Kunjungi Pemkab Asahan, Baskami Bahas Strategi Optimalisasi Pendapatan Daerah

Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting melakukan Kunker Badan Anggaran (Banggar) DPRD Sumatera Utara bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Sumatera Utara, Senin (15/1/2024).

topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting melakukan Kunker Badan Anggaran (Banggar) DPRD Sumatera Utara bersama Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Sumatera Utara, Senin (15/1/2024). Mereka diterima Sekda Asahan John Hardi Nasution bersama seluruh jajaran OPD. Ada pun tema pembahasan terkait pembahasan realisasi Dana Bagi Hasil (DBH) dan Bantuan Keuangan Provinsi 2023. Pada kesempatan tersebut, politisi PDI Perjuangan itu membahas…

Read More

Perketat Pengawasan, Disbunnak Sumut Imbau Masyarakat Waspadai Ternak Babi Ilegal

Langkah-langkah mensinergikan pengetatan pengawasan terhadap masuknya ternak babi ilegal dari luar ke wilayah Provinsi Sumatera Utara, kembali digalakkan.

topmetro.news – Langkah-langkah mensinergikan pengetatan pengawasan terhadap masuknya ternak babi ilegal dari luar ke wilayah Provinsi Sumatera Utara, kembali digalakkan. Dinas Perkebunan dan Peternakan Sumut menginisiasi peran tersebut, dengan melakukan pemantauan dan pengawasan lalu lintas ternak babi di pintu-pintu masuk Sumut. Baik secara langsung maupun dengan koordinasi ke Dinas Peternakan Kabupaten/Kota. “Langkah-langkah itu terus kami galakkan untuk mencegah masuknya ternak…

Read More

Modus Bela Nasib Guru Honor PPPK, Kelompok Mahasiswa Ini Malah Tak Punya Data

topmetro.news – Sekelompok oknum mahasiswa yang mengatasnamakan Perhimpunan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Langkat melakukan aksi di Dinas Pendidikan Langkat dan juga di Kantor Bupati Langkat, Senin (15/1/2024). Uniknya, kendati oknum kelompok yang mengaku aktivis PMII ini tidak memiliki data-data terkait nama guru honor dan juga data indikasi kecurangan saat pengumuman kelulusan guru honorer Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2023…

Read More

Kembali Dinobatkan Sebagai Perusahaan Terpercaya, Infomedia Utamakan Pengembangan Bisnis Berkelanjutan

PT Infomedia Nusantara, anak usaha PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) di bidang layanan business process outsourcing (BPO) berhasil meraih penghargaan Indonesia Trusted Company

topmetro.news – Sebagai bentuk peningkatan komitmen perusahaan dalam penerapan tata kelola perusahaan, PT Infomedia Nusantara, anak usaha PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) di bidang layanan business process outsourcing (BPO) berhasil meraih penghargaan Indonesia Trusted Company Based on Corporate Governance Perception Index (CGPI) pada ajang Indonesia Good Corporate Governance Award yang digelar oleh The Indonesian Institute for Corporate Governance (IICG)…

Read More

Yayasan Maha Karuna Medan Gandeng Imigrasi Belawan Laksanakan Eazy Passport di Tebingtinggi

Kantor Imigrasi Kelas II TPI Belawan melaksanakan layanan Eazy Passport di Kota Tebingtinggi, Minggu (15/1/2024).

topmetro.news – Sebagai komitmen Imigrasi untuk dapat hadir di tengah-tengah masyarakat, Kantor Imigrasi Kelas II TPI Belawan melaksanakan layanan Eazy Passport di Kota Tebingtinggi, Minggu (15/1/2024). Kepala Kantor Imigrasi Kelas II TPI Belawan Ridha Sah Putra menjelaskan, kegiatan tersebut merupakan tindaklanjut dari permohonan Yayasan Maha Karuna Medan, yang meminta untuk dilaksanakan layanan Eazy Passport. “Sebelumnya, kita telah menerima surat permohonan…

Read More

Kahyang Ayu Harapkan Kelurahan Juara Perlombaan PAAR

Ketua TP PKK Kahiyang Ayu M Bobby Afif Nasution berharap agar salah satu kelurahan yang ada di Medan dapat keluar sebagai juara pertama perlombaan PAAR Tingkat Provinsi Sumut.

