JPU Kejari Langkat Tuntut Hukuman Mati Empat Terdakwa 99 Kg Sabu

Hukuman Mati

topmetro.news – Empat warga Aceh terdakwa penyuplai 99 Kg narkotika jenis sabu asal Malaysia masing-masing bernama Richie Juanda alias Rici, Zulkifli alias Zul, Dian Wahyudi alias Wan dan Muhammad Ridha SPd alias Rido, dituntut Hukuman Mati oleh Jaksa Penuntut Umum Kejaksaan Negeri (JPU Kejari) Langkat yakni Indra Ahmadi Efendi Hasibuan SH, Baron Sidik SH MKn, Jimmy Carter SH MH, Aron…

Read More

Diduga Maraknya Pungli dan Mark Up, PPK dan Plt.Kadiskes Langkat Diperiksa Kejari Langkat

Kejari Langkat

topmetro.news – Buntut adanya aksi aktivis yang menamakan Gerakan Mahasiswa Peduli Aset Sumatera Utara (GEMPA-SU) di Kejati Sumut pada awal Agustus 2022 belum lama ini terkait dugaan maraknya pengutipan yang disebut–sebut merupakan fee proyek senilai 30% untuk semua kegiatan serta pengutipan lain dalam pembagian proyek sebesar 25% di Dinas Kesehatan Langkat Tahun Anggaran 2021 membuat sejumlah Staf dan Plt Dinas…

Read More

Sempat 2 Kali Penundaan, Oknum Kades Sei Musam Akhirnya Divonis 4 Tahun

oknum Kades Sei Musam, Kecamatan Batang Serangan, Kabupaten Langkat tahun 2020, Natang Juhar (44), Kamis (16/6/2022) akhirnya divonis 4 tahun penjara

topmetro.news – Sempat 2 kali mengalami penundaan, oknum Kades Sei Musam, Kecamatan Batang Serangan, Kabupaten Langkat tahun 2020, Natang Juhar (44), Kamis (16/6/2022) akhirnya divonis 4 tahun penjara dan dipidana denda Rp200 juta subsidair (bila denda tidak dibayar maka diganti dengan pidana kurungan) 3 bulan. Majelis hakim diketuai Erika Sari Ginting di Cakra 9 Pengadilan Tipikor Medan dalam amar putusannya…

Read More

Terbukti Korupsi Berlanjut Namun Beda Pasal Oknum Mantan Kades Sei Siur Langkat Dihukum 2 Tahun, JPU: Banding

Rakidi, oknum mantan Kepala Desa (Kades) Sei Siur, Kecamatan Pangkalan Susu, Kabupaten Langkat, Senin (23/5/2022), di Cakra 9 Pengadilan Tipikor Medan dihukum 2 tahun penjara.

topmetro.news – Rakidi, oknum mantan Kepala Desa (Kades) Sei Siur, Kecamatan Pangkalan Susu, Kabupaten Langkat, Senin (23/5/2022), di Cakra 9 Pengadilan Tipikor Medan dihukum 2 tahun penjara. Selain itu, terdakwa juga diganjar pidana denda Rp50 juta, subsidair (bila tidak dibayar maka diganti dengan pidana 6 bulan kurungan. Majelis hakim diketuai Rina Lestari Sembiring dalam amar putusannya menyatakan, tidak sependapat dengan…

Read More

Korupsi APBDes Oknum Kades Sei Musam Dituntut 6,5 Tahun Penjara dan UP Rp847 Juta Lebih

Korupsi APBDes Oknum Kades Sei Musam Dituntut 6,5 Tahun Penjara dan UP Rp847 Juta Lebih

topmetro.news – Kepala Desa (Kades) Sei Musam, Kecamatan Batang Serangan, Kabupaten Langkat tahun 2020, Natang Juhar (44) dituntut agar dipidana 6,5 tahun penjara dan dipidana denda Rp250 juta subsidair 3 bulan kurungan. “Sudah tempo hari. Dari fakta-fakta terungkap di persidangan dakwaan pertama telah memenuhi unsur,” kata JPU dari Kejari Langkat Aron Siahaan lewat sambungan WhatsApp (WA), Senin (9/5/2022). Sebagaimana diancam…

Read More

APBDes TA 2020 Diduga Tidak Sesuai Fakta, Kades Turangi Dilaporkan Ke Kejari Langkat

