topmetro.news – Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Kabupaten Samosir menggelar rapat koordinasi, evaluasi, dan tindak lanjut rencana penurunan stunting. Rakor berlangsung di Aula Kantor Bupati Samosir, Kamis (14/12/2023). Rakor dibuka Ketua TPPS diwakili SAB Bidang Pemerintahan dan Pembangunan Rudi SM Siahaan. Hadir Ketua TP PKK Rohana M Sitanggang, Serka D Sihotang mewakili Dandim 0210/TU, OPD, Kemenag, dan para camat. Juga…
Read MoreTag: rakor stunting
Update Tematik Penurunan Angka Stunting, Pemkab Samosir Gelar FGD
topmetro.news – Pemkab Samosir terus berupaya untuk mempercepat penurunan angka stunting. Difasilitasi USAID ERAT Sumut, Pemkab Samosir menggelar Focus Group Discussion (FGD) Update Tematik Stunting ‘Strategi Percepatan Penurunan Stunting Dalam Tata Kelola Program BAAS Tahun 2024’. FGD berlangsung di JTS Hotel Parbaba, Kecamatan Pangururan, Selasa (12/12/2023). Pesertanya adalah TPPS Samosir, Dinas P3APPKB, Dinas Kesehatan, Dinas Ketapang dan Pertanian, Dinas Sosial…
Read MoreAudit Kasus Stunting, Kesempatan Menyajikan Data Akurat
topmetro.news – Pj Sekdakab Samosir mewakili bupati mengatakan, bahwa audit kasus stunting merupakan identifikasi risiko penyebab pada kelompok sasaran berbasis surveilans rutin. Audit ini harus dijadikan kesempatan untuk menyajikan data akurat dan dapat dipertanggungjawabkan. Hal ini ia sampaikan saat membuka acara Audit Stunting di Aula Kantor Bupati Samosir, Kamis (8/12/2022). Pada acara itu hadir Kepala Dinas P3APPKB Kabupaten Samosir Friska…
Read More