topmetro.news – Gubsu Edy Rahmayadi beserta rombongan mengunjungi venue VVIP di Even F1 PowerBoat Lake Toba 2023. Ada yang menarik dalam kunjungan Gubsu Edy Rahmayadi yang didampingi Kadis Kominfo Sumut Ilyas S Sitorus dan Kadispora Sumut Baharuddin Siagian itu. Di mana sewaktu menuju venue utama, Gubsu Edy mendapat sambutan meriah oleh masyarakat. “Pak Gubsu tolong mau berfoto dengan anak saya,”…
Read MoreTag: danau toba
Besok, Presiden RI Jokowi akan Hadir di F1 Power Boat
top metro.news – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Indonesia Luhut Binsar Panjaitan menyampaikan pujiannya terhadap Orang Batak di Kabupaten Toba, Balige. Pujian itu muncul karena warga setempat telah bekerja baik, terlihat dengan kotanya yang bersih. “Orang Batak di sini sangat koperatif, bekerja dengan baik. Anda lihat kotanya bersih dan kita berharap ini terus berlanjut,” kata Luhut saat meninjau kesiapan…
Read MoreAbang Betor Ketiban Rezeki F1 PowerBoat Danau Toba
topmetro.news – Kejuaraan Perahu Cepat Dunia atau F1 PowerBoat (F1H2O) di Balige, Kabupaten Toba, Sumatera Utara, membawa berkah atau rezeki tersendiri bagi para Abang becak bermotor (Betor). Jika sehari-harinya rata-rata omzet Rp 50.000 – Rp 70.000, namun karena F1 PowerBoat bisa mencapai Rp 150.000 – Rp 200.000 dalam sehari. “Lumayanlah bang, bisa cepek limpul sampai dua ratus dalam sehari,” ujar…
Read MoreMenko Marves: 18 Juta Pasang Mata Akan Saksikan F1 Power Boat Danau Toba
topmetro.news – Menteri Koordinator Kemaritiman dan Invstasi (Menko Marves), Luhut Binsar Pandjaitan memprediksi 18 juta pasang mata akan menyaksikan penyelenggaraan F1 Powerboat atau F1H2O Danau Toba 2023. Menurutnya, Danau terbesar Asia Tenggara ini tengah menjadi buah bibir internasional atas keindahan alamnya. Adapun rangkaian F1H2O kegiatan dimulai tanggal 24 Februari 2023 di antaranya latihan bebas, 25 Februari 2023, babak kualifikasi. “Dari…
Read MoreDi F1H2O, Gubernur Sumut Harapkan Tata Kelola Kota Balige Semakin Baik
topmetro.news – Pelaksanaan event Power Boat atau F1H2O yang sedang berlangsung di Kota Balige Kabupaten Toba diharapkan kedepan akan melakukan perbaikan dari segi tata kelola dan mampu mendatangkan wisatawan lokal dan mancanegara. Hal tersebut disampaikan Gubernur Sumatera Utara (Gubsu), Edy Rahmayadi, di lokasi F1H2O Kota Balige, Kabupaten Toba. Event ini akan berlangsung pada 24-26 Februari 2023. “Salah satunya pemerintah Sumatera…
Read MoreWabup Samosir Ikuti Focus Group Discussion (FGD) Pembentukan Kewilayahan Kawasan Tertentu
topmetro.news – Wakil Bupati Samosir Drs Martua Sitanggang MM bersama Wakil Ketua DPRD Samosir Pantas M Sinaga mengikuti Focus Group Discussion (FGD) dengan tema ‘Pembentukan Kewilayahan Kawasan Tertentu Sebagai Kajian Konsep Pengamanan Destinasi Pariwisata Super Prioritas (DPSP) Danau Toba’. FGD berlangsung di Aula Sopobolon, Hotel Niagara, Parapat, Kabupaten Simalungun, Rabu (22/2/2023). Turut mendampingi, Kadis Kominfo Samosir Immanuel TP Sitanggang, Kadis…
Read MoreGubernur Sumut: Persiapan F1 Powerboat Danau Toba Sudah 100 Persen
topmetro.news – Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Edy Rahmayadi menyebutkan persiapan F1 Powerboat atau F1H2O Danau Toba 2023 sudah mencapai 100 persen. Serta siap menyelenggarakan pembukaan kejuaraan dunia balapan perahu motor itu, dengan sukses. “Sudah 100 persen (persiapan F1H2O Danau Toba) ini,” kata Edy kepada wartawan di Rumah Dinas, di Jalan Jendral Sudirman, Senin (20/2/2023). Edy mengatakan tinggal melakukan penataan bagi…
Read MoreF1 H20 dan ”Ratusan Gadis Telanjang” Dicat Hijau
TOPMETRO.NEWS – TOBA menerima hadiah istimewa yang tidak kalah dengan Mandalika: F1 Power Boat. Minggu depan. Tiga hari. Tanggal 24 sampai 26 Februari 2023. catatan : *Dahlan Iskan Saya sudah sering nonton F1, tapi belum pernah tahu F1 H20. Inilah jenis F1 tapi di atas air: tahun ini di Indonesia. Di danau Toba. Di Balige, Sumatera Utara (Sumut). Motor balapnya…
Read MorePenyelenggaraan F1H2O Danau Toba, 42 Ambulance Diterjunkan ke Balige
topmetro.news – Sebanyak 42 unit ambulance diterjunkan untuk persiapan di venue penyelanggaraan F1 Powerboat atau F1H2O di kawasan Pelabuhan Muliaraja Napitupulu, Kecamatan Balige, Kabupaten Toba, Sumatera Utara, 24 hingga 26 Februari 2023. Hal itu, disampaikan oleh Kepala Dinas Kesehatan (Kadinkes) Sumut Alwi Mujahit saat dikonfirmasi wartawan, Rabu (15/2/2023) siang. Ia menjelaskan untuk ambulance diturunkan, sesuai dengan kapasitas dibutuhkan dalam penyelenggaraan…
Read MoreEkspedisi Toba SMSI 2023: Menapak Sejarah Danau Toba Nan Indah
topmetro.news – Danau Toba ternyata bukan hanya milik kita orang Indonesia. Danau yang berada di tengah Provinsi Sumatera Utara ini ternyata juga ada di hati orang-orang yang berasal dari belahan dunia lain. Tidak heran, mereka pun ikut memikirkan kelestariannya, dan juga mempromosikan wisata untuk datang ke mutiara di ujung Pulau Sumatera ini. Salah satu pemerhati Danau Toba adalah Duta Besar…
Read More