Soal Taman Monas, Sanny Irsan Kritik Rachmat Gobel yang Sentil Anies

langkah Pemprov DKI Jakarta

topmetro.news – Baru-baru ini Wakil Ketua DPR RI Rachmat Gobel menyentil langkah Pemprov DKI Jakarta yang memangkas pohon di Lapangan Monas. Dalam pernyataannya, Gobel menyebut kebijakan Gubernur Anies Baswedan soal memangkas pohon di Taman Monas berdampak terhadap lingkungan. “Dampaknya itu loh, pohon yang ditebang banyak itu, dan tentunya menyangkut lingkungan hidup,” ucap Gobel di Kompleks DPR, Senayan, Jakarta, Selasa kemaren,…

Read More

Fraksi PKB Tegaskan Penyelamatan Uang Nasabah Jiwasraya Paling Utama

uang nasabah Jiwasraya

topmetro.news – Pembahasan penyelesaian masalah Jiwasraya antara Panitia Kerja (Panja) Komisi VI DPR dengan Menteri BUMN Erick Thohir yang berlangsung tertutup dan membuahkan beberapa poin untuk dijadikan solusi. Di antaranya terkait uang nasabah Jiwasraya. Hanya saja poin-poin tersebut tidak bisa disampaikan secara gamblang saat ini, mengingat masih butuh proses untuk dipelajari oleh pihak-pihak terkait. Namun, anggota Panja Jiwasraya dari Fraksi…

Read More

Setelah Ditinjau Menpora, Pacuan Kuda Siborongborong akan Dibangun Tahun 2021

Pacuan Kuda Siborongborong

topmetro.news – Lapangan Pacuan Kuda Siborongborong, salah satunya sirkuit klasik yang masih bertahan di wilayah Provinsi Sumatera Utara, akan dibangun pemerintah pusat pada tahun 2021. Rencananya, akan dibangun sejumlah fasilitas. Seperti tribun berkapasitas besar dan klinik ternak kuda. BACA | Anggota DPR RI Lamhot Sinaga: Gubsu tidak Memahami Makna FDT Sport Tourism Selain itu, pemerintah sendiri bermaksud akan menyelaraskan eksistensi…

Read More

Anggota DPR RI Lamhot Sinaga: Gubsu tidak Memahami Makna FDT

rencana penghentian FDT

topmetro.news – Anggota DPR RI Ir Lamhot Sinaga menyampaikan reaksi keras terhadap rencana penghentian Festival Danau Toba (FDT) oleh kebijakan ‘tidak populer’ Gubernur Sumut. Reaksi ini juga menyusul derasnya rasa keberatan dari masyarakat Sumatera Utara. Terutama yang menghuni tujuh kabupaten yang berada di lingkar danau. “Sangat disayangkan. Mungkin Pak Gubernur tidak memahami makna secara mendalam terhadap FDT,” kata alumni SD,…

Read More

Wabup Taput Sharlandy Hutabarat Sambut Kunker Komisi VI DPR RI

Sharlandy Hutabarat

topmetro.news – Pemkab Taput diwakili Wakil Bupati Sharlandy Hutabarat SH bersama staf ahli bupati YC Hutauruk, menyambut Kunjungan Kerja (Kunker) Spesifik Komisi VI DPR RI di Sumut. Tim berjumlah 18 orang itu disambut di Bandara Internasional Silangit, Siborongborong, Sabtu (7/12/2019) Komisi yang membidangi BUMN dan investasi tersebut dipimpin ketuanya, Arya Bima, yang juga merupakan politisi PDI Perjuangan. BACA JUGA |…

Read More

Diminta Andre Rosiade untuk Diselidiki, Luhut: Jaga Mulutnya!

Luhut Binsar Pandjaitan

topmetro.news – Anggota Komisi VI DPR dari Fraksi Gerindra Andre Rosiade menyinggung nama Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan. Nama Luhut disebut Andre saat dia memaparkan sengketa PT Karya Citra Nusantara (KCN) dan PT Kawasan Berikat Nusantara (KBN). Andre mengaku mendengar rumor soal keterlibatan Luhut dalam sengketa tersebut. Pernyataan itu disampaikan Andre dalam rapat kerja Komisi VI DPR…

Read More

Ketua DPR RI Puan Maharani Berharap Semenanjung Korea Stabil dan Damai

Semenanjung Korea

topmetro.news – Indonesia selalu memperhatikan perkembangan situasi di Semenanjung Korea, termasuk upaya proses denuklirisasi di kawasan itu. Ketua DPR RI Puan Maharani menyatakan hal itu ketika bertemu dengan Ketua Majelis Nasional Korea Selatan Moon Hee Sang di sela-sela pertemuan ketua-ketua parlemen G-20 (6th G20 Parliamentary Speakers’ Summit) di Tokyo, Jepang, Hari Senin (4/11/2019). “Harapan kami agar berbagai pihak yang memiliki…

Read More

Tumpukan PR Menanti Nadiem Makarim Sebagai Mendikbud

Nadiem Makarim

topmetro.news – Anggota Komisi X DPR RI, Abdul Fikri Faqih berharap CEO Gojek Nadiem Makarim yang diangkat sebagai Mendikbud baru, mampu menyelesaikan berbagai problem yang masih menghantui di bidang pendidikan Indonesia. “Ini bukan sekedar kursi menteri yang akan diduduki Mas Nadiem. Tapi juga meja dengan setumpuk pekerjaan rumah di depannya,” ujar Fikri beranalogi, di Jakarta, Kamis (24/10/2019). Sebelumnya, pada Rabu…

Read More

Usul Maruarar Sirait Soal Tempat Ibadah di DPR, Dapat Tanggapan Beragam

tanggapan netizen

topmetro.news – Usul politisi PDIP, Maruarar Sirait, agar di Gedung DPR RI juga ada tempat ibadah selain mesjid, mendapat tanggapan beragam dari netizen, terutama di media sosial Facebook. Terdapat beberapa grup FB yang ramai tanggapan netizen soal ini. Ada yang positif, ada negatif. Salah satu tanggapannya ada yang menyebut, kenapa Maruarar Sirait menyampaikan usul itu justeru di saat masa periodenya…

Read More

DPR RI Tunda Empat RUU yang Diminta Presiden

empat RUU ditunda pengesahannya

topmetro.news – Ketua DPR RI Bambang Soesatyo memahami keinginan Presiden Joko Widodo yang meminta empat RUU ditunda pengesahannya. Untuk itu DPR melalui Forum Badan Musyawarah (Bamus) kemarin dan forum lobi hari ini, sepakat menunda RUU KUHP dan RUU Lembaga Permasyarakatan. Ini memberikan waktu, baik kepada DPR maupun pemerintah untuk mengkaji dan mensosialisasikan kembali secara masif isi dari kedua RUU tersebut…

Read More