Permkab Humbahas Terima Penghargaan Anugerah Adipura untuk Kedua Kalinya

Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan menerima Penghargaan Anugerah Adipura untuk kedua kalinya

topmetro.news – Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan menerima Penghargaan Anugerah Adipura untuk kedua kalinya. Penghargaan Anugerah Adipura ini diberikan oleh Menteri Lingkungan Hidup, Siti Nurbaya Bakar kepada Bupati Humbahas Dosmar Banjarnahor SE. Berlangsung  di Kantor Kementerian LHK Republik Indonesia (RI), Selasa (5/3/2024), dalam rangka Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) 2024. Dosmar Banjarnahor menyampaikan terimakasih kepada seluruh pihak yang telah bekerjasama…

Read More

Bupati Taput Pimpin Apel Siaga Bersama Seluruh Petugas Kebersihan, Sekaligus Penyerahan Kendaraan Operasional Persampahan

Bupati Taput Pimpin Apel Siaga Bersama Seluruh Petugas Kebersihan

topmetro.news – Bupati Taput Drs Nikson Nababan MSi pimpin apel siaga bersama seluruh petugas kebersihan Taput. Sekaligus penyerahan kendaraan operasional persampahan, bertempat di halaman Gedung Serbaguna, Senin (5/7/2021). Hadir mendampingi Bupati, Kadis Lingkungan Hidup Heber Tambunan. “Kebersihan spot-spot wisata menunjukkan kesiapan kita dalam dalam menjual wisata kita. Daerah wisata adalah daerah yang mempunyai lingkungan yang bersih, nyaman, indah dan sehat.…

Read More

Pemerintah Kabupaten Samosir Laksanakan Gotong Royong Jumat Bersih

Pemerintah Kabupaten Samosir Laksanakan Gotong Royong Jumat Bersih

topmetro.news – Pemerintah Kabupaten Samosir melaksanakan gotong royong serentak di beberapa lokasi kawasan Kota Pangururan sekitarnya, Jumat (18/6/2021). Pelaksanaan gotong royong Jumat Bersih merupakan amanah Peraturan Bupati No. 33 Tahun 2019. Kemudian ditindaklanjuti dengan Surat Edaran No. 17 Tahun 2021 tentang Gerakan Gotong Royong Jumat Bersih. Di mana kemudian, kebersihan merupakan salah satu indikator keberhasilan pemerintah daerah dalam pembangunan kawasan…

Read More

Lepas 30 Pasukan Merah, Bupati Harap Sergai Menjadi Lebih Bersih

Bupati Sergai melepas

topmetro.news – Bupati Serdang Bedagai (Sergai) Darma Wijaya melepas 30 tenaga kontrak yang bertugas membersihkan drainase serta jalanan provinsi dan kabupaten. Acara berlangsung di halaman Kantor Bupati di Sei Rampah, Selasa (4/5/2021). “Petugas kebersihan yang selanjutnya disebut sebagai ‘Pasukan Merah’ ini berada di bawah kendali Dinas Lingkungan Hidup. Dan akan berkeliling melakukan kebersihan demi mewujudkan ‘Sergai Tanah Bertuah Negeri Beradat’…

Read More

Desa Terbersih di Dunia, Ternyata Ada di Indonesia

Desa terbersih di dunia

TOPMETRO.NEWS – Desa terbersih di dunia, belakangan diketahui ternyata ada di Indonesia. Ya, Bali merupakan salah satu wilayah Indonesia yang terkenal dengan keindahan alam dan budayanya. Bahkan Bali juga merupakan salah satu lokasi wisata yang banyak dikunjungi turis internasional. Lantas bagaimana desa terbersih di dunia berada di Bali? Desa Terbersih di Dunia Ramah Lingkungan Adalah Desa Penglipuran. Sebuah desa kecil…

Read More