Gubsu Lantik Pejabat Eselon II Pemprov Sumut

Pj Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Hassanuddin melantik 13 pejabat eselon II di lingkup Pemprov Sumut. Dalam pelantikan tersebut, Hassanudin mengatakan pejabat yang dilantik untuk meningkatkan kinerja para pejabat eselon II.

topmetro.news – Pj Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Hassanuddin melantik 13 pejabat eselon II di lingkup Pemprov Sumut. Dalam pelantikan tersebut, Hassanudin mengatakan pejabat yang ikut pelantikan untuk meningkatkan kinerja para pejabat eselon II. Awalnya Gubsu Hassanudin mengatakan bahwa pejabat eselon II bisa menentukan kebijakan di bidang masing-masing. Sehingga ia menuturkan bahwa mereka akan memberikan pelayanan terbaik di bidang masing-masing. “Jabatan…

Read More

Kunjungi Seluruh Stan asal Sumut di Inacraft 2024, Pj Gubernur Hassanudin Beri Motivasi para Pengrajin

Pj Gubernur Sumut Hassanudin mengunjungi seluruh stan asal Sumatera Utara yang mengikuiti pameran kerajinan terbesar di Asean, yakni, The 24th Jakarta International Handicraft Trade Fair (Inacraft 2024) di Jakarta Convetion Center (JCC), Jakarta.

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin mengunjungi seluruh stan asal Sumatera Utara yang mengikuiti pameran kerajinan terbesar di Asean, yakni, The 24th Jakarta International Handicraft Trade Fair (Inacraft 2024) di Jakarta Convetion Center (JCC), Jakarta. Dalam setiap kunjunganya, Hassanudin menyampaikan motivasi dan dukungan kepada para pengrajin Sumut. Stan pameran asal Sumut yang dapat kunjungan Hassanudin antara lain, Dekranasda Sumut, Dekranasda…

Read More

Polda Sumut Pantau 40 Titik Pengamanan F1 Powerboat Melalui CCTV Canggih

topmetro.news – Satgas Teknologi Informasi Komunikasi (TIK) Polda Sumut mengeluarkan berbagai macam peralatan modern dalam mendukung event internasional world Championship F1 Powerboat danau toba, dengan mendirikan Command Center sebagai kendali operasi yang ditempatkan di Mess Pemprov Sumut. Kapolda Sumut Irjen Agung Setya melalui Kabid Humas Kombes Pol Hadi Wahyudi, mengatakan dukungan dalam menyukseskan F1 Powerboat berupa pemasangan perangkat vidiotron, pemasangan…

Read More

Pj Gubsu Bersama DPRD Sumut Setujui Penetapan Dua Ranperda Menjadi Perda

Pj Gubenur Sumatera Utara Hassanudin bersama Wakil Ketua DPRD Sumut Harun Mustafa Nasution menandatangani keputusan bersama tentang penetapan dua ranperda menjadi Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Sumut.

topmetro.news – Pj Gubenur Sumatera Utara Hassanudin bersama Wakil Ketua DPRD Sumut Harun Mustafa Nasution menandatangani keputusan bersama tentang penetapan dua ranperda menjadi Peraturan Daerah (Perda) Provinsi Sumut. Dua ranperda itu yakni Ranperda tentang Penghormatan, Perlindungan dan Pemenuhan Hak Penyandang Disabilitas dan Ranperda tentang Penyertaan Modal Daerah kepada Perseroan Terbatas (PT) Penjaminan Kredit Daerah (Jamkrida) Sumut. Penandatanganan keputusan bersama itu…

Read More

Resmikan RSUD Tuan Rondahaim Pematangraya, Pj Gubsu Tekankan Pentingnya Rasio Kesediaan Tempat Tidur

Pj Gubernur Sumut Hassanudin menekankan pentingnya rasio ketersediaan tempat tidur di rumah sakit. Hal ini, menurutnya mrupakan standar WHO sebagai pelayanan kesehatan untuk masyarakat.

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin menekankan pentingnya rasio ketersediaan tempat tidur di rumah sakit. Hal ini, menurutnya merupakan standar WHO sebagai pelayanan kesehatan untuk masyarakat. WHO menetapkan rasio ketersediaan tempat tidur rumah sakit 1 per 1.000 penduduk dan saat ini Kabupaten Simalungun sedang mengejar hal tersebut. Salah satunya dengan membangun Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tuan Rondahaim Pematangraya. “Concern…

Read More

Beri Kemudahan dan Fasilitasi UMKM, Pj Gubernur Sumut Luncurkan Aplikasi Simitrasumut.com

Pj Gubernur Sumut Hassanudin meluncurkan aplikasi Simitrasumut.com. Yaitu, aplikasi yang menjadi sarana sangat berharga dan menjanjikan proses kemitraan yang lebih efektif dan efisien

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin meluncurkan aplikasi Simitrasumut.com. Yaitu, aplikasi yang menjadi sarana sangat berharga dan menjanjikan proses kemitraan yang lebih efektif dan efisien, dalam memfasilitasi keterhubungan dan kerja sama antar-UMKM, serta berbagai pihak terkait dalam ekosistem bisnis di Sumut. “Platform ini, kami percaya akan menjadi sarana yang sangat berharga. Kehadiran Simitrasumut.com adalah langkah positif dalam mendukung pertumbuhan dan…

Read More