Hempang Penyebaran Covid 19, Pemkab Sergai Gelar Vaksinasi Massal dengan Target 25.000 Peserta

Pemkab Sergai

topmetro.news – Setelah sebelumnya sukses menyelenggarakan Gebyar Vaksinasi Lansia, kali ini Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab Sergai) berkolaborasi dengan Polres Sergai, Polres Tebing Tinggi dan Forkopimda kembali melaksanakan vaksinasi massal. Sebagaimana yang disampaikan oleh Wakil Bupati Sergai H. Adlin Umar Yusri Tambunan, ST, MSP, saat dirinya meninjau vaksinasi yang dihelat di SMA Negeri 01 Tebing Tinggi, Kecamatan Tebing Tinggi, Selasa…

Read More

Pemkab Sergai Gelar Vaksinasi Lansia ‘Door to Door’ Datangi Warga

Pemkab Sergai Gelar Vaksinasi Lansia 'Door to Door' Datangi Warga

topmetro.news – Pemerintah Kabupaten Sergai menggelar vaksinasi orang lanjut usia (lansia) dengan mendatangi rumah warga secara “door to door” (dari rumah ke rumah). Upaya ini dilakukan Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab Sergai) untuk memutus mata rantai pandemi Covid-19. Sekaligus mendukung program Pemerintah Pusat dan memenuhi target 6.000 vaksinasi lansia. Selain itu upaya yang dilakukan Pemkab Sergai melakukan jemput bola vaksinasi…

Read More

Laksanakan Pembahasan Ranwal RPJMD dengan Cepat, Pemkab Sergai Apresiasi DPRD

Bupati Sergai menghadiri

topmetro.news – Bupati Sergai (Serdang Bedagai) H Darma Wijaya menghadiri Rapat Paripurna DPRD dalam rangka Nota Kesepakatan Bersama Substansi Rancangan Awal (Ranwal) RPJMD 2021-2026. Sekaligus Laporan Reses Masa Persidangan I Tahun 2021 Menampung Aspirasi dan Bersilaturahmi Kepada Masyarakat. Acara berlangsung di Ruang Rapat Paripurna DPRD Sergai di Sei Rampah, Rabu (21/4/2021). Rapat yang dibuka Ketua DPRD Sergai dr M Rizki…

Read More

Pemkab Sergai Siap Dukung Gerakan Membangun Desa Menata Kota

Pemkab Sergai Siap Dukung Gerakan Membangun Desa Menata Kota

Topmetro.news – Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab Sergai) siap mendukung rencana pembangunan yang dicanangkan pemerintah Provinsi Sumatera Utara yakni Membangun Desa Menata Kota, kata Wabup Sergai H. Adlin Umar Yusri Tambunan usai menghadiri acara Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) Provsu tahun 2022 bertempat di Santika Dyandra Hotel Medan, Kamis (8/4/2021). ” Pemkab Sergai juga akan melakukan langkah-langkah rencana pembangunan sesuai dengan…

Read More

Pemkab Sergai dan Kementrian Sosial Gelar FGD Pemahaman Tusi Stakeholder Penyaluran Sembako

Kementrian Sosial

topmetro.news – Bupati Kabupaten Sergai (Serdang Bedagai) Darma Wijaya diwakili Sekdakab H.M. Faisal Hasrimy, AP, MAP, bersama Kementrian Sosial Gelar Forum Group Discution (FGD) Pemahaman Tugas dan Fungsi (Tusi) Stakeholder Penyaluran Sembako yang dilangsungkan di Aula Sultan Serdang, Komplek Kantor Bupati Sergai, Sabtu (27/93/2021). Acara yang dihadiri Kasubbid Bantuan Stimulan dan Pendataan Lingkungan Dirjen PFM Wilayah I Kemensos Endang Muryani,…

Read More

Pemkab Sergai-Deli Serdang dan Pemprovsu Siap Tingkatkan Sektor Wisata

Pemkab Sergai-Deli Serdang dan Pemprovsu Siap Tingkatkan Sektor Wisata

Topmetro.news – Plh Bupati Serdang Bedagai H.M. Faisal Hasrimy, AP, MAP mengatakan Kabupaten Sergai memiliki potensi wisata yang masih perlu dimaksimalkan. Diyakininya kalau potensi ini akan tergali maksimal jika setiap pihak yang terlibat di dalamnya dapat membentuk mindset atau pola pikir yang berkesinambungan dalam mengelola sumber daya yang sudah ada, utamanya pada aspek packaging. Demikian diungkapkannya dalam rapat yang dilangsungkan…

Read More

Pemkab Sergai Launching Perdana Vaksinasi Covid-19

Topmetro.news- Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) Launching perdana vaksin covid 19 yang dilangsungkan di Halaman Kantor Bupati Sergai Sei Rampah, Jumat (5/02/2021). Launching turut dihadiri sekdakab Sergai H.M. Faisal Hasrimy, AP, M.AP, Kepala OPD, Camat, Tenaga Medis Dinas Kesehatan Sergai. Wakil Bupati Sergai H. Darma Wijaya dalam sambutannya mengatakan pemberian vaksinansi ini sebagai upaya pemerintah untuk pencegahan sekaligus pengendalian dan…

Read More

Pemkab Sergai Terima Bantuan dari Pemprovsu untuk Korban Bencana

Pemkab Sergai

topmetro.news – Pemkab Sergai Terima Bantuan dari Pemprovsu untuk Korban Bencana. Derasnya hujan yang mengguyur Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) disertai angin kencang pada Sabtu sore (28/11/2020) mengakibatkan sejumlah rumah warga di Desa Sei Bamban dan Desa Gempolan Kecamatan Sei Bamban, mengalami kebanjiran dan rusak parah akibat diterjang oleh angin puting beliung. Merespon cepat atas kejadian tersebut, Pjs. Bupati Sergai Ir.…

Read More

Pemkab Sergai Terima Penghargaan Opini WTP dari Kementerian Keuangan RI

Pemkab Sergai

topmetro.news – Sebagai bentuk apresiasi atas kinerja laporan keuangannya, Pemerintah Kabupaten Serdang Bedagai (Pemkab Sergai) menerima piagam penghargaan untuk capaian Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun 2019 dari Kementrian Keuangan RI bertempat di Aula Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Tebing Tinggi, Kamis (12/11/2020). Mewakili Pemkab Sergai, Kepala Inspektorat Kabupaten Sergai H. Gustian, SE, MM,…

Read More

Pemkab Sergai Sosialisasi Protokol Kesehatan di Abjek Wisata

Pemkab Sergai

topmetro.news – Pemkab Sergai (Serdang Bedagai) melakukan sosialisasi protokol kesehatan kepada masyarakat yang mengunjungi sejumlah objek wisata setempat. “Kami ingin melihat bagaimana proses penerapan protokol kesehatan pada lokasi-lokasi pariwisata yang ada di Serdang Bedagai,” kata Pjs Bupati Serdang Bedagai Ir. Irman di Seirampah, Senin (2/11/2020). Ia mengatakan pemantauan dan sosialisasi yang dilakukan pihaknya itu bertujuan agar tempat-tempat wisata yang ramai…

Read More