Harapkan Penerbangan Baru ke Tiongkok, Pemprov Sumut Reaktivasi Kerja Sama dengan Guangdong

Pemprov Sumut terus memperkuat hubungan kerja sama dengan Republik Rakyat Tiongkok, khususnya Provinsi Guangdong. Antara lain melalui reaktivasi hubungan kerja sama dan berharap adanya penerbangan baru ke Tiongkok.

topmetro.news – Pemprov Sumut terus memperkuat hubungan kerja sama dengan Republik Rakyat Tiongkok, khususnya Provinsi Guangdong. Antara lain melalui reaktivasi hubungan kerja sama dan berharap adanya penerbangan baru ke Tiongkok. Selama ini, Pemprov Sumut telah menjalin kerja sama dengan Provinsi Guangdong, melalui program kerja sama Sister Province. “Hubungan diplomatik Provinsi Sumut dengan Guangdong telah terjalin selama 20 tahun. Saat ini…

Read More

Konsulat Jenderal RRT Kunjungi TSTH2 di Humbahas

Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tiongkok (Konjen RRT) bersama China Media Group News Center mengunjungi lokasi TSTH2 (Taman Sains Teknologi Herbal dan Holtikultura) di Kecamatan Pollung Kabupaten Humbahas, Jumat (20/10/2023).

topmetro.news – Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tiongkok (Konjen RRT) bersama China Media Group News Center mengunjungi lokasi TSTH2 (Taman Sains Teknologi Herbal dan Holtikultura) di Kecamatan Pollung Kabupaten Humbahas, Jumat (20/10/2023). Tim Konjen RRT yang mengunjungi lokasi TSTH2 yaitu Zhou Yunliang (Wakil Konjen), Guo Jingfei (Konsul Atase), dan Elvira Emelya (penerjemah). Tim China Media Group News Center yaitu Liu Peng,…

Read More

Delegasi NDRC Tiongkok Kunjungi TSTH2 di Humbahas

Delegasi National Development and Reform Commission (NDRC) Tiongkok mengunjungi lokasi TSTH2 (Taman Sains Teknologi Herbal dan Holtikultura) di Kecamatan Pollung Kabupaten Humbahas, Senin (25/9/2023).

topmetro.news – Delegasi National Development and Reform Commission (NDRC) Tiongkok mengunjungi lokasi TSTH2 (Taman Sains Teknologi Herbal dan Holtikultura) di Kecamatan Pollung Kabupaten Humbahas, Senin (25/9/2023). Kehadiran Delegasi NDRC Tiongkok itu di bawah pimpinan Wang Lixin sebagai Division Director of the International Cooperation Center, National Development and Reform Commission itu. Mereka disambut Bupati Humbahas diwakili Kadis Pertanian dan Ketahanan Pangan…

Read More

Bobby Nasution Minta Dukungan Tiongkok Kembangkan Situs Kota China dan Medan Medical Tourism

Pemko Medan berkomitmen penuh untuk selalu terbuka dan mempermudah investor berinvestasi di ibukota Provinsi Sumatera Utara.

topmetro.news – Pemko Medan berkomitmen penuh untuk selalu terbuka dan mempermudah investor berinvestasi di ibukota Provinsi Sumatera Utara. Guna mendukung keamanan dan kenyamanan para investor berinvestasi, Pemko Medan tengah membuat Perda tentang Kemudahan Berinvestasi di Kota Medan. “Saat ini Perda itu tengah dibahas bersama DPRD Kota Medan. Insya Allah akan selesai dalam tahun ini,” kata Wali Kota Medan Bobby Nasution…

Read More

Bupati Taput Sambut Baik Kunjungan Investor dari Tiongkok

Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan MSi menyambut kunjungan audiensi Ketua Umum INTI Pusat Teddy Sugianto bersama rombongan pengusaha-pengusaha dari Tiongkok.

