Bupati Samosir Bersama Anggota Komisi VII DPR RI Fraksi NasDem Salurkan Bansos Asistensi Rehabilitasi Sosial

Bantuan Sosial Asistensi Rehabilitasi Sosial (ATENSI)

topmetro.news – Bupati Samosir Vandiko T Gulom ST bersama anggota DPR RI Fraksi NasDem Dra Hj Delmeria Sikumbang salurkan Bantuan Sosial Asistensi Rehabilitasi Sosial (ATENSI), berlangsung di Aula Kantor Bupati Samosir, Selasa (22/3/2022). Bnsos tersebut berupa sembako kepada lima orang lansia, bantuan kursi roda sebanyak dua orang. Kemudian, bantuan tongkat kaki empat sebanyak satu orang, bantuan tongkat kaki tiga sebanyak…

Read More

Menjawab Tantangan Sektor Pariwisata di Sergai Lewat Gerakan ‘BISA’

kegiatan Gerakan 'BISA'

topmetro.news – Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H Darma Wijaya menerima kehadiran anggota DPR RI Sofyan Tan dalam kegiatan Gerakan ‘BISA’ atau Bersih, Indah, Sehat dan Aman, yang dilangsungkan di arena berkuda Jericho Stable, Sei Rampah, Rabu (9/3/2022). Bupati Sergai membuka sambutannya dengan menyebut selama masa Pandemi Covid-19, pariwisata adalah salah satu sektor yang paling terdampak sehingga menurunkan perekonomian para pelaku…

Read More

Komisi VI DPR RI Apresiasi Pengembangan Bisnis Data Center TelkomGroup

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) terus mengembangkan dan memperkuat kapabilitas platform digital melalui pembangunan serta penataan bisnis data center yang dimiliki TelkomGroup

topmetro.news – Sebagai salah satu langkah untuk menjawab tantangan tren digitalisasi dan potensi industri yang terus berkembang, serta sejalan dengan arahan Menteri BUMN RI Erick Thohir untuk fokus ke arah bisnis digital, PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) terus mengembangkan dan memperkuat kapabilitas platform digital melalui pembangunan serta penataan bisnis data center yang dimiliki TelkomGroup. Pada pekan lalu, TelkomGroup memperoleh…

Read More

Gubernur Sumut Minta DPR RI Akomodir Ketentuan DBH yang Adil

Gubernur Sumut Minta DPR RI Akomodir Ketentuan DBH yang Adil

topmetro.news – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi meminta kepada Badan Legislasi Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia untuk mengakomodir pasal tentang DBH dalam salah satu Rancangan Undang-Undang (RUU) prioritas pada tahun 2022. Hal tersebut guna mendapatkan penghasilan dari Dana Bagi Hasil (DBH) kelapa sawit yang adil. Gubernur Sumut Edy Rahmayadi menyampaikan hal tersebut saat kegiatan Kunjungan Badan Legislasi DPR…

Read More

Ada Empat OTT KPK di Awal 2022, DPR: Semangat Kerja Mereka Tinggi

Ada Empat OTT KPK di Awal 2022, DPR: Semangat Kerja Mereka Tinggi

Tорmеtrо.nеwѕ – Kоmіѕі Pemberantasan Korupsi (KPK) tеlаh melakukan empat kali ореrаѕі tаngkар tаngаn (OTT) tеrhаdар ѕеjumlаh реjаbаt pemerintah уаng dіdugа melakukan рrаktіk kоruрѕі dі awal tahun 2022. Cараіаn іnі dіѕеbut sebagai buktі masih tіnggіnуа semangat KPK dаlаm mеmbеrаntаѕ kаѕuѕ kоruрѕі di Indоnеѕіа. “Artіnуа mеrеkа (KPK) semangat kerjanya masih tіnggі,” kаtа аnggоtа Kоmіѕі III DPR dаrі Frаkѕі PDI Pеrjuаngаn I Wayan…

Read More

Setelah 2 Tahun, Tokoh Nasional Coba Hentikan Pembangunan Jalan Ir Sukarno Siborongborong

pembangunan Jalan Ir Sukarno

topmetro.news – Kisruh yang timbul di tengah pembangunan Jalan Ir Sukarno, jalan lingkar yang pembangunannya berlangsung sejak Mei 2020, telah menjadi perhatian banyak pihak. Terutama pihak keamanan dan ketertiban. Dalam tenggang waktu dua tahun pembangunan jalan yang diresmikan Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan itu, muncul pihak yang merasa tidak disertakan dalam musyawarah pembebasan lahan, utamanya ‘ganti untung’ dan menurutnya…

Read More

Dukung Food Estate di Humbahas, BMKG Laksanakan SLI

Dukung Food Estate di Humbahas, BMKG Laksanakan SLI

topmetro.news – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melaksanakan kegiatan Sekolah Lapang Iklim (SLI) Mendukung Pengembangan Food Estate Menuju Kampung Tanggap Iklim, Rabu (27/10/2021), di Lokasi Food Estate Desa Riaria Kecamatan Pollung. Kegiatan ini juga diikuti melalui Video Conference (Vidcon) oleh Anggota DPR RI, drh.Jonny Allen Marbun, MM dan Plt. Deputi Bidang Klimatologi BMKG Urip Haryoko. Selain kegiatan ini, pada…

Read More

Ketua Komisi II DPR RI dan Bupati Tinjau Vaksinasi di DPD Partai Golkar Asahan

DPD Partai Golkar Asahan

topmetro.news – Vaksinasi Covid-19 di DPD Partai Golkar Asahan ditinjau langsung Ketua Komisi II DPR RI, H Ahmad Doli Kurnia Tandjung bersama Bupati Asahan, H Surya BSc, Kamis (28/10/2021). Ketua DPD Partai Golkar Asahan, Efi Irwansyah Pane mengatakan kegiatan ini merupakan bentuk dukungan DPD Partai Golkar kepada Pemkab Asahan dalam percepatan vaksinasi. “Hari ini DPD Golkar Asahan melaksakan vaksinasi kepada…

Read More

Anggota DPR RI Minta Pengusaha di Sumut jangan Abai Soal Limbah

Anggota DPR RI minta perusahaan jangan abai soal limbah

topmetro.news – Anggota DPR RI Ir Effendi Sianipar minta agar semua pengusaha di Medan dan Sumatera Utara, agar jangan abai terhadap persoalan limbah. Hal itu ia sampaikannya kepada media, Sabtu (23/10/2021). “Kita apresiasi terhadap perusahaan yang menangani limbah dengan baik. Tapi kita tidak akan menutup mata terhadap perusahaan yang abai soal limbah. Kita akan mengawasi. Karena ini menyangkut persoalan hidup…

Read More

Kunker Komisi X DPR RI, Bupati Sergai Harapkan Sinergitas Bangun Pendidikan dan Budaya

Bupati Sergai H Darma Wijaya terima Kunker Komisi X DPR RI

topmetro.news – Bupati Sergai H Darma Wijaya terima Kunker Komisi X DPR RI pada Reses Masa Persidangan I Tahun Sidang 2021-2022 mulai tanggal 8-12 Oktober 2021, bertempat di Objek Wisata Pantai Pondok Permai, Pantai Cermin, Jumat (8/10/2021). Bupati Sergai menyampaikan, kunjungan itu semoga dapat bermanfaat untuk mendongkrak pencapaian target-target pembangunan di daerahnya. “Seperti yang kita saksikan bersama di video selayang…

Read More