topmetro.news – Ketua TP PKK Kahiyang Ayu M Bobby Afif Nasution berharap agar salah satu kelurahan yang ada di Medan dapat keluar sebagai juara pertama perlombaan PAAR Tingkat Provinsi Sumut. “Tahun lalu Kelurahan Teladan Timur, Kecamatan Medan Kota hanya berhasil menjadi juara ketiga perlombaan PAAR Tingkat Sumut. Saya berharap tahun ini, salah satu kelurahan yang ada di Kota Medan dapat…

Read More

Komunitas Toba Indonesia Maju Deklarasi Dukung Prabowo – Gibran

topmetro.news – Komunitas Toba Indonesia Maju (TIM), yang terhimpun dari berbagai kalangan cendikiawan muda, dan latarbelakang profesi lainnya, menggelar diskusi dan deklarasi dukungan untuk pasangan nomor urut 2, Prabowo – Gibran, pada pemilihan Presiden dan Wakil Presiden RI 2024, tepatnya 14 Februari mendatang. Dalam pelaksanaan, diskusi dan deklarasi, terlaksana di Hutanta Coffee Balige, Kabupaten Toba, Provinsi Sumatera Utara Selasa, Sabtu,…

Read More

Sepanjang Tahun 2023, Sebanyak 4.500 Keluarga Kurang Mampu Dapat Bantuan Pasang Baru Listrik Gratis PLN

PLN UID Sumatera Utara menyalurkan sambungan listrik gratis dari program Bantuan Pemasangan Baru Listrik (BPBL) kepada 4.500 keluarga tidak mampu sepanjang tahun 2023

topmetro.news – Untuk mewujudkan energi berkeadilan, pemerintah bersama DPR dan PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara bersinergi menyalurkan sambungan listrik gratis dari program Bantuan Pemasangan Baru Listrik (BPBL) kepada 4.500 keluarga tidak mampu sepanjang tahun 2023. General Manager PLN UID Sumatera Utara Awaluddin Hafid menjelaskan program BPBL merupakan upaya pemerintah untuk memberikan bantuan penerangan listrik kepada masyarakat yang tidak…

Read More

Bupati dan Forkompimda Toba Hadiri Pelantikan DPD IPK Toba 2023-2028

Bupati Toba, Ir. Poltak Sitorus bersama Forkopimda menghadiri pelantikan Dewan Pengurus Daerah (DPD) Ikatan Pemuda Karya (IPK) Kabupaten Toba.

topmetro.news – Bupati Toba, Ir. Poltak Sitorus bersama Forkopimda menghadiri pelantikan Dewan Pengurus Daerah (DPD) Ikatan Pemuda Karya (IPK) Kabupaten Toba. Pelantikan dilaksanakan di Venue F1H2O, Lapangan Sisingamangaraja XII, Balige, Kabupaten Toba, Provinsi Sumatera Utara, Sabtu, siang (13/01/2024). Diawal sambutan, Poltak Sitorus bersama para Forkopimda terlebih dahulu menyampaikan selamat kepada seluruh pengurus DPD IPK Toba yang telah dilantik, oleh pihak…

Read More

dr Hariman Siregar Sang Pendobrak Penguasa Otoriter

dr Hariman Siregar, alumnus Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia UI, yang juga mantan Ketua Dewan Mahasiswa UI, pada masa Rezim Orde Baru, sempat dipenjarakan terkait Peristiwa Malapetaka 15 Januari 1974 atau lebih dikenal dengan Peristiwa Malari 1974.

Tulisan dalam rangka peringati Peristiwa Malari 1974 Oleh | Yono Hartono dr Hariman Siregar, alumnus Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia UI, yang juga mantan Ketua Dewan Mahasiswa UI, pada masa Rezim Orde Baru, sempat dipenjarakan terkait Peristiwa Malapetaka 15 Januari 1974 atau lebih dikenal dengan Peristiwa Malari 1974. Sebagai aktor utama Peristiwa Malari, Hariman tidak gentar melawan penguasa yang sangat otoriter…

Read More