topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH bersama Sekretaris Bappeda Amal Sembiring dan Kabag Umum dan Perlengkapan Hotman Brahmana menerima kunjungan silaturahmi Manager PT PLN Unit Layanan Pelanggan Kabanjahe Erwinsyah Lubis, Senin (29/3/2021), di ruang kerja Bupati Karo Kabanjahe. “Saya sangat berbangga sekali Bapak Bupati dapat menerima kedatangan kami. Sehingga momen ini menjadi ikatan silaturahmi seterusnya menjadi lebih dekat,”…
Read MoreTag: PLN
Rampung Dibangun Jokowi Sejak 2019, Jalan Rampah-Poriaha Masih Gelap Gulita
topmetro.news – Jalan Rampah-Poriaha menjadi jalan alternatif bila ingin melakukan perjalanan dari Sibolga menuju Kabupaten Tapanuli Utara. Hal itu mengingat ruas jalan Sibolga-Tarutung, yang sebelumnya menjadi satu-satunya jalur lintas, hingga kini masih tergolong sempit dan rawan longsor. Jalan ini digagas dan mulai dibangun di masa kepemimpinan Tuani Lumban Tobing sebagai Bupati Kabupaten Tapanuli Tengah. Sempat terbengkalai selama beberapa tahun, pembangunan…
Read MoreDiduga Manipulasi Perpres No 60/2020, Andar GACD Minta Menteri BUMN Segera Ganti Dirut PLN
topmetro.news – Proyek pembangunan Tol Listrik Saluran Udara tegangan Ekstra Tinggi (SUTET) 500 KV yang menghubungkan Cikupa-Balaraja-Kembangan, ada dugaan telah mengangkangi Perpres No. 60 Tahun 2020. Hal tersebut diungkapkan Andar Situmorang SH, Direktur Govermnet Againts Corruption & Discrimination (GACD) kepada topmetro.news via WA, Minggu (29/11/2020). Sebagai informasi, proyek tersebut untuk meningkatkan keandalan pasokan listrik Provinsi Banten dan DKI Jakarta. Serta…
Read MoreSambut HLN, PLN Rayon Singkil Berikan Listrik Gratis kepada Masyarakat Kurang Mampu
topmetro.news – Dalam peringatan Hari Listrik Nasional (HLN) ke 75 PT. PLN (Persero) Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan (UP3) Subulussalam yang diwakili oleh PLN ULP Singkil, serahkan bantuan listrik gratis bagi masyarakat kurang mampu di Aceh Singkil. Pemberian bantuan ini sebagai bentuk Corporate Social Responsibility atau biasa disebut (CSR) yang dikemas dalam Program Virtual Charity Run and Ride. “Hari ini kita…
Read MorePLN Stop Catat Meter Listrik Manual, Pakai Teknologi Dong
topmetro.news – Kondisi pandemi Covid-19 yang membatasi pergerakan masyarakat membuka kelemahan teknologi pencatatan meteran yang dimiliki PLN saat ini. PLN yang memasuki usia 75 tahun masih primitif dengan mengandalkan petugas pencatat KWH meter yang berkeliling dari rumah ke rumah. Akibatnya ramai seperti saat ini, masyarakat merasa dirugikan karena lonjakan tagihan ada yang sampai naik 100% dari biasanya yang dibayarkan oleh…
Read MoreEdy Rahmayadi Curhat Soal Listrik di Sumut
topmetro.news – Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Edy Rahmayadi bercerita alias curhat soal surplus listrik di wilayahnya. Namun terselip sindiran soal pemadaman yang masih kerap terjadi. “Ingin saya informasikan, saat ini PLN kita ini 2.800 MW untuk Sumatera Utara. Yang terpakai adalah 2.100 MW sehingga kita surplus 700 MW. Walaupun masih kadang-kadang mati sana, mati sini,” jelas Edy Rahmayadi, Jumat (28/2/2020).…
Read MoreMimpi Lansia Miskin di Aceh Singkil Ingin Memiliki Lampu Listrik Akhirnya Terwujud
topmetro.news – Akhirnya, impian pasutri lansia (lanjut usia) ini, yakni Usman (57) dan istrinya Rahimah (55), keluarga miskin warga Desa Pea Jambu Kecamatan Singkohor Kabupaten Aceh Singkil, terwujud. Sebelumnya sempat viral di dunia maya, bahwa rumah mereka tak memiliki lampu listrik. Sekarang, keluarga itu sudah dapat menikmati terangnya malam. Hal ini nampak saat petugas PLN melakukan pemasangan lampu listrik di…
Read MoreDiduga Curi Arus Listrik, Proyek Pembangunan Wiswa Atlet Disporasu Dirazia P2TL PLN
topmetro.news – Tim Gabungan Penertiban Pemakaian Tenaga Listrik (P2TL) PLN Rayon Medan Timur melakukan razia di proyek Pembangunan wisma atlet Dispora Sumut, Jalan Iskandar/Pancing, Medan, karena diduga curi arus listrik, Kamis (19/9/2019). “Dari data yang kita terima, permohonan di proyek tersebut sebesar 1.300 watt ini sama dengan 6 amper. Juga sudah saya pertanyakan, kenapa cuma 1.300 watt dan disebut mereka…
Read MoreMasih Akan Ada Pemadaman Bergilir di Jabodetabek
topmetro.news – Plt Dirut PT PLN (Persero) Sripeni Inten Cahyani mengakui, masih akan ada pemadaman bergilir bagi masyarakat hingga Senin (5/8/2019) sore. “Sampai dengan siang-sore, mohon maaf MLS (manual load shedding) atau bergilir masih terjadi,” kata Sripeni di Kantor PLN Jakarta, Senin (5/8/2019). Pada hari ini, Presiden Joko Widodo sudah bertemu dengan jajaran Direksi PT PLN terkait pemadaman bergilir sejumlah…
Read MoreTriwulan I, PLN Raih Laba Rp4,2 Triliun
topmetro.news – PLN berhasil mencetak laba bersih sebesar Rp4,2 triliun pada triwulan pertama 2019 sebagai hasil dari berbagai upaya perseroan seperti pertumbuhan penjualan, peningkatan kinerja operasi dan keuangan, serta efisiensi operasi. Perseroan pada triwulan pertama tahun 2019 mencapai realisasi kinerja yang lebih baik dibanding triwulan pertama tahun sebelumnya. Hal ini tercermin dari penjualan tenaga listrik yang meningkat 6,11% atau sebesar…
Read More