topmetro.news – Bupati Tapanuli Utara Drs Nikson Nababan MSi menyambut kunjungan audiensi Ketua Umum INTI Pusat Teddy Sugianto bersama rombongan pengusaha-pengusaha dari Tiongkok. Tujuan kunjungan untuk melihat potensi dan peluang investasi yang terdapat di wilayah Kawasan Danau Toba. Pertemuan berlangsung di Sopo Rakyat Rumah Dinas Bupati, Rabu (8/2/2023). Turut hadir mendampingi bupati, Ketua Dekranasda Taput Satika Simamora SE MM, Asisten…

Read More

Bupati Karo: Konjen Tiongkok Ajak Pemkab Karo Kerjasama Perang Lawan Covid-19

Pemerintah Tiongkok

topmetro.news – Bupati Karo Terkelin Brahmana SH MH mengatakan, Pemerintah Tiongkok melalui Konsul Jenderal Republik Rakyat Tiongkok Medan Qiu Weiwei, mengajak Pemkab Karo bekerjasama memerangi Pandemi Covid-19. “Selain itu, kerjasama bidang ekonomi dan perdagangan juga tidak ketinggalan mereka tawarkan,” ujar Bupati Karo usai bertemu dengan Wu Boliang perwakilan Delegasi Konjen RRT Medan saat menyerahkan surat kerjasama kepada Bupati Karo, Jumat…

Read More

Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tiongkok Salurkan Bantuan Masker Lewat Pemkab Karo

bantuan masker

topmetro.news – Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tiongkok di Medan beserta PT. Cungcong Energy Group memberikan bantuan sejumlah masker kepada Pemerintah Kabupaten Karo. Dalam penyerahan bantuan itu turut hadir Ketua DPRD Sumut Drs Baskami Ginting. Kegiatan berlangsung di ruang kerja Bupati Karo, Jalan Letjen Jamin Ginting, Kabanjahe, Jumat (4/9/2020). Perwakilan Konsulat Jenderal Republik Rakyat Tiongkok untuk Medan Wu Bo Liang menyebutkan…

Read More

Hari Ini Disebar di Jakarta, Pesawat Hercules C-130 Bawa Alkes Tiongkok, Shanghai

Bawa Alkes Tiongkok

TOPMETRO.NEWS – Bawa alkes Tiongkok, seluruhnya diangkut pesawat C-130 Hercules A-1333. Pesawat milik TNI ini membawa 12 ton alkes (alat kesehatan) untuk penanggulangan wabah Covid-19 dari Shanghai, Tiongkok. Pesawat dimaksud dilaporkan telah mendarat di Lanud Sadjad Natuna, Kepulauan Riau, Minggu (22/3/2020). Bawa Alkes Tiongkok, Diterbangkan ke Jakarta Sukses bawa alkes Tiongkok, seluruh Crew pesawat berjumlah 21 orang yang menggunakan baju…

Read More

Ratusan Wisatawan asal Tiongkok Dipulangkan ke Negara Asal via Batam

Wisatawan asal Tiongkok

TOPMETRO.NEWS – Wisatawan asal Tiongkok berjumlah ratusan orang terpaksa dipulangkan ke negara asalnya lewat bandara Batam. Direktur Badan Usaha Bandar Udara Hang Nadim Batam, Suwarso, membenarkan sedikitnya 127 wisatawan asal Tiongkok China dipulangkan ke negaranya lewat Bandara Hang Nadim, Kepulauan Riau, Selasa (28/1/2020). Wisatawan asal Tiongkok Terpaksa Dipulangkan “Ini hari kedua. Kemarin (Senin,27/1/2020, red) ada 145 orang dan hari ini…

Read More

82 Korban Meninggal, 3.000 Orang di Tiongkok Terinfeksi, Indonesia Siaga I

korban meninggal akibat Virus Corona

topmetro.news – Jumlah korban yang meninggal akibat Virus Corona (Novel Coronavirus) di Tiongkok kini mencapai 82 orang. Sementara, hampir 3.000 orang dinyatakan terinfeksi virus tersebut. Korban meninggal terbanyak terjadi di Wuhan, ibu kota Provinsi Hubei, yakni 76 orang. Lalu enam korban lain berada di wilayah lain di Tiongkok. Virus Corona pertama kali diketahui menyerang warga Wuhan. Selain itu, 44 orang…

Read More