topmetro.news, Langkat – Polres Langkat melaksanakan Upacara Peringatan Hari Bhayangkara ke–79 Tahun 2025 di Lapangan Alun-Alun T.Amir Hamzah Stabat, Selasa (1/7/2025) pagi. Pada acara puncak HUT Bhayangkara Ke-79 di Kabupaten Langkat, bertindak sebagai Inspektur Upacara Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo SH SIK MSi, serta Perwira Upacara Kabag Ops Kompol Abdul Rahman SH MH, Komandan Upacara Kapolsek Salapian Iptu Mari’e…
Read MoreTag: langkat
Laporan Dugaan Korupsi Proyek Pengadaan Obat dan Pengadaan BMPH Tahun 2023 Dinkes Langkat, Akan Diproses
topmetro.news, Langkat – Laporan terkait dugaan korupsi Pengadaan Obat dan Pengadaan Barang Medis Pakai Habis TA 2023, masih terus dalam proses. Hal ini disampaikan Kepala Seksi Penerangan Hukum (Kasipenkum) Kejati Sumut Adre Wanda Ginting SH MH, saat dikonfirmasi topmetro.news terkait sejauhmana penanganan pelaporan kasus tersebut, Kamis (26/6/2025), pekan kemarin. “Info telah disampaikan ke kita (Kejatisu-Red), surat yang dimaksud telah diterima…
Read MorePolres Langkat Resmikan Sumur Bor ‘Sang Bhayangkara’ di Tanjung Pura
topmetro.news, Langkat – Dalam rangka memperingati Hari Bhayangkara ke-79, Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo SH SIK MSi, bersama Ketua Bhayangkari Cabang Langkat Ayu David Triyo Prasojo, meresmikan Sumur Bor ‘Sang Bhayangkara’ di Dusun XII Pangkalan Garib, Desa Pematang Cengal, Kecamatan Tanjung Pura, Kabupaten Langkat, Sabtu (28/6/2025). Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolres Langkat Kompol Husnil Mubarok Daulay SH SIK MIK,…
Read MoreSambut Hari Bhayangkara, Kapolres Langkat Santuni Anak Yatim Piatu
topmetro.news, Langkat – Dalam rangka menyemarakkan Hari Bhayangkara ke-79, Kapolres Langkat AKBP David Triyo Prasojo SH SIK MSi, beserta jajaran melaksanakan pemberian santunan dan tali asih kepada 80 anak-anak yatim piatu, Jumat (27/6/2025), di Masjid Al Arif Komplek Perumahan Dusun I Desa Pantai Gemi Kecamatan Stabat Kabupaten Langkat. Turut hadir dalam kegiatan ini Pejabat Utama (PJU) Polres Langkat dan Kapolsek…
Read MoreBupati Langkat Dukung Soliditas Forkopimda Lewat Lomba Menembak HUT Bhayangkara ke-79
top metro.news, Langkat – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Bhayangkara ke-79, Pemerintah Kabupaten Langkat menunjukkan dukungannya terhadap sinergitas Forkopimda dengan mengikuti lomba menembak yang digelar Polres Langkat, Kamis (26/6/2025). Bupati Langkat H. Syah Afandin, SH yang berhalangan hadir, diwakili oleh Sekretaris Daerah Langkat Amril, S.Sos, M.AP mengikuti kegiatan tersebut di Lapangan Tembak Bhayangkara, Jalan Proklamasi Stabat. Perlombaan menembak…
Read MoreKeluarga Korban Meninggal Tersengat Listrik di Secanggang Dapat Bantuan dari Ricky Anthony
topmetro.news, Langkat – Keluarga alm Aries Sutopo yang meninggal dunia akibat tersengat listrik saat bekerja, Sabtu (21/6/2025) lalu, menjadi perhatian Ricky Anthony. Musibah yang merenggut nyawa ayah tiga orang anak warga Dusun 12 Mekar Pasar Baru Desa Tanjung Ibus Langkat ini, terjadi saat menjalankan tugas. Korban tersengat listrik dan menyebabkan meninggal dunia. Tim Barisan Pendukung Ricky Anthony (BAPERA) di desa…
Read MoreJeJak Sumut Soroti Dugaan Ijazah Palsu Wakil Bupati Langkat
topmetro.news, Langkat – Jelajah Jaringan Korupsi (JeJak) Sumatera Utara (Sumut), menyoroti indikasi dugaan penggunaan ijazah palsu Wakil Bupati Langkat Tiorita Br Surbakti. Menurut Koordinator JeJak Sumut Chairul Hamdi AMd, pihaknya melihat sekilas tentang dugaan penggunaan ijazah palsu yang digunakan oleh Wakil Bupati Langkat itu. Alumni lulusan Administrasi Bisnis Politeknik Negeri Medan Angkatan 2013 ini menjabarkan, bahwa dirinya sampai saat ini…
Read MoreDugaan Ijazah Palsu Wakil Bupati Langkat, Gemapala: Ibu Tio Harus Ikuti Jejak Barack Obama
topmetro.news, Langkat – Belum selesai permasalahan dugaan ijazah palsu mantan Presiden RI Joko Widodo, kini berhembus kabar tidak sedap tentang dugaan ijazah palsu Wakil Bupati Langkat Tiorita Bre Surbakti. Dalam seminggu terakhir, publik dapat suguhan berita yang tidak mengenakan dari istri mantan Bupati Langkat Periode 2018 – 2023 tersebut. Pasalnya dari beberapa tangkapan postingan yang bersangkutan di dalam surat keterangan…
Read MoreKades Tanjung Mulia Pimpin Gotroy Pembersihan Eks Lokasi Barak Narkoba Hinai
topmetro.news, Langkat – Pemerintah Desa Tanjung Mulia, bersama Kepala Dusun 6 dan 7 Desa Batu Melenggang Kecamatan Hinai Kabupaten Langkat, melaksanakan gotong royong pembersihan bersama masyarakat di lokasi yang selama ini dijadikan sarang penggunaan dan peredaran narkoba yang terletak di Dusun VI Desa Tanjung Mulia. Menurut informasi yang disampaikan warga, bahwa pihak Pemerintah Desa sepakat jika lokasi yang dibersihkan merupakan…
Read MoreSemarak Hari Bhayangkara ke-79, Polres Langkat Gelar Lomba Menembak Executive
topmetro.news, Langkat – Dalam rangka menyambut dan menyemarakkan Hari Bhayangkara ke-79 yang jatuh pada tanggal 1 Juli 2025, Polres Langkat menggelar Lomba Menembak Executive di Lapangan Tembak Bhayangkara Polres Langkat, Kamis pagi (26/6/2025), mulai pukul 09.30 WIB. Kegiatan ini menjadi salah satu ajang silaturahmi dan sinergitas antara unsur Forkopimda, pimpinan, TNI-Polri, dan stakeholder terkait di Kabupaten Langkat. Kapolres Langkat, AKBP…
Read More