Situasi Covid-19 Stabil, Korea Utara Cabut Lockdown

Situasi Covid-19 Stabil, Korea Utara Cabut Lockdown

topmetro.news – Korea Utara (Korut) mencabut lockdown dan pembatasan pergerakan yang diberlakukan ibu kota Pyongyang setelah wabah virus Corona (Covid-19) terdeteksi beberapa pekan lalu. Pencabutan lockdown mereka lakukan saat otoritas Korut mengklaim situasi Corona di wilayah kini terkendali. Pada  Senin (30/5/2022), Korut menghadapi pertempuran sengit melawan gelombang covid-19 yang belum pernah terjadi sebelumnya sejak menetapkan masa darurat dan memberlakukan lockdown…

Read More

Korut Umumkan Temuan Covid-19 Pertama, Kim Jong-un Perintahkan Lockdown

Korut Umumkan Temuan Covid-19 Pertama, Kim Jong-un Perintahkan Lockdown

topmetro.news – Pemimpin Tertinggi Korea Utara (Korut) Kim Jong-un memerintahkan penutupan wilayah (lockdown) nasional secara ketat setelah pemerintahannya mengonfirmasi kasus Covid-19 pertama pada Kamis (12/5/2022). “Pemimpin Tertinggi Kim Jong-un menyerukan semua kota dan kabupaten di seluruh negeri benar-benar mengunci wilayah mereka,” bunyi laporan kantor berita pemerintah Korut, KCNA. KCNA menjelaskan seluruh pabrik, badan usaha, hingga rumah warga harus lockdown dan…

Read More

Pengawal Terpapar Virus Corona, Kim Jong Un Sembunyi

Kim Jong Un Sembunyi

TOPMETRO.NEWS – Pengawalnya terpapar virus Corona, Kim Jong Un Sembunyi. Tampaknya klaim Korea Utara yang sesumbar nol kasus virus Korona sepertinya tak bisa dipercaya lagi. Faktanya pengawal serta staf Kim Jong Un dilaporkan terinfeksi. Hal itu pula yang membuat Kim Jong Un sembunyi alias menghindar untuk sementara waktu. Kim Jong Un Sembunyi, Acara Penting Terlewatkan Seperti diketahui, Kim Jong Un…

Read More

Kapal Berisi Sepuluh Mayat Diduga dari Korea Utara Ditemukan di Jepang

kapal berisi 10 mayat

Topmetro.News – Dinas Penjaga Pantai Jepang mengatakan, Minggu (29/12/2019) kemarin, sebuah kapal yang diduga berasal dari Korea Utara, yang berisi sepuluh mayat di dalamnya ditemukan di sebuah pulau kecil di Jepang utara. Kapal yang terdampar dan dimuati mayat-mayat yang membusuk ditemukan di pulau Sado, di prefektur Niigata, pada Jumat (27/12/2019). Seorang pejabat penjaga pantai di Sado, yang menolak diungkap identitasnya,…

Read More

Pasca-Deklarasi Panmunjeon, Ada Dua Skenario Penting

pertemuan korea

topmetro.news – Pertemuan Korea, yakni antara Pemimpin Korea Utara Kim Jong-Un dan Presiden Korea Selatan Moon Jae-in di Panmunjeon pada Jumat (27/4/2018) memberi harapan baru bagi perdamaian di Semenanjung Korea. Namun, pascapertemuan yang menghasilkan Deklarasi Panmunjeon paling tidak ada dua skenario yang menonjol. “Pertama, skenario moderat untuk dunia global. Yaitu meredanya ketegangan antara Amerika Serikat dan Korea Utara menyusul pertemuan…

Read More

Pianis Muda Korut Konser Perdamaian Dunia

pianis muda

Topmetro.news – Pianis muda dari Republik Rakyat Demokratik Korea atau Korea Utara, Choe Jang Hung, akan tampil dalam Konser Piano Perdamaian Dunia di Gedung Kesenian Jakarta (GKJ) yang akan diselenggarakan Rabu malam (11/4/2018). Konser Perdamaian Dunia ini dikerjakan bersama oleh Jaya Suprana School of Performing Arts (JSSPA) dan Kantor Berita Politik RMOL dengan dukungan penuh dari Kementerian Luar Negeri RI,…

Read More

Korea Utara Siaga Perang Lawan Amerika, Pejabat Tidur dengan Sepatu Terpasang

Korea Utara Siaga Perang

TOPMETRO.NEWS – Alexander Vorontsov, Kepala Institut Studi Oriental Akademi Ilmu Pengetahuan Rusia mengatakan Amerika Serikat telah mempersiapkan diri jika terjadi perang dengan Korea Utara (Korut) selama berbulan-bulan. Dia juga menduga Korut takut jika perang antara AS dan negaranya benar-benar pecah. Dalam situs analisis 38North, Vorontsov menyampaikan, Korut dalam kondisi tidak stabil. Ia mengamati hal tersebut dalam sebuah perjalanan ke Pyongyang…

Read More

Nuklir Korea Utara Tahun 2018 Terus Berlanjut

Nuklir Korea Utaraaaaaaaaaa

TOPMETRO.NEWS – Nuklir Korea Utara dinyatakan akan terus berlanjut tahun 2018 mendatang. Korea Utara menyatakan negaranya akan tetap berkomitmen mengembangkan nuklir itu. Keputusan ini dinyatakan dalam sebuah laporan yang dikeluarkan kantor berita yang dikelola Korut, KCNA, 30 Desember 2017. Bahkan Korea Utara akan terus memperkuat kemampuan untuk membela diri dari serangan awal dengan kekuatan nuklir sebagai poros utama selama AS…

Read More