topmetro.news – PT Sumatex (Sumatera Textile Works) beralamat di Jalan Yos Sudarso KM 7,3 Kota Medan, akan membayarkan pesangon kepada kurang lebih 115 orang eks karyawannya. Demikian informasi dari advokat Ranto Sibarani SH, yang merupakan kuasa hukum salah seorang ahli waris pemilik perusahaan tersebut. “Ahli waris daripada alm Bapak Alparis Hutabarat dan alm Ibu Marion Hutapea selaku pemilik PT Sumatex…
Read More