Nikson Nababan Blusukan ke Kampung Nelayan Seberang Belawan

Blusukan Bakal Calon Gubernur Sumatera Utara (Cagubsu) Dr Nikson Nababan di Kampung Nelayan Seberang, Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan, menjadi catatan sejarah bahwa masih ada warga negara Indonesia belum merdeka seutuhnya.

topmetro.news – Blusukan Bakal Calon Gubernur Sumatera Utara (Cagubsu) Dr Nikson Nababan ke Kampung Nelayan Seberang, Kelurahan Belawan I Kecamatan Medan, menjadi catatan sejarah bahwa masih ada warga negara Indonesia belum merdeka seutuhnya. Hal ini ditemui Nikson Nababan, sebagai satu cerminan hidup yang cukup memprihatinkan di Kampung Nelayan, Rabu (8/5/2024) Pada hari itu, Nikson Nababan blusukan menaiki kapal boat dari…

Read More

Nikson Nababan, Anak Guru yang Siap Abdikan Diri Pimpin Sumut

Dr Nikson Nababan MSi, Bupati Tapanuli Utara dua periode mengaku siap mengabdikan dirinya memimpin Sumatera Utara dengan bertarung dalam Pilkada Sumut 2024.

topmetro.news – Dr Nikson Nababan MSi, Bupati Tapanuli Utara dua periode mengaku siap mengabdikan dirinya memimpin Sumatera Utara dengan bertarung dalam Pilkada Sumut 2024. Si Anak Guru yang dulunya berprofesi wartawan dan saat ini menjadi salah satu pemilik salah satu media ini, memang dikenal sukses dan brilian dalam memimpin kabupaten beribukota Tarutung, yang dikenal Kota Relijius itu. Dalam acara ‘coffee…

Read More

Nikson Nababan Silaturahmi ke Tuan Guru Babussalam Besilam: Ada Amalan Khusus

Bacalon Gubsu Dr Nikson Hasudungan Nababan bersilaturahmi ke Tuan Guru Babussalam Besilam Syekh Zikmal Fuad Mursyid Tarekat Naqsyabandiyah Kholidiyah di Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Selasa (7/5/2024).

topmetro.news – Bacalon Gubsu Dr Nikson Hasudungan Nababan bersilaturahmi ke Tuan Guru Babussalam Besilam Syekh Zikmal Fuad Mursyid Tarekat Naqsyabandiyah Kholidiyah di Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, Selasa (7/5/2024). Kedatangan Nikson Nababan bersilaturahmi disambut baik Syekh Zikmal Fuad Mursyid sembari bercerita pengalaman masing-masing. Nikson menceritakan pengalaman selama memimpin Tapanuli Utara dua periode selama 10 tahun sejak 2014 hingga 2024. dengan tagline,…

Read More

Nikson Nababan Serahkan Formulir dan Berkas Pendaftaran Balon Gubernur Sumut 2024 ke PKB

topmetro.news – Mantan Bupati Tapanuli Utara (Taput), Nikson Nababan menyerahkan formulir pendaftaran bakal calon Gubernur Sumatera Utara ke Kantor DPW PKB Sumut, di Jalan Walikota, Kota Medan, Senin siang (6/5/2024). Kedatangan Nikson Nababan bersama tim disambut langsung oleh Ketua Desk Pilkada Sumut PKB Jabidi Ritonga, bersama jajaran pengurus DPW PKB Sumut. Bupati Taput dua periode ini, secara simbolis menyerahkan formulir…

Read More

Dikunjungi Nikson Nababan, Tuan Guru Batak: Kita Rindu Orang Batak Memimpin Sumatera Utara

Mantan Bupati Tapanuli Utara dua periode, Dr Nikson Nababan MSi mengunjungi kediaman Tuan Guru Batak (TGB) Syekh Dr H Ahmad Sabban El-Ramaniy Rajagukguk MA di Simalungun, Rabu (24/3/2024).

topmetro.news – Mantan Bupati Tapanuli Utara dua periode, Dr Nikson Nababan MSi mengunjungi kediaman Tuan Guru Batak (TGB) Syekh Dr H Ahmad Sabban El-Ramaniy Rajagukguk MA di Simalungun, Rabu (24/3/2024). Dalam kunjungan itu, Syekkh Dr H Ahmad Sabban EL-Ramaniy Rajagukguk MA dan pendampingnya menyambut hangat kedatangan Nikson. Selanjutnya mereka pun berbincang bincang dalam suasana hangat. Pada kesempatan itu, Nikson Nababan…

Read More

Nikson Nababan yang Saya Kenal

Baru saja kami selesai mandi, kami mendapat telfon dari Bapak Nikson Nababan yang mengundang kami untuk hadir ke rumah dinas Bupati Tapanuli Utara yang letaknya di Kota Tarutung.

