topmetro.news – Ketua DPRDSU Baskami Ginting menyampaikan apresiasinya atas keputusan Pemprov Sumut dalam hal menaikkan Upah Minimum Provinsi (UMP) sebesar 3,67 persen per tahun 2024. Sebelumnya, Pj Gubernur Sumut Hassanudin menetapkan Upah Minimum Provinsi (UMP) Tahun 2024 sebesar Rp2.809.915. Upah tersebut naik 3,67 persen dari UMP tahun lalu yang sebesar Rp2.710.493. Hal tersebut diputuskan dalam Rapat Koordinasi (Rakor) Penetapan Upah…
Read MoreTag: dprd sumut
Ketua DPRDSU Minta Masyarakat Awasi Netralitas ASN Jelang Pemilu
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting meminta masyarakat turut serta mengawasi netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) jelang perhelatan Pemilu 2024. Menurut Baskami, hal tersebut sudah diatur dalam peraturan perundang-undangan yang berlaku. Oleh karenanya, selain penyelenggara Pemilu, aparat kepolisian, masyarakat, sangat penting pengawasannya. “ASN dilarang melakukan perbuatan yang mengarah kepada keberpihakan salah satu calon. Atau perbuatan yang mengindikasikan terlibat dalam…
Read MoreBaskami Nantikan Langkah Aparat Putus Mata Rantai Penyebaran Narkoba
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut mengatakan, pihaknya sampai saat ini, terus menanti tindakan aparat, melalui kepolisian dan BNN untuk memutus mata rantai penyebaran narkoba di Sumatera Utara. Baskami menjelaskan, dirinya bersama Komisi A DPRD Sumut beserta Forkopimda dan Kepala BNN Provinsi Sumut telah membangun kesepahaman, tentang perlunya tindakan ‘luar biasa’ memberantas peredaran narkoba di Sumut. “Saya beserta teman-teman Komisi A…
Read MoreJadi Arena Kejuaraan Dunia Aquabike Jetski, Baskami Minta Pembenahan Total di Danau Toba
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting memberikan sejumlah catatan terkait terpilihnya Danau Toba menjadi tuan rumah Aquabike World Championship, 22 hingga 26 November mendatang. Politisi PDI Perjuangan itu menyebut, citra Danau Toba sebagai destinasi superprioritas, harus berbarengan dengan pembenahan yang serius dari berbagai pihak. Menurutnya, kejuaraan dunia tersebut menjadi tontonan dunia. Jadi tidak hanya masyarakat domestik, melainkan mancanegara. “Misalnya…
Read MoreSampaikan Nota Jawaban Ranperda Pajak dan Retribusi Daerah, Pj Gubernur Sumut Apresiasi Saran dan Masukan Dewan
topmetro.news – Pj Gubernur Sumut Hassanudin mengapresiasi masukan dan saran DPRDSU terkait Ranperda tentang Pajak dan Retribusi Daerah. Menurutnya, masukan dan saran tersebut akan memperkaya materi dalam penyempurnaan Ranperda. Pj Gubernur Hassanudin mengatakan hal itu saat menyampaikan Nota Jawaban Atas Pemandangan Umum Anggota Dewan terhadap Ranperda Pajak dan Retribusi Daerah, di Gedung Paripurna DPRD Sumut Jalan Imam Bonjol Medan, Jumat…
Read MoreRefleksi Hari Pahlawan, Baskami Ajak Jaga Persatuan di Tahun Politik
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting mengajak segenap elemen bangsa untuk terus memperkokoh persatuan dan kesatuan bangsa di tengah tahun politik, sekarang ini. Baskami menyampaikan hal tersebut usai melakukan ziarah bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Sumut, di Taman Makam Pahlawan Bukit Barisan, Jumat (10/11/2023). Baskami menjelaskan, perjuangan para pahlawan mengusir kaum penjajah, merebut kemerdekaan, tanpa sekat identitas suku,…
Read MoreIkuti Apel Kesiapan Pemilu, Baskami Tekankan Pentingnya Netralitas TNI/Polri
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting menekankan pentingnya netralitas TNI dan Polri dalam rangka menyongsong Pemilu 2024. Baskami menyampaikan hal itu di hadapan awak media, pada kegiatan Apel Bersama Pengamanan Pemilu 2024 Kodam I/BB dan Deklarasi Pemilu Damai, Lapangan Benteng, Rabu (8/11/2023). Baskami mengapresiasi langkah TNI/Polri dalam melakukan persiapan secara maksimal untuk menjaga keamanan dan stabilitas di Sumatera Utara.…
Read MoreKetua DPRD Sumut Hadiri Gala Premiere Film Perik Sidua-dua di Bandung
topmetro.news – Gala Premiere Film Perik Sidua-dua berlangsung, Sabtu (28/10/2023), di Ciwalk XXI, Jalan Cihampelas Bandung, pukul: 12.00-14.15 WIB. Gala Premiere yang dikonsep sebagai screening film sebelum mendapat jadwal jam tayang dari Sinema XXI dihadiri tokoh-tokoh penting Karo. Baik dari wilayah Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur bahkan juga Sumatera Utara. Ketua DPRD Sumut menghadiri Gala Premiere di Ciwalk…
Read MoreMarak Geng Motor Baskami Minta Polisi Rutin Patroli dan Sekolah Tingkatkan Pengawasan
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting, menyoroti maraknya aksi geng motor yang menyebabkan terjadinya tawuran jalanan di Kota Medan dan sekitarnya. Politisi PDI Perjuangan itu meminta pihak kepolisian untuk rutin melakukan patroli. Sedangkan pihak sekolah agar meningkatkan pengawasan bagi para pelajar. “Saya meminta agar aparat untuk rutin melakukan patroli. Di beberapa ruas, sering terjadi kegaduhan oleh aksi geng motor…
Read MoreBaskami Ginting: Investasi Akan Nyaman ke Sumut, Bila Pejabatnya Hindari Potensi Korupsi
topmetro.news – Ketua DPRD Sumut menyampaikan, satu di antara prasyarat utama, investasi akan beramai-ramai masuk ke Indonesia, bila para pejabat maupun aparatur pemerintahnya menghindari potensi korupsi di segala lini. Hal tersebut disampaikan Baskami pada acara rapat koordinasi daerah yang diselenggarakan di Aula Rajainal Siregar, Kamis (26/10/2023). Pada kegiatan bertema ‘Kolaborasi pemangku kepentingan dalam rangka penyelamatan keuangan negara/daerah’ itu, Baskami menekankan…
Read More