Transgender Rikkie Valerie Kolle Berdarah Indonesia-Belanda Juarai Ajang Miss Netherland 2023

Rikkie Valerie Kolle

TOPMETRO.NEWS – Rikkie Valerie Kolle kini jadi perbincangan hangat netizen di Indonesia lantaran dia memenangkan ajang Miss Netherland 2023. Rikkie Valerie Kolle merupakan wanita transgender pertama yang meraih gelar Miss Netherlands. Rikkie Valerie Kolle jadi model berdarah Belanda-Maluku ini mengalahkan 9 finalis lainnya dalam kontes kecantikan yang digelar Sabtu, 8 Juli di Teater AFAS, Leusden itu. BACA PULA | Suami…

Read More

Sidang WIPO ke-64, Menkumham Sampaikan Dukungan Indonesia Terhadap Pemajuan Kekayaan Intelektual Global

Sidang WIPO ke-64, Menkumham Sampaikan Dukungan Indonesia terhadap Pemajuan Kekayaan Intelektual Global

topmetro.news – Menteri Hukum dan HAM, Yasonna H. Laoly memimpin Delegasi Indonesia pada Sidang Organisasi Hak atas Kekayaan Intelektual (KI) Dunia atau dikenal dengan World Intellectual Property Organization (WIPO) ke-64 di Jenewa, Swiss. Dalam National Statement-nya, Yasonna menyampaikan dukungan pemerintah Indonesia terhadap pemajuan kekayaan intelektual dalam skala nasional hingga global. “Indonesia berkomitmen penuh membuka potensi insan berbakat, menghargai kreator dan…

Read More

Bio Farma dan Pemerintah Indonesia Serah Terimakan Hibah Vaksin Pentavalen ke Nigeria

acara serah terima hibah vaksin dari Pemerintah Indonesia ke Pemerintah Federal Republik Nigeria pada 16 Juni 2023, di Kantor Pusat National Primary Health Care Development Agency (NPHCDA) Abuja, ibukota Nigeria.

topmetro.news – Bio Farma, induk Holding BUMN Farmasi bersama Kedutaan Besar Republik Indonesia Abuja Nigeria menghadiri acara serah terima hibah Vaksin Pentavalen dari Pemerintah Indonesia ke Pemerintah Federal Republik Nigeria pada 16 Juni 2023, di Kantor Pusat National Primary Health Care Development Agency (NPHCDA) Abuja, ibukota Nigeria. Acara serah terima hibah 1.580.000 dosis vaksin pentavalent ini dihadiri oleh Direktur Pengembangan…

Read More

Putri Ariani, Penyanyi Indonesia Hipnotis Juri America’s Got Talent

putri ariani

TOPMETRO.NEWS – Putri Ariani, seorang penyanyi berbakat yang lahir dengan keterbatasan penglihatan. Meski begitu, ia tidak pernah menyerah untuk mengejar mimpinya di dunia musik. Dengan suara emasnya dan kemampuan bermain piano yang luar biasa, ia berhasil mengharumkan nama Indonesia di berbagai ajang pencarian bakat, termasuk America’s Got Talent 2023. Putri Ariani lahir pada 31 Desember 2005 di Bangkinang, Kampar, Riau.…

Read More

Bio Farma dan Kemenkes Berkontribusi pada WHA ke-76 di Jenewa

Bio Farma dan Kemenkes Berkontribusi pada World Health Assembly (WHA) ke-76 di Jenewa, Swiss

topmetro.news – Bio Farma menjadi bagian dalam World Health Assembly (WHA) ke-76 (WHA76) dengan tema WHO at 75: Saving lives, driving health for all berlangsung 21-30 Mei 2023 di Jenewa, Swiss yang diselenggarakan oleh World Health Organization (WHO). Direktur Utama Bio Farma, Honesti Basyir Senin (29/5/2023) menyampaikan, Bio Farma sebagai bagian dari delegasi dari Kementerian Kesehatan RI berkontribusi secara rutin…

Read More

Tabrakan Helikopter Militer AS, 3 Tentara Tewas

Tabrakan 2 Helikopter Militer AS, 3 Tentara Tewas

topmetro.news – Tabrakan antara dua helikopter tentara Amerika Serikat yang sedang latihan di Alaska pada Kamis (27/4/2023). Setidaknya tiga orang tewas akibat peristiwa ini. Tentara AS menyatakan dua dari tiga korban tersebut tewas di tempat kecelakaan di Healy, Alaska. Sementara itu, korban ketiga meninggal dunia ketika sedang dilarikan ke rumah sakit terdekat di Fairbanks. Selain ketiga korban itu, satu tentara…

Read More

Rusia Sebar Iklan Rekrut Pasukan Bayaran untuk Perang di Ukraina

Rusia Sebar Iklan Rekrut Pasukan Bayaran buat Perang di Ukraina

topmetro.news –  Kementerian Pertahanan Rusia mulai memasang iklan untuk merekrut pasukan bayaran dari warga sipil ikut berperang di Ukraina. Ajakan melalui iklan itu tampak dari video singkat yang sempat viral di media social. Video singkat tersebut menampilkan seorang sopir taksi, penjaga keamanan, dan instruktur kebugaran tengah bekerja. “Apakah kamu benar-benar bermimpi menjadi penjaga pertahanan seperti ini?” demikian suara narator dalam…

Read More

Konflik Bersenjata Makin Mengkhawatirkan, TNI Kirim Satgas Evakuasi WNI di Sudan

TNI mengirimkan 39 prajurit TNI dipimpin Kolonel Pnb Noto Casnoto (Dan Wing I Halim PK) yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Evakuasi WNI, dengan menggunakan pesawat TNI AU Boeing 737.

topmetro.news – TNI mengirimkan 39 prajurit TNI dipimpin Kolonel Pnb Noto Casnoto (Dan Wing I Halim PK) yang tergabung dalam Satuan Tugas (Satgas) Evakuasi WNI, dengan menggunakan pesawat TNI AU Boeing 737. Pelepasan Satgas Evakuasi WNI di Sudan itu langsung oleh Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, di Baseops Halim Perdanakusuma, Jakarta, Senin (24/4/2023). Dalam sambutannya Panglima TNI Laksamana TNI…

Read More

Finlandia Negara Paling Bahagia di Dunia, Israel ke 4, Indonesia Peringkat 83

Negara paling bahagia

TOPMETRO.NEWS – Negara paling bahagia di dunia ini ternyata Finlandia. Finlandia menjadi negara paling bahagia di dunia dalam enam tahun berturut turut. Sementara Indonesia, dilaporkan menjadi nomor urut 83 bagian dari negara paling bahagia di dunia ini. Hal itu terungkap dalam Perayaan Hari Kebahagiaan Internasional yang diinisiasi sejak tahun 2013. Moment mendunia ini disponsori lembaga PBB (Perserikatan Bangsa Bangsa) yang…

Read More

Kepanikan bank mereda di Wall Street. Selanjutnya: Kepanikan Fed

Setelah beberapa hari ditandai dengan hiruk pikuk bank, anjloknya saham, dan intervensi pemerintah yang luar biasa, suasana di Wall Street menjadi lebih ceria pada hari Selasa. Mengapa? Langkah- langkah darurat pemerintah yaitu mendukung simpanan dan menyiapkan fasilitas pinjaman untuk bank yang membutuhkan uang tunai dan telah berhasil, setidaknya untuk saat ini. Tidak ada bank yang gagal pada hari Senin, meskipun…

Read More