Oleh: Simson Simanjuntak MALAM itu, 13 Mei 2022, ketepatan saya sedang berada di sebuah kota di tepian Danau Toba bernama Muara, Kabupaten Tapanuli Utara, Provinsi Sunatera Utara, dalam rangka kegiatan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Repdem Sumatera Utara. Saya diundang pada kegiatan tersebut dalam kapasitas sebagai Ketua Dewan Pimpinan Nasional (DPN Repdem). Baru saja kami selesai mandi, kami mendapat telfon dari…

Read More

Muzani Ungkap Pesan Habib Ali Kwitang kepada Prabowo Usai Menang Pilpres

Calon presiden Prabowo Subianto ziarah ke makam Habib Ali bin Abdurrahman Al-Habsyi di Masjid Al Riyadh di Jalan Kembang VI, Kwitang, Jakarta Pusat, Jumat (16/2/2024).

topmetro.news – Calon presiden Prabowo Subianto ziarah ke makam Habib Ali bin Abdurrahman Al-Habsyi di Masjid Al Riyadh di Jalan Kembang VI, Kwitang, Jakarta Pusat, Jumat (16/2/2024). Saat tiba, Prabowo disambut langsung oleh Habib Ali Kwitang, Sekjen DPP Gerindra Ahmad Muzani beserta jajaran DPP Gerindra, Endipat Wijaya, dan Adnan Taufik. Muzani mengatakan, Prabowo berziarah ke makam Habib Ali Kwitang sudah…

Read More

Upacara Persemayaman dan Penghormatan Berlangsung Khidmat, Pj Gubernur Kenang Dedikasi Baskami Ginting untuk Pembangunan Sumut

Pj Gubernur Sumut Hassanudin menghadiri Upacara Kenegaraan Persemayaman dan Penghormatan kepada Mendiang Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting.

topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin menghadiri Upacara Kenegaraan Persemayaman dan Penghormatan kepada Mendiang Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting. Acara berlangsung di Gedung Paripurna DPRD Sumut, Jalan Imam Bonjol Medan, Sabtu (10/2/2024). Baskami Ginting dikenang sebagai politikus yang melahirkan kebijakan dalam pembangunan di Sumut. “Rabu sore pada tanggal 7 Februari, kita semua terkejut, tersentak, mendengar kabar Bapak Baskami telah dipanggil…

Read More

Budiman Sujatmiko di Medan: Konsep Prabowo Gibran Paling Siap, Baik Filosofi Maupun Teknis

Wakil Ketua Dewan Pakar Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Budiman Sujatmiko mengatakan, pasangan Capres/Cawapres lain membangun kesan seolah siap secara konsep untuk memimpin Indonesia.

topmetro.news – Wakil Ketua Dewan Pakar Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Budiman Sujatmiko mengatakan, pasangan Capres/Cawapres lain membangun kesan seolah siap secara konsep untuk memimpin Indonesia. Namun Budiman Sujatmiko menggaransi, hanya Paslon 02 Prabowo-Gibran yang paling siap secara konsep. Serta bisa mendetailkan baik secara filosofi maupun secara teknisnya. Budiman Sujatmiko menyampaikan hal itu saat menghadiri diskusi interaktif Millenial dan Digitalisasi…

Read More

3.000 Lebih Massa HBB Ramaikan Konser Indonesia Maju Bersama Prabowo Gibran

Sebanyak 3.000 lebih massa HBB (Horas Bangso Batak) meramaikan Konser Indonesia Maju Bersama Prabowo Gibran, di Stadion Baharuddin Siregar, Lubup Pakam, Deli Serdang, Sumatera Utara, Rabu (7/2/2024).

topmetro.news – Sebanyak 3.000 lebih massa HBB (Horas Bangso Batak) meramaikan Konser Indonesia Maju Bersama Prabowo Gibran, di Stadion Baharuddin Siregar, Lubuk Pakam, Deli Serdang, Sumatera Utara, Rabu (7/2/2024). Massa tersebut berdatangan dari beberapa daerah di Sumatera Utara, khususnya Medan, Deli Serdang, Sergai, Belawan, dan lainnya. Tampak juga hadir Ketua Umum DPP HBB Lamsiang Sitompul SH MH, Ketua DPD Sumut…

Read More