Bupati/Wakil Bupati Asahan Dukung Karyawan PTPN IV Kebun Pulo Raja Vaksin Moderna

Bupati/Wakil Bupati Asahan Dukung Karyawan PTPN IV Kebun Pulo Raja Vaksin Moderna

topmetro.news – Bupati dan Wakil Bupati Asahan, H Surya BSc-Taufik Zainal Abidin MSi mendukung PTPN IV Kebun Pulo Raja yang melakukan vaksinasi kepada karyawan dan keluarga dengan vaksin moderna di aula PTPN IV Kebun Pulo Raja, pada Senin (23/8/2021). Bupati menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada Manager PTPN IV Kebun Pulo Raja karena telah berkontribusi dan ikut mensukseskan vaksinasi nasional.…

Read More

Minta Vaksin Covid-19, PTPN IV Audensi kepada Bupati Asahan

Bupati Asahan H Surya BSc menerima audiensi PTPN IV

topmetro.news – Bupati Asahan H Surya BSc menerima audiensi PTPN IV di ruang kerja, Rabu (18/8/2021). Tampak hadir Bupati/Wakil Bupati Asahan, H Surya BSc/Taufik Zainal Abidin MSi, Sekda John Hardi Nasution MSi, Kadis Kominfo Rahmat Hidayat Siregar MSi, GM Distrik PTPN IV Agus Tobing, beserta rombongan. GM Distrik PTPN IV menyampaikan tujuan audiensi ini untuk bersilaturahmi dan menjalin komunikasi dengan…

Read More

Hempang Penyebaran Covid-19, Sebanyak 58.000 Masyarakat Divaksin Massal

masyarakat dan karyawan perkebunan

topmetro.news – Guna menghempang penyebaran Covid-19 di Sumatera Utara sebanyak 58.000 masyarakat dan karyawan perkebunan di 14 kabupaten di Sumatera Utara (Sumut) mengikuti vaksinasi massal. Ada pun ke-14 kabupaten yang mengikuti vaksinasi massal di antaranya PT Perkebunan Negara II, III dan IV, adalah Kabupaten Labuhanbatu Selatan, Labuhanbatu Utara, Labuhanbatu, Asahan, Simalungun, Serdangbedagai, Batubara, Simalungun, Deliserdang, Mandailingnatal, Langkat, Padanglawas, Padanglawas Utara,…

Read More

PTPN IV Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Medan

PTPN IV Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Medan

Topmetro.news – PTPN IV yang bergerak di bidang usaha agro industri perkebunan kelapa sawit dan teh. Serta sebagai salah satu Anak Perusahaan Holding Perkebunan Nusantara. Menyalurkan bantuan kepada korban banjir di sekitar Kantor Direksi PTPN IV Jl. Letjen Suprapto No. 2 Medan. Direktur PTPN IV Sucipto Prayitno mengatakan, penyaluran bantuan ini bagi warga korban banjir di Kelurahan Aur dan Kelurahan…

Read More

PTPN IV Implementasikan Teknologi Digital pada Bidang Human Capital

PTPN IV

topmetro.news – Perkembangan teknologi dan didukung dengan kemampuan sumber daya manusia yang berkualitas, membuat PTPN IV saat ini mengembangkan portal aplikasi SDM dengan “single sign on”, login yang diberi nama “Integrated Human Capital System” (IHCS). “Aplikasi itu mulai dibangun sejak tahun 2018 lalu dan akan terus dikembangkan, untuk membantu perusahaan dengan mengoptimalkan penggunaan teknologi, sumber daya manusia dan sumber daya…

Read More

PTPN IV Alokasikan Rp3 Miliar untuk Dukung Program PEN

PTPN IV

topmetro.news – PTPN IV akan mengalokasikan dana Rp3 miliar lebih guna mendukung program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN), melalui Program Kemitraan, Program Bina Lingkungan dan Program Corporate Social Responsibility (CSR) di tiga bulan terakhir pada 2020. Sebelumnya, korporasi sudah mengalokasikan dana Rp16,1 miliar lebih pada periode Januari hingga September 2020. Hal itu dikatakan Direktur PTPN IV Sucipto Prayitno melalui siaran pers,…

Read More

Semester I Tahun 2020, PTPN IV Bukukan Laba Bersih Rp331 Miliar

PTPN IV meningkatkan kinerja

topmetro.news – Dari beberapa industri perkebunan kelapa sawit, PTPN IV masih mampu meningkatkan kinerjanya pada saat Pandemi Covid-19. Pendapatan dan laba bersih perusahaan yang ‘core’ bisnisnya kelapa sawit itu menunjukkan pertumbuhan. Berdasarkan laporan manajemen perseroan, pendapatan bersih PTPN IV itu tercatat sebesar Rp2.642,44 miliar pada Semester I/ 2020. Angka ini naik 34,64% berbandingkan periode yang sama tahun sebelumnya hanya Rp1.962,54…

Read More

PTPN IV Raih Penghargaan HR Asia Award 2020

HR Asia Award

topmetro.news – PT Perkebunan Nusantara IV, salah satu perusahaan yang dianugerahi HR Asia Award: Best Companies to Work for in Asia 2020 oleh HR Asia. Merupakan salah satu dari 30 perusahaan di Indonesia dengan total 295 kandidat. Hal ini juga sekaligus menjadikan PTPN IV sebagai satu-satunya BUMN Perkebunan Indonesia yang menerima gelar tersebut. Direktur PTPN IV Sucipto Prayitno menyebutkan, penghargaan…

Read More

PTPN IV Berikan Kontribusi Rp1,1 Triliun Terhadap Pemerintah 

PTPN IV berikan kontribusi pemerintah

topmetro.news – Seiring terus membaiknya kinerja PTPN IV, maka kontribusi perusahaan terhadap pemerintah dan masyarakat Sumatera Utara terus meningkat setiap tahunnya. Diketahui, PTPN IV bergerak pada industri kelapa sawit (97%) dan teh (3%) dan mengelola areal konsesi 175.735 ha, 16 Pabrik Kelapa Sawit (PKS) dan 2 Pabrik Teh (PT), yang tersebar di 10 kabupaten di Provinsi Sumatera Utara. “Untuk mengelolanya,…

Read More

Persoalan Plasma, Polres Madina Mediasikan KUD Setia Abadi dengan PTPN 4

kelompok tani plasma

topmetro.news – Setelah terjadi aksi unjukrasa yang dilakukan kelompok tani plasma dengan PTPN 4 yang ada di Desa Batu Sondat Kecamatan Batahan Kabupaten Madina, Jumat (7/8/2020) lalu dan berujung pada pemblokiran jalan oleh warga, Senin (10/8/2020), Polres Madina mengundang kedua belah pihak untuk mediasi guna penyelesaian masalah. Sesuai Surat Undangan Polres Madina No. B/561/VIII/IPP.2.2.24/2020, acara digelar di Aula PDDO Polres…

Read More