Tokoh Masyarakat Rajendra Sitepu Berbagi Kasih Bagi Warga

Sambut Lebaran

topmetro.news – Sambut Lebaran (Hari Raya Idul Fitri 1442 Hijriah Tahun 2021), tokoh masyarakat Kota Medan, Rajendra Sitepu, membagikan 200 paket sembako (2 ton beras dan 2 ton gula putih) dan uang tunai, kepada warga kurang mampu yang terimbas Pandemi Covid-19. Pembagian berlangsung, Selasa (11/5/2021) siang, kepada 200 warga, jiran tetangga di kawasan tempat tinggalnya di Simalingkar, dekat Pasar Induk…

Read More

Bupati Asahan Silaturahmi dengan Para Ulama

Pemkab Asahan silaturahmi

topmetro.news – Pemkab Asahan silaturahmi dengan para ustadz yang mengikuti Safari Ramadhan Tahun 1442 H/2021 M. Kegiatan berlangsung di Aula Melati Kantor Bupati Asahan, Selasa (11/5/2021). Bupati Asahan H Surya BSc menyampaikan, atas nama Pemkab Asahanmengucapkan terima kasih kepada ustadz/mubaligh yang telah ikut serta berpartisipasi dan berperan aktif dalam pembangunan khususnya di bidang keagamaan. “Ustadz memberikan pencerahan agama kepada masyarakat…

Read More

Dirut PDAM Tirtanadi: Idul Fitri Meraih Kemenangan Jiwa

berpuasa di Bulan Ramadhan

topmetro.news – Setelah berpuasa di Bulan Ramadhan selama satu bulan maka Umat Islam akan merayakan Hari Raya Idul Fitri dengan penuh suka cita. “Hakikat Idul Fitri adalah meraih kemenangan jiwa bagi yang melaksanakan Puasa Ramadhan. Jiwa ataupun hati kita ketika merayakan Idul Fitri ada ketenangan dan kedamaian batin. Itulah kemenangan yang sesungguhnya,” kata Direktur Utama Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM)…

Read More

Bupati dan Forkopimda Asahan Tinjau Pos Penyekatan Larangan Mudik

larangan mudik di wilayah Kabupaten Asahan

topmetro.news – Dalam rangka memastikan kesiapan pos penyekatan larangan mudik di wilayah Kabupaten Asahan, Bupati Asahan H Surya BSc dan Forkopimda melakukan peninjauan pos pintu masuk dan keluar, Kamis (6/5/2021). Bupati mengatakan saat ini Fokopimda turun lengkap dalam rangka mengantisipasi apa yang menjadi instruksi Kapolri terhadap larangan mudik mulai tanggal 6 Mei hingga 17 Mei 2021. Dengan semakin dekatnya Hari…

Read More

H Syafriadi (Oyon) Bagikan Ribuan Paket Sembako kepada Masyarakat Kurang Mampu di Aceh Singkil

ribuan paket sembako

topmetro.news – Seperti setiap tahunnya pada saat menyambut Bulan Suci Ramadhan, mantan Bupati Aceh Singkil H Syafriadi membagikan ribuan paket sembako kepada masyarakat kurang mampu di Aceh Singkil. Paket sembako ini langsung ia serahkan kepada setiap masyarakat yang memiliki kupon. Selain itu, orang terkaya di Aceh Singkil itu juga tidak pernah alfa menyantuni ratusan anak yatim piatu. “Alhamdulillah tahun ini…

Read More

500 Kaum Dhuafa Terima Bantuan Beras dari Wabup Asahan

Pemkab Asahan menyerahkan

topmetro.news – Pemkab Asahan menyerahkan bantuan beras 10 kg kepada 500 kaum dhuafa di Kecamatan Kota Kisaran Barat dan 500 di Kecamatan Kota Kisaran Timur. Penyerahan bantuan berlangsung di aula kantor camat masing-masing, Selasa (4/5/2021). Camat Kota Kisaran Barat Lukman Hakim SAg mengucapkan selamat datang kepada Wakil Bupati Asahan dan rombongan. “Bantuan ini akan kami salurkan kepada 500 kaum dhuafa…

Read More

Bupati Sergai Lepas Tim Safari Ramadan 1442 Hijriah

Pemkab Sergai menggelar

topmetro.news – Di penghujung Ramadan 1442 Hijriah, Pemkab Sergai menggelar kegiatan Safari Ramadan dengan mengunjungi masjid di 17 kecamatan se-Sergai. Kegiatan berawal dengan melepas keberangkatan Tim Safari Ramadan Pemkab Sergai oleh Bupati Darma Wijaya bersama Wabup Adlin Umar Yusri Tambunan. Kegiatan bertempat di Aula Sultan Serdang Komplek Kantor Bupati Sergai, Sei Rampah, Senin (3/5/2021) sore. Bupati Darma Wijaya, dalam arahannya…

Read More

Bupati Berbuka dengan Alim Ulama dan Tim Safari Ramadhan Taput

Bupati Taput Berbuka puasa

topmetro.news – Bupati Taput (Tapanuli Utara) Drs Nikson Nababan MSi berbuka puasa dengan alim ulama, Tim Safari Ramadhan dan perwakilan Umat Muslim. Berlangsung di Sopo Rakyat Rumah Dinas Bupati Taput, Jumat (30/4/2021). Turut hadir bersama Bupati, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kabupaten Tapanuli Utara. Kemudian ada Sekretaris Daerah Kabupaten Taput Indra Simaremare MSi, Kabag Kesra Josua Napitupulu, dan lainnya Dalam kesempatan…

Read More

Ir H Zahir MA: Safari Ramadhan Merupakan Kegitan Tahunan Pemkab Batubara

Pemkab Batubara

topmetro.news – Bupati Batubara Ir H Zahir MAP mengatakan, kegiatan Safari Ramadhan merupakan wadah untuk melakukan silaturahmi antara Pemkab Batubara bersama warganya. Wadah silaturahmi yang biasa berlangsung sangat berbeda dengan silaturahmi pada saat Ramadhan seperti ini. Karena dikemas dalam suasana yang berbeda karena diawali kegiatan ibadah puasa yang sama, berbuka bersama. Juga, ibadah Shalat Magrib dan Isya serta Tarawih dan…

Read More

Peringati Hari Kartini, Ketua TP PKK dan DWP Batubara Berbagi Takjil

masyarakat Sei Balai

topmetro.news – Ketua TP PKK Batubara Maya Indriasari Zahir SE bersama Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Khairani Sakti Alam Siregar, berbagi takjil ke masyarakat Kecamatan Sei Balai. Dalam kegiatan yang berlangsung pada Hari Kamis (22/4/2021) itu, turut mendampingi Camat Sei Balai Krt Hanafi. Ada pun pembagian takjil tersebut terlaksana dalam rangka peringatan Hari Kartini, yang jatuh pada tanggal 21 April.…

Read More