KPU Medan Pastikan 3 Paslon Peserta Pilkada 2024 Sudah Lengkapi LHKPN

topmetro.news – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Medan memastikan tiga bakal pasangan calon (bapaslon) wali kota dan wakil wali kota telah melengkapi dan menyerahkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). “Sudah. Ketiga bapaslon wali kota dan wakil wali kota Medan telah melaporkan harta kekayaannya kepada KPK. Hal ini wajib karena menjadi syarat pencalonan,” ujar Ketua…

Read More

Masih 13 Calon Anggota DPRD Batubara yang Sudah Serahkan Tanda Terima LHKPN ke KPU

topmetro.news – Terdata, masih 13 dari 40 calon anggota DPRD Batubara yang terpilih pada Pemilu Legislatif 2024 yang sudah menyerahkan Tanda Terima LHKPN (Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara) ke KPU setempat. “Memang baru 13 dari 40 caleg terpilih yang menyerahkan Tanda Terima LHKPN ke KPU,” kata Ketua KPU Batubara Erwin kepada sejumlah wartawan, di ruangan kantornya, Selasa (23/7/2024). Erwin juga…

Read More

Ssst…!! Hakim PN Medan Oloan Silalahi Miliki Harta Kekayaan Rp4,8 Miliar

Perlahan namun pasti, nama hakim PN Medan Oloan Silalahi kian menjadi perhatian publik menyusul dua produk putusannya baru-baru ini disebut-sebut kontroversi.

topmetro.news – Perlahan namun pasti, nama hakim PN Medan Oloan Silalahi kian menjadi perhatian publik menyusul dua produk putusannya baru-baru ini disebut-sebut kontroversi. Pertama, terkait vonis bebasnya dua terdakwa pengelola penyimpanan (penimbunan) bahan bakar minyak (BBM) jenis solar bersubsidi, Senin (2/10/2023). Terdakwa Edi selaku Direktur PT Almira Nusa Raya (ANR) yang bergerak di bidang penyimpanan BBM maupun Parlin alias Alin…

Read More

Dirut Pertamina Tajir, Nicke Widyawati Punya Harta Rp 75 M

pertamina Nicke Widyawati

TOPMETRO.NEWS – Dirut Pertamina tajir. Nicke Widyawati kini disebut-sebut memiliki harta kekayaan Rp75 miliar. Tak pelak lagi, giliran wanita asal Tasikmalaya-Jawa Barat ini pun jadi sorotan. Berdasarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang dilaporkan Nicke pada tahun 2021, Nicke Widyawati memiliki harta sebesar Rp 75 miliar dengan berbagai aset. Nilai harta dan asetnya juga tercatat selalu naik Rp 10…

Read More

Pejabat DPRD di Labusel Diimbau Laporkan Kekayaannya ke LHKPN

Pejabat DPRD di Labusel Diimbau Laporkan Kekayaannya ke LHKPN

topmetro.news – Banyak kalangan pejabat negara di Sumatera Utara yang diduga belum melaporkan harta kekayaannya secara menyeluruh ke institusi terkait seperti ke KPK dan Perpajakan. Misalnya harta tidak bergerak/tanah, bangunan/rumah dan perkebunan yang dimiliki oknum pejabat negara khususnya di Kabupaten Labuhanbatu Selatan (Labusel). Padahal, Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) merupakan laporan yang wajib disampaikan oleh penyelenggara negara mengenai harta…

Read More

Ketua DPRD Medan Imbau Segera Lapor LHKPN Secara Online ke KPK

anggota DPRD Kota Medan

topmetro.news – Terkait, masih banyaknya anggota DPRD Kota Medan yang belum masukkan Laporan Hasil Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) secara online ke KPK, Ketua DPRD Medan Hasyim SE mengimbau agar mematuhi perintah, meski tidak ada sanksinya. “Kita hanya menyerukan seluruh anggota DPRD Medan mengirimkan laporannya itu secara online. Meski masih ada waktu (31 Maret),” kata Hasyim ketika ditemui di sela-sela kegiatan…

Read More

Kepatuhan Penyelenggara Negara Laporkan LHKPN Masih Rendah

harta kekayaan pejabat

topmetro.news – Juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Febridiansyah menilai, tingkat kepatuhan para penyelenggara negara dalam melaporkan Laporan Harta Kekayaan Pejabat Negara (LHKPN) masih rendah. Hal itu menurut dia karena dari data KPK dalam pelaporan LHKPN 2019, tingkat kepatuhannya hanya 17 persen. Padahal batas waktu pelaporan tanggal 31 Maret 2019. “Kepatuhan laporan harta penyelenggara negara secara umum masih rendah, sekitar…

Read More