DPRD Medan Minta Selamatkan PAD, Tindak Tegas Bangunan Bermasalah

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Medan diminta tindak tegas 3 unit bangunan berlantai 3 di Jalan Pabrik Tenun, Kelurahan Sei Putih Tengah, Kecamatan Medan Petisah

topmetro.news, Medan – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Medan diminta tindak tegas 3 unit bangunan berlantai 3 di Jalan Pabrik Tenun, Kelurahan Sei Putih Tengah, Kecamatan Medan Petisah. Pasalnya bangunan tersebut tidak memiliki izin dan melanggara Garis Sempadan Bangunan (GSB) dan roilen. “Kita minta Satpol PP bongkar itu bangunan tanpa izin karena berdiri dilokasi larangan. Tindakan tegas perlu…

Read More

DPRD Medan Desak Satpol PP Medan Segel Bangunan di Jalan Pabrik Tenun

Ketua Komisi IV DPRD Paul Mei Anton Simanjuntak SH, mendesak Satpol PP Medan untuk tegas melakukan penyegelan terhadap bangunan di Jalan Pabrik Tenun, Kelurahan Sei Putih Tengah, Kecamatan Medan Petisah.

topmetro.news, Medan – Ketua Komisi IV DPRD Paul Mei Anton Simanjuntak SH, mendesak Satpol PP Medan untuk tegas melakukan penyegelan terhadap bangunan di Jalan Pabrik Tenun, Kelurahan Sei Putih Tengah, Kecamatan Medan Petisah. Pasalnya, bangunan yang hanya memiliki izin untuk ruko 3 lantai ini ternyata dipergunakan untuk fungsi yang berbeda, yaitu sebagai kafe dan tempat kos. “Itu jelas manipulasi izin.…

Read More

Anggota DPRD Medan Minta SatPol PP Segera Bongkar Bangunan Tanpa PBG di Jalan Karya Kasih

topmetro.news – Anggota Komisi IV DPRD Kota Medan, Dedy Aksyari Nasution, meminta SatPol PP Kota Medan untuk segera membongkar bangunan tanpa izin Persetujuan Bangunan Gedung (PBG) di Jalan Karya Kasih, Kecamatan Medan Johor. Terlebih saat ini, Dinas Perumahan Kawasan Permukiman Cipta Karya dan Tata Ruang (PKPCKTR) Kota Medan diketahui telah menerbitkan Surat Peringatan Ketiga (SP3) kepada pemilik bangunan. “Saya minta…

Read More

Kemarahan Bobby Nasution Soal Warung tak Berizin, Ditanggapi Warga Medan Sunggal

Kemarahan Wali Kota Medan Bobby Nasution yang mengancam bongkar warung-warung tak berizin, dapat tanggapan beragam. Ada yang mendukung, namun ada juga yang menyikapinya dengan 'dingin'.

topmetro.news – Kemarahan Wali Kota Medan Bobby Nasution yang mengancam bongkar warung-warung tak berizin, dapat tanggapan beragam. Pada umumnya, warga sangat mendukung penertiban bangunan bermasalah, namun dengan sejumlah pertanyaan. “Kita percaya sih kalau Pak Wali akan bersikap tegas kepada bangunan liar dan tak punya izin. Tapi apa ketegasan itu hanya kepada warung kecil dan posko saja? Sebab sebagaimana berita beredar,…

Read More

Katanya Disegel Besok, Bangunan di Jalan Gagak Hitam ini Ternyata tidak Punya IMB

Bangunan di Jalan Gagak Hitam, Kelurahan Sei Sikambing B Kecamatan Medan Sunggal yang belakangan ini terus menjadi sorotan, ternyata tidak memiliki IMB (Izin Mendirikan Bangunan).

topmetro.news – Bangunan di Jalan Gagak Hitam, Kelurahan Sei Sikambing B Kecamatan Medan Sunggal yang belakangan ini terus menjadi sorotan, ternyata tidak memiliki IMB (Izin Mendirikan Bangunan). Informasi itu diperoleh dari Kadis Perkim Kota Medan Ir H Endar Sutan Lubis, saat dikonfirmasi, Selasa (12/10/2022), apakah benar IMB bangunan di Jalan Gagak Hitam depan SPBU Sunggal di samping Mitsubishi Motors adalah…

Read More

Bangunan Bermasalah Jalan Gagak Hitam tak Tersentuh, Ketum HBB: Penertiban di Medan jangan Hanya Tajam ke Bawah

