Kapolda Sumut: Terhadap Korban Corona, Jangan Dilayat, Sentuh, Langsung Kuburkan

Terhadap korban Corona

Topmetro.News– Terhadap korban Corona (covid-19) Kapolda Sumut Irjen Martuani Sormin memberikan imbauan. Terhadap korban Corona itu, Kapoldasu meminta agar masyarakat tidak melayat dan ikut menguburkan termasuk keluarga. Terhadap Korban Corona untuk Pencegahan Saja Hal ini dikatakan Kapolda Sumut disela-sela pelaksaan rapat pencegahan covid-19 di pendopo Gubernuran Jalan Sudirman Medan Senin (23/3/2020). Kapolda Sumut kembali menegaskan agar masyarakat ataupun keluarga untuk…

Read More

Kapolrestabes Medan Diprapidkan, Penetapan Legiman Sebagai Tersangka Dinilai Cacat Hukum

digugat praperadilpan

topmetro.news – Kapolri cq Kapoldasu cq Kapolrestabes Medan (termohon) akhirnya digugat praperadilan (prapid) ke PN Medan. Tindakan para termohon menetapkan Legiman Pranata (pemohon prapid) sebagai tersangka kasus penipuan dan penggelapan dinilai cacat hukum. Usai menunjukkan surat kuasa mendampingi kliennya sebagai pemohon prapid, Posman Simangunsong kemudian membacakan materi permohonan prapid, Senin (24/2/2010) di Ruang Cakra 8. Tertanggal 4 Mei 2018, kliennya…

Read More

Kapolda Sumut Siap Copot Kapolres dan Kapolsek yang Lalai Soal Karhutla di Wilayahnya

Kapolda Sumut

topmetro.news – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumut, Irjen Pol Martuani Somin memastikan akan melaksanakan perintah Presiden Joko Widodo dan kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) terkait penanganan kebakaran hutan dan lahan (karhutla), termasuk jajaran Kapolres, Kapolsek yang tak bisa menangani bencana akan segera dicopot dari jabatannya. “Ya, saya akan mencopot jabatannya. Namanya perintah Presiden dan Kapolri ,” ujar Martuani Sormin dalam…

Read More

Saksi yang Dihadirkan Ahli Pidana Anak, Pemohon Prapid Ajukan Keberatan

Sidang praperadilan terhadap Kapolda Sumut

topmetro.news – Sidang praperadilan terhadap Kapolda Sumut dan Direktur Reskrimsus Poldasu (termohon), Rabu (5/2/2020), di Ruang Cakra 2 PN Medan berlangsung ‘panas’. Dr Adimasar didampingi Guntur Rambe selaku kuasa hukum pemohon prapid menyampaikan keberatan kepada Hakim Irwan Effendi. Sebab yang dihadirkan Tim Binkum Polda Sumut selaku kuasa hukum termohon, yakni Prof Dr Maidin Gultom, adalah saksi ahli bidang pidana anak.…

Read More

Mempererat Silaturahmi, Gubernur dan Forkopimda Hadiri Open House Natal Kapolda Sumut

mempererat silaturahmi

topmetro.news – Rayakan Natal, Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumatera Utara (Sumut) Irjen Pol Drs Martuani Sormin MSi bersama keluarga menggelar Open House di rumah dinasnya, di Jalan Jenderal Sudirman, Medan, Rabu (25/12/2019). Gubernur Edy Rahmayadi dan Ketua TP PKK Sumut Nawal Edy Rahmayadi, serta unsur Forkopimda Sumut berkunjung mempererat silaturahmi. Hadir di antaranya Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Sumut R Sabrina…

Read More

Gubernur Terima Kunjungan Kapolda Sumut, Martuani: Kami Pembantu Gubernur, Jangan Segan Beri Perintah

Kapolda Sumut

topmetro.news – Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Edy Rahmayadi menerima kunjungan silaturahmi Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumut Irjen Pol Drs Martuani Sormin MSi, di Aula Raja Inal Siregar, Lantai 2, Kantor Gubernur Sumut, Jalan Pangeran Diponegoro Nomor 30, Medan, Senin (23/12/2019). Kunjungan resmi pertama Kapolda ke Kantor Gubernur ini berlangsung penuh kekeluargaan dan keduanya pun akrab saling bercengkerama. Hadir di antaranya,…

Read More

Cek Kesiapan Pengamanan Natal, Kapolda Sumut Kunjungi Samosir

pengamanan Natal

topmetro.news – Dalam rangka pengecekan kesiapan pos pengamanan Natal, Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sumut Irjen Pol Drs Martuani Sormin MSi didampingi sejumlah pejabat jajaran Poldasu mengunjungi Kabupaten Samosir, Sabtu (21/12/2019). Dengan menaiki helikopter milik Dit Pol Airud Polda Sumut No. Seri P-3203, sekira pukul 09.20 WIB, Irjen Pol Drs Martuani Sormin MSi tiba di Tanah Lapang Ambarita Desa Ambarita Kecamatan…

Read More

Sumut Punya Kapolda Baru, Irjen Martuani Sormin, Cek Profilnya

Irjen Martuani Sormin3

TOPMETRO.NEWS – Irjen Martuani Sormin (Siregar) mendapat kepercayaan sebagai Kapolda Sumut menggantikan Irjen Polisi Agus Andrianto. Sekadar diketahui, Irjen Martuani Sormin sebelumnya menjabat Asops Kapolri. Untuk sosok pria ini, sepertinya tak asing lagi bagi warga Sumatera Utara. Irjen Martuani Sormin, Tenar dengan Bom Sarinah Diketahui, jenderal bintang dua itu lahir 30 Mei 1963 silam di di Lobu Sonak, Lumban Sormin,…

Read More

Kapoldasu: Hakim PN Medan Diduga Dibunuh Orang Terdekat

Humas PN Medan

topmetro.news – Kasus dugaan pembunuhan terhadap Jamaluddin SH MH, hakim merangkap Humas PN Medan, Jumat (29/11/2019) lalu, diperkirakan melibatkan ‘orang dekat’ dengan korban. Perkiraan itu diungkapkan Kapolda Sumut Irjen Pol Drs Agus Andrianto saat ditanya awak media, Minggu (1/12/2019) di sela-sela acara jalan santai di Lapangan Merdeka Medan. “Itu (kasus kematian korban-red) sedang kita dalami. Artinya bahwa kemungkinan dibunuh,” katanya.…

Read More

Diduga Dibunuh, Tim Forensik Uji Cairan Lambung Jenazah Hakim PN Medan

diduga dibunuh

topmetro.news – Kepala Polisi Daerah (Kapolda) Sumut, Irjen Pol Agus Andrianto mengatakan bahwa kematian Hakim Pengadilan Negeri (PN) Medan Jamaluddin pada Jumat (29/11/2019) diduga dibunuh. Menurut Kapolda, saat ini tim forensik masih melakukan uji laboratorium terhadap cairan lambung korban. “Masih kita uji cairan lambungnya apakah dia meninggal dalam kondisi berdaya atau tidak,” kata Kapolda saat dijumpai di Centre Point Mall…

Read More