Satpol PP Kota Pematang Siantar Amankan Belasan Orang dari Cafe dan Hotel Melati

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) bersama Denpom I/I Kota Pematang Siantar melakukan giat operasi penyakit masyarakat (pekat), Sabtu (19/11/2022), sekira pukul 22.00 WIB.

topmetro.news – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) bersama Denpom I/I Kota Pematang Siantar melakukan giat operasi penyakit masyarakat (pekat), Sabtu (19/11/2022), sekira pukul 22.00 WIB. Wilayah yang jadi target operasi atpol PP yakni antara lain Kecamatan Siantar Martoba dan Kecamatan Siantar Utara Kota Pematang Siantar. Razia kamtibmas itu langsung di bawah pimpinan Kabid Trantibum Mangaraja Tua Nababan. “Beberapa target…

Read More

Ketua Umum HBB Berharap Kapolda Bersihkan Narkoba di Sumut

Konferensi Pers Pengungkapan dan Pemusnahan Barang Bukti Tindak Pidana Narkotika dan Penyakit Masyarakat, berlangsung di Mapolda Sumut, Selasa (16/8/22), pukul 07.30 WIB hingga selesai.

topmetro.news – Konferensi Pers Pengungkapan dan Pemusnahan Barang Bukti Tindak Pidana Narkotika dan Penyakit Masyarakat, berlangsung di Mapolda Sumut, Selasa (16/8/22), pukul 07.30 WIB hingga selesai. Kapolda Sumut Irjen Pol Drs RZ Panca Putra S MSi menegaskan, Polda Sumut akan terus bekerja dalam memberantas peredaran narkotika serta penyakit masyarakat seperti judi dan miras di Sumatera Utara. Selama kurun waktu empat…

Read More