Gencarnya pembongkaran bangunan bermasalah di Kota Medan, menjadi perhatian berbagai elemen masyarakat.

topmetro.news – Gencarnya pembongkaran bangunan bermasalah di Kota Medan, menjadi perhatian berbagai elemen masyarakat. Hanya saja, kesan yang semula positif jadi memudar, karena ada kesan, penertiban hanya berlaku pada bangunan kecil dan posko. Setidaknya demikian penilaian Ketua Umum Horas Bangso Batak Lamsiang Sitompul SH MH, saat berbincang dengan topmetro.news, Minggu (25/9/2022). “Jelas kita mendukung yang namanya penertiban. Masalahnya, penertiban atau…

Read More

Penertiban Bangunan Bermasalah Berlanjut, Kecuali yang di Jalan Gagak Hitam

Pemko Medan melalui Satpol PP Kota Medan terus melakukan penertiban bangunan atau pos OKP yang berdiri di atas saluran drainase, di atas trotoar dan diatas bahu jalan.

topmetro.news – Pemko Medan melalui Satpol PP Kota Medan terus melakukan penertiban bangunan atau pos OKP yang berdiri di atas saluran drainase, di atas trotoar dan di atas bahu jalan. Kamis (22/9/2022), Tim Satpol PP memfokuskan penertiban dan pembongkaran bangunan liar tersebut di Kecamatan Medan Tuntungan. Penertiban bangunan di atas saluran drainase, trotoar dan bahu jalan ini selain mewujudkan program…

Read More

Abaikan Surat Camat Sunggal, Pemilik Bangunan ini ‘Kebal’ Hukum…? Kadis Perkim: Akan Dilakukan Penyegelan

Pemilik bangunan bermasalah di Jalan Gagak Hitam, Kelurahan Sei Sikambing B Kecamatan Medan Sunggal ini, sepertinya 'kebal hukum' sehingga terkesan meremehkan Camat Medan.

topmetro.news – Pemilik bangunan bermasalah di Jalan Gagak Hitam, Kelurahan Sei Sikambing B Kecamatan Medan Sunggal ini, sepertinya ‘kebal hukum’ sehingga terkesan meremehkan Camat Medan. Pasalnya, sebagaimana pengakuan Camat Medan Sunggal T Chairuniza, bahwa pihak kecamatan ternyata sudah berulangkali menyurati pemilik bangunan tersebut. Namun, sebagaimana pengakuan masyarakat juga, bahwa proses pembangunan terus berlanjut. “Kecamatan sdh menyurati perkim dan pemilik bangunan,”…

Read More

Bangunan Bermasalah Jalan Gagak Hitam, Camat Medan Sunggal Sudah Surati Satpol PP dan Dinas Perkim

Terkait keberadaan bangunan bermasalah yang masih tegak berdiri di Jalan Gagak Hitam Kelurahan Sei Sikambing B Medan Sunggal, camat setempat, T Chairuniza menyebut, bahwa mereka sudah menyurati Satpol PP, Dinas Perkim, dan pemilik bangunan.

topmetro.news – Terkait keberadaan bangunan bermasalah yang masih tegak berdiri di Jalan Gagak Hitam Kelurahan Sei Sikambing B Medan Sunggal, camat setempat, T Chairuniza menyebut, bahwa mereka sudah menyurati Satpol PP, Dinas Perkim, dan pemilik bangunan. Camat Medan Sunggal menyampaikan hal itu, Senin (19/9/2022), saat berkomunikasi dengan topmetro.news. Sebelumnya, T Chairuniza mempertanyakan, kenapa jadi kecamatan yang dievaluasi. Ia mengatakan, bahwa…

Read More

Bangunan Menyalah Tetap Berdiri, Warga Jalan Gagak Hitam Minta Aparat Kecamatan Medan Sunggal Dievaluasi

bangunan menyalahi aturan di Jalan Gagak Hitam terus menjadi sorotan. Apalagi di tengah giatnya Bobby Nasution menertibkan bangunan bermasalah

topmetro.news – Keberadaan bangunan menyalahi aturan di Jalan Gagak Hitam terus menjadi sorotan. Apalagi di tengah giatnya Bobby Nasution menertibkan bangunan bermasalah, menjadikan perhatian warga Medan terhadap masalah ini semakin fokus. Salah satunya sebagaimana ungkapan warga di seputar bangunan di atas sempadan jalan tersebut, yang mengatakan, bahwa Wali Kota Medan sebaiknya mengevaluasi bawahan, yang tidak mau mengikuti kinerja pemko yang…

Read More