Kadis PUPR Sumut Pastikan Penyitaan Berkas oleh Kejati Bukan Bagian Proyek Rp2,7 Triliun

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Sumatera Utara (Sumut) Marlindo Harahap memastikan penyitaan data dan berkas oleh Kejaksaan Tinggi Sumut bukan bagian dari proyek jalan dan jembatan Rp2,7 triliun.

topmetro.news – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Sumatera Utara (Sumut) Marlindo Harahap memastikan penyitaan data dan berkas oleh Kejaksaan Tinggi Sumut bukan bagian dari proyek jalan dan jembatan Rp2,7 triliun. Marlindo mengatakan, data yang disita Kejati Sumut adalah soal pemeriksaan di UPT Nias TA 2022. Dinas PUPR Sumut, kata Marlindo, membantu menyiapkan berkas yang diminta pihak Kejati…

Read More

Gubsu Abaikan Kemendagri, Rakernas LIRA Rekomendasi KPK Proses Proyek Rp2,7 T

LSM LIRA (Lumbung Informasi Rakyat) berharap KPK menunjukkan nyali besarnya memberantas korupsi, khususnya dugaan KKN proyek Rp2,7 triliun di Sumatera Utara.

topmetro.news – LSM LIRA (Lumbung Informasi Rakyat) berharap KPK menunjukkan nyali besarnya memberantas korupsi, khususnya dugaan KKN proyek Rp2,7 triliun di Sumatera Utara. “Desakan publik terhadap pengusutan dugaan KKN proyek Rp2,7 triliun begitu luas. Namun KPK terkesan tidak memiliki nyali untuk memulai proses hukum,” ujar Presiden LSM LIRA M Jusuf Rizal, Sabtu (23/6/2023). Proyek dengan segudang permasalahan, lanjut Jusuf Rizal,…

Read More