HPN 2024, Menkominfo Budi Arie Setiadi: Kebebasan Pers Hadapi Berbagai Tantangan

Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) RI Budi Arie Setiadi, membuka acara Konvensi Nasional Media Massa yang menjadi salah satu rangkaian Perayaan Hari Pers Nasional (HPN) 2024 DKI Jakarta.

topmetro.news – Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) RI Budi Arie Setiadi, membuka acara Konvensi Nasional Media Massa yang menjadi salah satu rangkaian Perayaan Hari Pers Nasional (HPN) 2024 DKI Jakarta. HPN 2024 ini mengusung tema ‘Pers Mewujudkan Demokrasi Diera Digital’, yang berlangsung di Candi Bentar Hall Ancol, Jakarta, Senin (19/2/2024). Menkominfo RI Budi Arie Setiadi mengatakan, pemerintah sangat menghargai demokrasi…

Read More

Menkominfo Apresiasi Dukungan dan Kualitas Jaringan Telekomunikasi TelkomGroup di Media Center KTT AIS 2023 Forum

Menteri Komunikasi dan Informatika RI Budi Arie Setiadi meninjau fasilitas media center pada ajang internasional Konferensi Tingkat Tinggi Archipelagic and Island States (AIS) Forum 2023, di Bali Nusa Dua Convention Center, Selasa (10/10/2023).

topmetro.news – Menteri Komunikasi dan Informatika RI Budi Arie Setiadi meninjau fasilitas media center pada ajang internasional Konferensi Tingkat Tinggi Archipelagic and Island States (AIS) Forum 2023, di Bali Nusa Dua Convention Center, Selasa (10/10/2023). Menkominfo melihat secara langsung akses internet dan perangkat telekomunikasi yang disediakan PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk (Telkom) di media center untuk mendukung aktivitas para awak…

Read More

Stop Narasi Kriminalisasi dan Dizalimi

BEBERAPA saat setelah Menteri Kominfo Johnny Gerard Plate (JGP) yang juga Sekjen DPP Partai NasDem ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus korupsi BAKTI Kominfo. Ketum Partai NasDem Surya Paloh (SP) langsung bereaksi dengan menyinggung intervensi politik dan kekuasaan.

BEBERAPA saat setelah Menteri Kominfo Johnny Gerard Plate (JGP) yang juga Sekjen DPP Partai NasDem ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus korupsi BAKTI Kominfo. Ketum Partai NasDem Surya Paloh (SP) langsung bereaksi dengan menyinggung intervensi politik dan kekuasaan. SP menyinggung hukum alam jika benar penetapan tersangka terhadap JGP tersebut tidak terlepas dari intervensi politik dan kekuasaan. Namun, SP menyatakan bahwa NasDem…

Read More

Aman dan Efektif, Pemerintah Ajak Masyarakat Lakukan Vaksinasi Booster

Aman dan Efektif, Pemerintah Ajak Masyarakat Lakukan Vaksinasi Booster

Topmetro.news – Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate mengajak masyarakat mengambil kesempatan menerima program vaksinasi booster karena terbukti aman dan efektif meningkatkan imunitas tubuh. Ia menegaskan, di tengah munculnya berbagai varian mutasi baru COVID-19, perlindungan kesehatan masyarakat adalah hal utama yang harus tetap terjaga. “Vaksin booster aman dan efektif meningkatkan imunitas tubuh. Mari kita ambil kesempatan menerima vaksin dosis…

Read More

Ternyata Begini, Strategi Pemerintah Untuk Tangani Varian Omicron !

Ternyata Gini Strategi Pemerintah Untuk Tangani Varian Omicron !

Topmetro.news – Strategi Pemerintah mengajak masyarakat untuk meningkatkan kedisiplinan dalam menerapkan protokol kesehatan yang telah terbukti efektif mencegah penularan COVID-19. Kedisiplinan masyarakat akan berperan penting dalam mendukung berbagai upaya antisipasi yang dilakukan pemerintah mulai dari pengetatan pengawasan, percepatan vaksinasi, dan pengetesan. “Pemerintah mengajak masyarakat menjalankan protokol kesehatan 3M (menggunakan masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak). Untuk mencegah penularan varian baru…

Read More

Indonesia Masuk Lima Besar, Negara Dengan Vaksinasi Tertinggi di Dunia

Indonesia Masuk Lima Besar Negara Vaksinasi Tertinggi di Dunia

Topmetro.news – Indonesia menjadi satu dari lima negara dengan vaksinasi COVID-19 dosis lengkap yang tertinggi di dunia. Dengan jumlah penerima vaksin sebesar 106 juta orang, posisi Indonesia hanya berada di belakang negara berpenduduk besar, seperti China, India, Amerika Serikat, dan Brasil. “Sejauh ini secara kuantitas, Indonesia berhasil menjadi satu dari lima negara dengan jumlah penerima vaksin COVID-19 dosis lengkap terbanyak…

Read More

Hadapi Varian Omicron, Masyarakat Diminta Segera Vaksinasi

Hadapi Varian Omicron, Masyarakat Diminta Segera Vaksinasi

Topmetro.news – Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G. Plate meminta masyarakat yang belum divaksin untuk segera melakukan vaksinasi di fasilitas terdekat. Pemerintah mendorong vaksinasi sebagai salah satu upaya utama dalam mencegah hadapi penyebaran varian Omicron. Menurutnya, sejauh ini varian Omicron belum menunjukkan karakter yang membahayakan nyawa pasien, terutama yang sudah divaksin. “Kunci pencegahan penyebarannya adalah segera divaksin, menaati protokol kesehatan,…

Read More

Varian Omicron Terdeteksi di Indonesia, Menkominfo Ajak Masyarakat Tidak Panik dan Tetap Waspada

Varian Omicron Terdeteksi di Indonesia, Menkominfo Ajak Masyarakat Tidak Panik dan Tetap Waspada

Topmetro.news – Menanggapi informasi masuknya varian Omicron ke Indonesia, Menteri Komunikasi dan Informatika, Johnny G. Plate mengajak masyarakat untuk tidak panik, tetapi terus menjaga dan meningkatkan kewaspadaan dengan tetap disiplin menerapkan protokol kesehatan, mempercepat vaksinasi, serta mempertahankan pola hidup sehat. Selain itu, memasuki momen liburan Natal dan Tahun Baru, masyarakat kembali diingatkan untuk bijak bepergian serta mematuhi aturan karantina. “Pemerintah…

Read More