Kejari Langkat

topmetro.news – Ketua LSM Lembaga Pemantau Penyelenggara Negara Republik Indonesia (LPPNRI) Langkat, Toib Riadi, melaporkan oknum Kades Turangi, Kecamatan Salapian, Kabupaten Langkat berinisial SS ke Kejaksaan Negeri (Kejari) Langkat, Kamis (21/4). Menurut Toib Riadi, pihaknya melaporkan indikasi dugaan korupsi oknum Kades Turangi berdasarkan Surat Lembaganya dengan Nomor Surat : 21/SKP/LPPNRI/Tk.N/05/22 telah dimasukkan ke Kejari Langkat pada hari Senin (25/4). Saat…

Read More

Kejari Langkat Berhasil Ringkus Arihta Buronan Kasus Penipuan

DPO terpidana kasus penipuan, Arihta Br Sembiring, yang sempat buron pascaputusan PN Stabat beberapa bulan lalu, akhirnya berhasil diringkus jajaran Pidum dan Intel Kejaksaan Negeri Langkat, Selasa (29/3/2022) sore.

topmetro.news – DPO terpidana kasus penipuan, Arihta Br Sembiring, yang sempat buron pascaputusan PN Stabat beberapa bulan lalu, akhirnya berhasil diringkus jajaran Pidum dan Intel Kejaksaan Negeri Langkat, Selasa (29/3/2022) sore. Penangkapan tersebut dibenarkan Kasi Pidum Kejari Langkat, Indra Ahmadi Effendi Hasibuan SH MH. “Benar Bang. Kita sudah berhasil mengeksekusi terpidana Arihta Br Sembiring, kemarin sore. Penangkapan terpidana dilakukan saat…

Read More

Kejari Langkat Musnahkan BB dan Barang Rampasan

Kejaksaan Negeri (Kejari) Langkat gelar kegiatan Pemusnahan Barang Bukti (BB) dan Barang Rampasan Perkara Pidana Umum (Pidum) di lingkungan Kantor Kejari Langkat, Rabu (9/3/2022), sekira pukul 10.10 WIB.

topmetro.news – Kejaksaan Negeri (Kejari) Langkat gelar kegiatan Pemusnahan Barang Bukti (BB) dan Barang Rampasan Perkara Pidana Umum (Pidum) di lingkungan Kantor Kejari Langkat, Rabu (9/3/2022), sekira pukul 10.10 WIB. Pemusnahan BB dan barang rampasan terkait pidana umum tersebut berlangsung di halaman Kantor Kejaksaan Negeri Langkat. “Hari ini, Rabu (9/3/2022) telah dilaksanakan Pemusnahan Barang Bukti dan barang rampasan sebanyak 119…

Read More

Terkait Pemerkosaan Siswi SMA, Ketua DPC PPKHI Binjai Langkat Minta 7 Pelaku Dihukum Kebiri

Ketua DPC PPKHI Binjai Langkat Harianto Ginting SH, mengecam keras tindakan pemerkosaan oleh tujuh pria terhadap seorang remaja, sebut saja Bunga (16)

topmetro.news – Ketua DPC PPKHI Binjai Langkat Harianto Ginting SH, mengecam keras tindakan pemerkosaan oleh tujuh pria terhadap seorang remaja, sebut saja Bunga (16), siswi SMA kelas II, warga Kecamatan Sawit Sebrang, Langkat yang terjadi Sabtu (26/2/ 2022) sekira pukul 22.00 WIB lalu. Kepada topmetro.news, pengacara yang lebih akrab dengan sapaan Bang Ginting ini sangat mengapresiasi langkah cepat Kanit Pidum…

Read More

Nama Kaur Keuangan Disebut Dalam Perkara Korupsi DD dan ADD Sei Siur Kecamatan Pangkalan Susu

sidang lanjutan perkara korupsi

topmetro.news – Nama Kepala Urusan (Kaur) Keuangan atau Bendahara Desa disebut 4 saksi yang dihadirkan dalam sidang lanjutan perkara korupsi sebesar Rp392.394.287 dengan terdakwa Rakidi, oknum Kepala Desa (Kades) Sei Siur, Kecamatan Pangkalan Susu, Kabupaten Langkat, Kamis (24/2/2022). Keempat saksi secara bergantian dicecar majelis hakim diketuai Rina Lestari Sembiring di Cakra 9 Pengadilan Tipikor Medan. Saksi Nurmayani selaku Kaur Perencanaan…

Read More