Dihantam Ombak, KMP Trisna Dwitya Kandas di Perairan Selat Bali, Nasib Penumpangnya Begini

KMP Trisna Dwitya

TOPMETRO.NEWS – KMP Trisna Dwitya dilaporkan kandas di perairan selat Bali akibat cuaca buruk yang menerpa wilayah itu. KMP Trisna Dwitya kandas akibat terseret arus dan angin kencang pada pukul 20.35 WITA, Selasa 18 Juli 2023. Sejatinya KMP Trisna Dwitya bakalan bersandar di dermaga LCM Pelabuhan Gilimanuk, namun akibat cuaca buruk mengakibatkan kapal motor penumpang itu terseret arus hingga kandas.…

Read More

Terkait Ricuhnya Calon Penumpang KMP Simanindo Tujuan Tigaras, Kasatpel ASDP tidak Bisa Menunjukkan Bukti Tiket

Sebagaimana berita sebelumnya, ricuh di KMP (Kapal Motor Penyeberangan) Ihan Batak langsung dapat tindak lanjut dari Dinas Perhubungan Samosir.

topmetro.news – Sebagaimana berita sebelumnya, ricuh di KMP (Kapal Motor Penyeberangan) Ihan Batak langsung dapat tindak lanjut dari Dinas Perhubungan Samosir. Kadis Perhubungan Pemkab Samosir Laspayer Sipayung langsung memimpin rapat dengan Karang Taruna Desa Ambarita selaku pengelola parkir. Ikut juga pihak ASDP selaku pengelola KMP Ihan Batak dan pihak pengelola dermaga yaitu Balai Pengelola Transportasi Darat (BPTD). Rapat berlangsung di…

Read More